Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jejak Luhut & Darmo dalam kasus Papa 'Minta Saham' hingga Arcandra

Jejak Luhut & Darmo dalam kasus Papa 'Minta Saham' hingga Arcandra Luhut di panggil MKD. ©2015 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Arcandra Tahar, pria berkepala botak dari depan hingga belakang ini ramai dibicarakan publik dalam beberapa hari terakhir. Ahli kilang lepas pantai atau offshore ini diberhentikan oleh Presiden Jokowi lantaran kasus kewarganegaraan. Saat dilantik, pria kelahiran Padang ini ternyata berkewarganegaraan Amerika Serikat.

Namun pencopotan Arcandra tidak membuat masalah tertutup begitu saja. Siapa orang yang merekomendasikan Arcandra ke meja Presiden hingga akhirnya dia dilantik menjadi Menteri ESDM menggantikan Sudirman Said masih misterius.

Sumber merdeka.com menyebutkan, nama Arcandra diusulkan oleh dua orang dekat Jokowi. "Yang mengusulkan Arcandra kan Darmo (Darmawan Prasodjo) dan Luhut (luhut Binsar Pandjaitan)," ujarnya di Jakarta, Selasa (16/8).

Usulan itu juga tidak lepas dari rekomendasi orang-orang yang terjerat kasus SKK Migas. "Atas rekomendasi dari orang yang disebut dalam sidang perkara SKK Migas era Rudi Rubiandini," tambahnya.

Darmo sendiri saat ini menjabat Deputi I (Bidang Perencanaan, Kajian serta Monitoring dan Evaluasi Program Prioritas Nasional) Kantor Staf Presiden (KSP). Pria kelahiran Magelang ini adalah salah satu kader dari PDI Perjuangan yang direkrut oleh Luhut Binsar Pandjaitan saat menjadi Kepala Staf Presiden.

Arcandra dan Darmo sama-sama lulusan Texas A&M University, Amerika. Keduanya sudah dekat sejak sama-sama tinggal di negeri Paman Sam itu. Darmo juga dikenal mentor Jokowi selama masa kampanye untuk urusan minyak dan gas. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dua Jenderal Kopassus Senior Paling Berpengaruh, Punya Menantu Sama-Sama Menjabat Kasad
Dua Jenderal Kopassus Senior Paling Berpengaruh, Punya Menantu Sama-Sama Menjabat Kasad

Meski menduduki jabatan strategis di pemerintahan dan menjadi jenderal TNI berpengaruh, kedua jenderal ini belum pernah menduduki jabatan sebagai Kasad.

Baca Selengkapnya
Said Abdullah Bicara Sosok Andika Perkasa yang Diusung PDIP di Pilgub Jateng
Said Abdullah Bicara Sosok Andika Perkasa yang Diusung PDIP di Pilgub Jateng

PDIP mendorong Andika Perkasa di Jateng bukan untuk menunjukkan rivalitas dengan Koalisi Indonesia Maju (KIM) ataupun dengan Presiden Joko Widodo.

Baca Selengkapnya
Profil Singkat Romy Soekarno, Keponakan Megawati Pengganti Arteria Dahlan di DPR
Profil Singkat Romy Soekarno, Keponakan Megawati Pengganti Arteria Dahlan di DPR

Hendra Rahtomo atau lebih dikenal Romy Soekarno menggantikan politikus PDI Perjuangan, Arteria Dahlan sebagai anggota DPR periode 2024-2029.

Baca Selengkapnya
Arteria Dahlan Ungkap Alasan Mundur dan Beri Kursi DPR ke Cucu Soekarno
Arteria Dahlan Ungkap Alasan Mundur dan Beri Kursi DPR ke Cucu Soekarno

Arteria mengaku mempunyai alasan sendiri mundur sebagai anggota DPR setelah kembali terpilih pada Pileg 2024 lalu.

Baca Selengkapnya
Potret Darma Mangkuluhur dengan Tommy Soeharto, Anak & Bapak Wajahnya Mirip Bak Kembaran
Potret Darma Mangkuluhur dengan Tommy Soeharto, Anak & Bapak Wajahnya Mirip Bak Kembaran

Kini beranjak dewasa, ini potret Darma Mangkuluhur yang disebut kembaran Tommy Soeharto, ayahnya.

Baca Selengkapnya
PDIP Pertimbangkan Bambang Pacul Hingga Ahmad Luthfi di Pilkada Jateng 2024
PDIP Pertimbangkan Bambang Pacul Hingga Ahmad Luthfi di Pilkada Jateng 2024

Puan masih enggan menyebutkan nama yang akan diusung oleh PDIP.

Baca Selengkapnya
Gerindra Lirik Ahmad Luthfi dan Sudaryono untuk Pilgub Jateng
Gerindra Lirik Ahmad Luthfi dan Sudaryono untuk Pilgub Jateng

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto juga sudah mengantongi nama calon untuk Pilgub Jateng 2024.

Baca Selengkapnya
Hary Tanoesoedibjo Sekeluarga Maju Jadi Caleg, Ini Pengakuan Blak-blakan Putrinya
Hary Tanoesoedibjo Sekeluarga Maju Jadi Caleg, Ini Pengakuan Blak-blakan Putrinya

Hary Tanoesoedibjo dan istrinya Liliana Tanoesoedibjo serta semua anaknya tercatat sebagai bakal caleg Partai Perindo di tujuh daerah pemilihan (dapil).

Baca Selengkapnya
Karir 'Juru Gertak' komisi III Arteria Dahlan usai Berikan Kursi DPR ke Cucu Soekarno
Karir 'Juru Gertak' komisi III Arteria Dahlan usai Berikan Kursi DPR ke Cucu Soekarno

Politikus Arteria Dahlan mengungkapkan kegiatannya setelah tidak lagi menjadi anggota DPR

Baca Selengkapnya
Perang Bintang di Pilkada Jateng: Jenderal Bintang Empat Jagoan PDIP Hadapi Jenderal Bintang Tiga Polri
Perang Bintang di Pilkada Jateng: Jenderal Bintang Empat Jagoan PDIP Hadapi Jenderal Bintang Tiga Polri

Satu hari jelang pendaftaran calon kepala derah, PDIP memutuskan untuk mengusung Andika Perkasa di Pilkada Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
Wacana Duet Budisatrio-Raffi Ahmad Ramaikan Bursa Pilkada 2024, Ini Reaksi PAN
Wacana Duet Budisatrio-Raffi Ahmad Ramaikan Bursa Pilkada 2024, Ini Reaksi PAN

Respons PAN usai muncul duet Raffi Ahmad dan Budisatrio Djiwandono untuk maju Pilkada 2024

Baca Selengkapnya
Head to Head Perang Bintang Andika Perkasa vs Ahmad Lutfi di Pilgub Jateng 2024
Head to Head Perang Bintang Andika Perkasa vs Ahmad Lutfi di Pilgub Jateng 2024

Perang Bintang di Pilkada Jateng 2024 akan temukan dua jenderal TNI dan Polri, Andika Perkasa vs Ahmad Luthfi.

Baca Selengkapnya