Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jelang Muktamar ke-33, pengurus PBNU temui Jokowi di Istana Bogor

Jelang Muktamar ke-33, pengurus PBNU temui Jokowi di Istana Bogor Jokowi bertemu Said Aqil Siroj. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Sejumlah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menyambangi Istana Bogor untuk bertemu dengan Presiden Joko Widodo. Mereka meminta izin untuk menggelar Muktamar NU ke-33 di Jombang Jawa Timur.

"Kami izin ke Presiden akan mengadakan Muktamar ke-33 di Jombang," ujar Ketua Umum PBNU Said Aqil Siradj di Istana Bogor, Kamis (26/2).

Menurut Aqil, presiden menyambut baik kedatangannya dan mendoakan acara Muktamar ke-33 NU berlangsung baik.

"Presiden sangat menyambut baik dan berharap Muktamar berlangsung baik dan bagaimana caranya pola pikir NU bisa tersebar di seluruh dunia," ujarnya.

Pada kesempatan itu, kata Said, Jokowi juga memberikan pesan kepada NU. Yakni, agar NU menjadi organisasi Islam yang moderat serta santun.

"Hanya sekali bincang panjang lebar soal Islam radikal dan harapan beliau NU lah yang bisa menjadi benteng Islam moderat yang santun," ujarnya.

Said mengatakan tema Muktamar ke-33 ini yakni untuk mengokohkan kembali peradaban Islam sebagai agama yang berbudaya. "Jadi bukan Islam yang "Allahu Akbar" (maksudnya untuk teror)," ujarnya.

Said pun menegaskan NU sebagai organisasi Islam menolak tindakan radikalisme. "Siapa pun yang bikin kekerasan atas nama Islam kita tolak. Sudah kita sudah beri rekomendasi dari dulu," ujarnya. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gus Yahya: Presiden Jokowi Inspirasi Bagi Warga NU
Gus Yahya: Presiden Jokowi Inspirasi Bagi Warga NU

Menurut Gus Yahya, Jokowi telah memberi banyak inspirasi bagi bangsa, khususnya untuk warga NU.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Terima Kasih Muslimat NU Selalu Menjaga NKRI
Jokowi: Terima Kasih Muslimat NU Selalu Menjaga NKRI

"Muslimat NU yang selalu menjaga NKRI, merawat Pancasila yang selalu merawat persatuan," kata Jokowi

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ajak Bisik-Bisik Sri Sultan HB X, Jokowi Bongkar Isi Pembicaraan Depan Ulama NU
VIDEO: Ajak Bisik-Bisik Sri Sultan HB X, Jokowi Bongkar Isi Pembicaraan Depan Ulama NU

Presiden Jokowi menghadiri Harlah ke 101 Nahdlatul Ulama (NU) pada Rabu, 30 Januari 2024.

Baca Selengkapnya
Ketum PBNU Gus Yahya Ungkap Hasil Pertemuan dengan Jokowi di Istana, Ada Bahas Politik?
Ketum PBNU Gus Yahya Ungkap Hasil Pertemuan dengan Jokowi di Istana, Ada Bahas Politik?

Gus Yahya memberikan sedikit guyonan agar Jokowi terhibur.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Sikap Menunduk Prabowo Sambut Presiden Jokowi di Sidang Tahunan DPR/MPR
VIDEO: Sikap Menunduk Prabowo Sambut Presiden Jokowi di Sidang Tahunan DPR/MPR

Presiden Jokowi menghadiri Sidang Tahunan MPR/DPR di Jakarta, Rabu, 16 Agustus 2023.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Gelar Open House Idulfitri Bersama Menteri di Istana Negara
Presiden Jokowi Gelar Open House Idulfitri Bersama Menteri di Istana Negara

Warna baju Prabowo pun senada dengan baju yang dikenakan Presiden Jokowi dan Iriana.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Merinding! Jokowi Berdiri Disusul Prabowo Kepalkan Tangan Bikin Satu Stadion Bergemuruh
VIDEO: Merinding! Jokowi Berdiri Disusul Prabowo Kepalkan Tangan Bikin Satu Stadion Bergemuruh

Jokowi tampak tersenyum hingga berdiri ketika Muzani menyatakan bahwa Gerindra merasa bangga karena Jokowi hadir pada acara tersebut

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kata-Kata Spontan Prabowo Terkejut Ibu Iriana Nimbrung Ikut Foto Bareng di IKN
VIDEO: Kata-Kata Spontan Prabowo Terkejut Ibu Iriana Nimbrung Ikut Foto Bareng di IKN

Usai kegiatan Prabowo sempat berfoto bersama dengan para ibu-ibu pejabat

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Respons Kabar Permintaan Bertemu Megawati Lewat Sultan Yogya
VIDEO: Jokowi Respons Kabar Permintaan Bertemu Megawati Lewat Sultan Yogya

Jokowi hanya menjawab bahwa silaturahmi dengan tokoh bangsa baik dilakukan.

Baca Selengkapnya
Dipimpin Jokowi, Prabowo dan Ganjar Bertemu Habib Lutfi Bin Yahya
Dipimpin Jokowi, Prabowo dan Ganjar Bertemu Habib Lutfi Bin Yahya

Jokowi mempertemukan Prabowo, Ganjar dan Habib Lutfi di Muktamar Sufi Internasional.

Baca Selengkapnya
Keharmonisan Jokowi, Prabowo dan Ganjar di Pekalongan
Keharmonisan Jokowi, Prabowo dan Ganjar di Pekalongan

Sudah seharusnya dua calon peserta Pilpres 2024 itu saling berpatutan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pengakuan Prabowo Diperintah Jokowi Tuntaskan Misi Khusus ke Tiongkok & Timur Tengah
VIDEO: Pengakuan Prabowo Diperintah Jokowi Tuntaskan Misi Khusus ke Tiongkok & Timur Tengah

Prabowo sempat bercerita didukung banyak tokoh-tokoh besar di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya