Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jaga psikologis warga, eksekusi mati 'Bali Nine' di luar Bali

Jaga psikologis warga, eksekusi mati 'Bali Nine' di luar Bali Ilustrasi Hukuman Mati. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Dua terpidana mati asal Australia, Sukumaran dan Andrew Chan, diputuskan untuk tidak dilakukan eksekusi di Bali. Ini ditegaskan oleh Kepala Humas Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bali, Ashari Kurniawan, Jumat (30/1) di Denpasar, Bali.

Dikatakannya hal ini untuk menjaga psikologis warga Bali eksekusi itu tidak akan dilakukan di Bali.

"Ini untuk menjaga psikologis warga Bali yang sangat kental akan pemahaman adat dan budayanya. Terlebih lagi WNA asal Australia sangat besar kunjungannya ke Bali," terangnya.

Orang lain juga bertanya?

Pertimbangan ini juga dilakukan lantaran permintaan dari Gubernur Bali Made Mangku Pastikan yang meminta agar eksekusi itu tidak dilakukan di Bali.

"Tidak hanya gubernur Bali, banyak pihak dan kalangan rohaniawan berpendapat sama agar eksekusi di luar Bali," jelasnya.

Lanjutnya, pihak Konsultan Jenderal Australia sering mendatangi Kejari Denpasar untuk menanyakan kasus Andrew, dan Myuran. pemerintah Australia juga sudah menyatakan menghormati hukum atau keputusan Indonesia terkait dua warganya yang akan dieksekusi mati.

"Kita harus hati-hati terkait kasus ini, tidak boleh ngomong sembarangan. Dari pihak konsultan Australia sering berkunjung ke Kejari," jelasnya.

Hingga saat ini eksekusi mati kedua warga Negara Australia itu belum ditentukan waktu, tanggal dan tempatnya, dia menjelaskan bahwa saat ini masih menunggu keputusan Kejaksaan Agung. Artinya, apa yang menjadi pertimbangan dan permintaan agar eksekusi di dor di laur Bali telah disampaikan.

"Nasib mereka ada pada keputusan Kejagung, soal kapan dan dimana tempatnya," ucap Ashari. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Marak Kasus Bule Arogan Viral di Bali, Imigrasi Denpasar Perkuat Konsolidasi
Marak Kasus Bule Arogan Viral di Bali, Imigrasi Denpasar Perkuat Konsolidasi

Hal ini kemudian menjadi tantangan tersendiri bagi imigrasi untuk mengidentifikasi lokasi, waktu maupun pelaku kejadian.

Baca Selengkapnya
Viral Dua Bule Pakai Baju Seksi Promosi Situs Porno, Pemprov Bali Ungkap Sanksi yang Bisa Dijatuhkan
Viral Dua Bule Pakai Baju Seksi Promosi Situs Porno, Pemprov Bali Ungkap Sanksi yang Bisa Dijatuhkan

Viral Dua Bule Pakai Baju Seksi Promosi Situs Porno, Pemprov Bali Ungkap Sanksi yang Bisa Dijatuhkan

Baca Selengkapnya
Seni Budaya 'Nguri nguri Budoyo', Mas Adi Ingatkan Warisan Budaya Leluhur yang Harus Dijaga
Seni Budaya 'Nguri nguri Budoyo', Mas Adi Ingatkan Warisan Budaya Leluhur yang Harus Dijaga

Mas Adi menyampaikan bahwa masyarakat saat ini masih mempunyai semangat yang tinggi untuk nguri nguri budaya.

Baca Selengkapnya
9 Potret Kelakuan Menyebalkan Bule saat Motoran di Bali, Cuek dengan Aturan yang Ada
9 Potret Kelakuan Menyebalkan Bule saat Motoran di Bali, Cuek dengan Aturan yang Ada

Memang para bule di Bali kerap bertingkah absurd. Simak yuk!

Baca Selengkapnya
Pemerintah Rombak Pariwisata di Bali, Turis Pembuat Onar Langsung Dideportasi
Pemerintah Rombak Pariwisata di Bali, Turis Pembuat Onar Langsung Dideportasi

Luhut mengaku tak akan rugi jika kehilangan 5.000 turis bermasalah di Bali.

Baca Selengkapnya
Keluarga Bripda IDF Minta Polisi Pelaku Penembakan Dihukum 'Pati Nyawa' Adat Dayak
Keluarga Bripda IDF Minta Polisi Pelaku Penembakan Dihukum 'Pati Nyawa' Adat Dayak

Keluarga Bripda IDF Minta Polisi Pelaku Penembakan Dihukum 'Pati Nyawa' Adat Dayak

Baca Selengkapnya
Luhut: Banyak Turis Asing Sengaja Nikahi Warga Bali Demi Bangun Villa, Terutama di Canggu
Luhut: Banyak Turis Asing Sengaja Nikahi Warga Bali Demi Bangun Villa, Terutama di Canggu

Luhut mengancam jika masih ada turis asing yang tidak mengikuti aturan main pemerintah maka akan dideportasi.

Baca Selengkapnya
Komisi Yudisial Sebut Peradilan di Bali Masuk 10 Besar Terindikasi Praktik Mafia Hukum
Komisi Yudisial Sebut Peradilan di Bali Masuk 10 Besar Terindikasi Praktik Mafia Hukum

Salah satu contoh praktik mafia hukum yang banyak ditemukan di Bali, adalah mafia tanah.

Baca Selengkapnya
Gubernur Koster Minta Anak Muda Bali Jangan Nonton Film Ipin dan Upin
Gubernur Koster Minta Anak Muda Bali Jangan Nonton Film Ipin dan Upin

Menurut Koster, teknologi modern boleh berkembang tapi jangan sampai kehilangan budaya dan adat istiadat.

Baca Selengkapnya
KY: Pengamanan Hakim dan Pengadilan di Indonesia Termasuk Sangat Longgar
KY: Pengamanan Hakim dan Pengadilan di Indonesia Termasuk Sangat Longgar

Hal itu dikatakan Ketua KY Amzulian Rifai dalam Seminar Internasional Komisi Yudisial (KY) membahas jaminan keamanan hakim dan persidangan.

Baca Selengkapnya
Menguak Misteri Kampung Gantungan Sirah di Kebumen, Dulu Diduga Jadi Tempat Eksekusi Mati
Menguak Misteri Kampung Gantungan Sirah di Kebumen, Dulu Diduga Jadi Tempat Eksekusi Mati

Saat masa penjajahan Belanda, lokasi kampung itu digunakan sebagai tempat para tentara Belanda melakukan kekerasan terhadap warga pribumi.

Baca Selengkapnya