Jelang upacara penyambutan Jokowi, rakyat mulai padati Istana
Merdeka.com - Menjelang upacara penyambutan Presiden Joko Widodo (Jokowi) oleh Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Istana Merdeka mulai dipadati oleh rakyat. Mulai pukul 12.00 Wib, ratusan warga mulai masuk lewat gerbang Sekretariat Negara (Setneg), Jl Veteran, Jakarta Pusat.
Pantauan merdeka.com, sejumlah relawan Jokowi-JK juga sudah tampak hadir. Mereka memakai atasan putih dan bawahan hitam, aturan busana (dress code) yang disepakati para relawan.
Tusiah, warga Tanah Pasir, Penjaringan, mengaku diundang hadir ke Istana untuk acara penyambutan Jokowi. "Diundang Pak RT Penjaringan," kata Tusiah di Kompleks Istana.
-
Siapa yang memakai atasan dan bawahan seragam? Demikian juga dengan Raffi, yang tampil sederhana dengan setelan atasan dan bawahan yang seragam.
-
Bagaimana Jokowi memilih busana adat untuk upacara HUT ke-78 RI? Terkait pemilihan busana tersebut, Presiden Jokowi tidak memiliki alasan khusus. Ia mengatakan bahwa pemilihan baju tersebut merupakan pilihan dari timnya.
-
Kenapa keluarga Jokowi sering pakai busana kompak? Keluarga Presiden Joko Widodo memang selalu menjadi sorotan publik. Tidak hanya kegiatan saja, penampilan dari keluarga sang Presiden pun sering kali menjadi perbincangan.
-
Siapa yang mengenakan baju khas Jawa? Thariq dan Aaliyah terlihat seperti raja dan ratu keraton dengan mengenakan baju khas Jawa.
-
Siapa yang mengenakan overall putih? Tampil kece Keduanya terlihat menggemaskan dengan pilihan pakaian overall. Sarwendah mengenakan overall putih yang dipadukan dengan jaket hitam, sementara Betrand memilih overall hitam yang dipasangkan dengan hoodie putih.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
Di antara warga yang hadir, ada beberapa orang yang memakai gelang warna hijau bertuliskan 'Syukuran Rakyat' dan 'Salam Tiga Jari'.
Sebelumnya, SBY sudah tiba di Kompleks Istana pukul 11.46 Wib tadi. Namun, dia tidak masuk ke Istana karena sudah tidak lagi menjabat sebagai presiden. SBY memilih masuk ke Setneg untuk menyantap makan siang lebih dulu.
(mdk/ren)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dari pantauan merdeka.com di lapangan, Presiden Jokowi tiba di Kompleks Parlemen sekitar pukul 08.57.
Baca SelengkapnyaTahun lalu, Jokowi memakai baju adat Dolomani dari Buton, Sultra. Tahun ini kira-kira dari mana ya?
Baca SelengkapnyaBaju putih merupakan pakaian khas yang sering dipakai Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) setiap tahun selalu memakai baju adat berbeda dari salah satu daerah di Indonesia.
Baca SelengkapnyaJokowi akan menyampaikan pidato kenegaraan terakhirnya sebagai Presiden di Sidang Tahunan MPR.
Baca SelengkapnyaIriana mengenakan baju adat Bali berwarna kuning emas dengan paduan hijau itu. Iriana juga mengenakan mahkota berwarna emas.
Baca SelengkapnyaSejumlah menteri dan kepala lembaga Kabinet Merah Putih sudah hadir sejak pukul 14.19 WIB.
Baca SelengkapnyaJokowi memakai baju ada khas Betawi berwarna hitam dan blangkon.
Baca SelengkapnyaJokowi tampak memakai baju adat Nusantara yang terinspirasi dari Banjar, Kalimantan Selatan
Baca SelengkapnyaJokowi tampil gagah dalam balutan busana adat Ageman Songkok Singkepan Ageng di HUT ke-78 Kemerdekaan RI.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi menggelar upacara meriah peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 RI di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Sabtu, 17 Agustus 2024.
Baca SelengkapnyaPakaian itu biasa digunakan Pakubuwono saat terjun langsung melihat kondisi masyarakat.
Baca Selengkapnya