Jakmania tewas dikeroyok, Fadli Zon minta klub bina suporter
Merdeka.com - Haringga Sarila, suporter Persija Jakarta tewas bersimbah darah akibat dikeroyok pendukung Persib Bandung di Area Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Minggu (23/9). Wakil Ketua DPR Fadli Zon menyesalkan kejadian tersebut.
"Saya pikir ini bukan kejadian pertama ya, kan masalah olahraga sepakbola ini kan olahraga yang menjadi bagian dari budaya rakyat dan biasanya sense of belonging terhadap klub itu tinggi, kalau di negara-negara seperti Inggris kan ada Hooliganism," katanya di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (24/9).
Dia minta fanatisme para suporter dibina dengan baik. Jika dibina dengan profesional, simpatisan sepak bola bisa menjadi satu industri yang menarik. Namun bila tidak dibina, kekerasan, perkelahian dan tawuran suporter akan terus timbul.
-
Kenapa suporter meninggal di Stadion Kanjuruhan? Banyaknya korban jiwa disebabkan penggunaan gas air mata oleh polisi dan diperparah pintu stadion terkunci sehingga terjadi penumpukan massa di satu lokasi.
-
Siapa yang terbunuh dalam pembantaian di Hargorejo? Tercatat dalam peristiwa itu, sebanyak kurang lebih 65 orang terbunuh.
-
Kenapa Persib berduka? Persib Bandung saat ini sedang mengalami masa berduka yang mendalam. Dokter tim yang sangat berdedikasi, Rafi Ghani, telah meninggal dunia pada Senin malam, 23 Desember 2024, di Rumah Sakit Hasan Sadikin Bandung.
-
Bagaimana Persib mengatasi kerusuhan? 'Kami mengutuk segala bentuk kekerasan dengan alasan apapun dan berkomitmen untuk bekerja sama dengan pihak kepolisian dalam mengusut tuntas serta memproses hukum para pelaku kekerasan tersebut.'
-
Siapa yang meninggal dalam insiden ini? Yang lebih memilukan, kedua teknisi itu masih sangat muda, berusia 19 tahun dan 21 tahun.
-
Siapa yang menjadi korban tewas? Korban meninggal dunia:1. Catur Pancoro (47) warga Tulangan, Sidoarjo.2. Hadi umar F (21), warga Mojo Lebak Mojokerto.3. Aditya Sapulete (38), warga Cungkup Pucuk, Lamongan.
"Saya kira fans klubnya atau tempat dia bernaung atau fansnya itulah tempat untuk melakukan pembinaan manajemen terhadap publik sepak bola. Ini kalau di-manage dengan baik akan menjadi satu industri yang menarik karena potensi jumlah penggemar kita kan jutaan, jadi kita harusnya bisa membuat klub itu hidup dari fans klubnya ini," tuturnya.
Menurutnya, ini menjadi tantangan bagi mental suporter sepak bola apakah mau dibina supaya kekerasan tidak terulang. Fadli mencontoh pada aturan suporter bola internasional yang dikenakan sanksi jika tidak bisa menjaga marwah tim favoritnya.
"Jadi ada pembinaan dan biasanya diaturan internasional juga ada sanksi kepada fans yang tidak tertib. Kalau dia punya sense of belonging kepada klub itu harusnya dia bisa menjaga nama baik klub itu juga," tandasnya.
(mdk/did)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sabtu 1 Oktober 2022 lalu menjadi hari paling kelam dalam sejarah dunia sepak bola Indonesia di Stadion Kanjuruhan.
Baca SelengkapnyaPihak kepolisian sudah melakukan upaya proses hukum dimulai dengan penyelidikan dan mengumpulkan barang bukti yang ada.
Baca SelengkapnyaRicuh bermula dari oknum suporter Persib Bandung yang melakukan penyerangan terhadap puluhan petugas keamanan (steward).
Baca SelengkapnyaBentrokan antara suporter dan aparat keamanan terjadi, memaksa polisi untuk menggunakan gas air mata guna menghindari eskalasi lebih lanjut.
Baca SelengkapnyaHasto kini tengah menunggu laporan dari Yogyakarta terkait insiden kekerasan yang menimpa kader Repdem tersebut.
Baca SelengkapnyaGibran ikut bereaksi atas kelakuan pelaku merundung suporter Persib Bandung
Baca SelengkapnyaViking menjenguk korban sekaligus mewakili teman-teman bobotoh memohon maaf secara langsung kepada korban.
Baca SelengkapnyaKekerasan dalam sepak bola masih jadi PR berat bagi Indonesia. Sejak tahun 1994 hingga 1 Oktober 2022, sebanyak 230 nyawa melayang karena sepak bola.
Baca SelengkapnyaSatreskrim Polresta Surakarta berhasil mengungkap kasus dugaan perundungan terhadap suporter Persib Bandung usai mengamankan 2 orang pelaku
Baca SelengkapnyaKronologi lengkap kericuhan antarsuporter Persik vs Arema FC.
Baca SelengkapnyaPT LIB memanggil Persib Bandung untuk mengomunikasikan tindakan pascakericuhan saat menghadapi Persija Jakarta.
Baca SelengkapnyaErick Thohir meminta PT Liga Indonesia Bersatu (LIB) bertanggung jawab dan melakukan evaluasi total.Dia juga meminta PT LIB untuk segera mengusut.
Baca Selengkapnya