Jenderal Dudung: Prajurit TNI AD Harus Dicintai dan Mencintai Rakyat
Merdeka.com - Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal Dudung Abdurachman bertemu Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Mabes Polri, Rabu (1/12). Dalam kunjungan tersebut, Dudung menegaskan, komitmen untuk menjaga soliditas dan sinergitas TNI dan Polri.
Dudung mengatakan, telah memerintahkan seluruh pangdam untuk selalu hadir di tengah masyarakat bersama Polri. TNI, kata dia, juga harus menjadi bagian dari solusi di masyarakat.
“Oleh karenanya setiap ada apapun bentuk ancaman TNI dengan kepolisian harus bergerak cepat. Jangan nunggu waktu,” kata Dudung.
-
Apa pesan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di hari Iduladha? 'Selamat Hari Raya Iduladha 1445 Hijriyah mohon maaf lahir dan batin.' Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo berharap pada hari raya Iduladha 1445 Hijriah ini jadi momentum untuk meningkatkan rasa toleransi beragama.
-
Bagaimana Panglima TNI memperkuat hubungan pertahanan? Di bawah kepemimpinan Jenderal TNI Agus Subiyanto, kedua angkatan bersenjata memperluas interaksi profesional dan hubungan antar masyarakat melalui kunjungan tingkat tinggi secara berkala, mengikuti kursus, pertukaran profesional, dan latihan bilateral dan multilateral.
-
Apa pesan yang diberikan Kapolri? Kapolri memberi arahan agar Theodore bisa mempersiapkan segalanya sebelum berdinas seusai dilantik sebagai perwira. 'Kemarin saya bisa diberikan kesempatan berbincang-bincang sama Bapak Kapolri. Di situ Bapak Kapolri menitipkan pesan ke saya terutama untuk bagaimana kelanjutan pada saat dinas dan bekal apa saja yang perlu saya persiapkan,' kata Theodore.
-
Kenapa Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo ingin meningkatkan toleransi di hari Iduladha? Berkaca dari cerita Nabi Ibrahim AS yang diuji oleh Allah untuk mengorbankan anaknya Nabi Ismail yang menjadi awal terbentuknya hari raya Idul Adha. Menurut dia jadi sebuah pengingat dan memberikan pesan yang mendalam.Oleh sebab itu, dia menggaungkan pada hari raya kurban ini untuk meningkatkan semangat dalam bertoleransi.
-
Apa yang dilakukan Kapolri saat disapa anggotanya? Bukannya marah, Kapolri justru tertawa lebar usai disapa oleh anggotanya tersebut. Ia bahkan tidak marah meski disapa oleh anggotanya di depan para Jenderal, salah satunya Wakapolri Komjen Agus Andrianto.
-
Siapa yang menemani Dudung Abdurachman di PRJ? Ditemani sang istri tercinta, eks Pangdam Jayakarta itu tak segan untuk mampir ke lapak penjual kerak telor.
Apalagi, kata dia, saat ini masyarakat sedang diterpa badai Covid-19. Sejumlah program pemulihan ekonomi sangat dinantikan oleh masyarakat yang terdampak. TNI mendukung penuh program pemerintah.
“Saya sangat Tekankan kepada jajaran pangdam nempel dengan kepolisian setiap apapun giat-giat, baik masalah pertumbuhan perekonomian, untuk bangkitkan lagi semangat mereka begitu juga semangat bela bangsa dan negara itu yang kami bicarakan dengan beliau (Kapolri),” tegas Dudung.
Dudung menekankan, komitmen sinergi Polri dan TNI demi kepentingan rakyat. Dia menambahkan, TNI harus hadir dan dicintai masyarakat.
“Saya sampaikan bahwa jajaran AD, kalian harus dicintai dan disayangi rakyat, tetapi yang lebih hebat lagi kalian harus mencintai rakyatnya,” kata Dudung.
Apalagi, kata dia, saat ini masyarakat sedang diterpa badai Covid-19. Sejumlah program pemulihan ekonomi sangat dinantikan oleh masyarakat yang terdampak. TNI mendukung penuh program pemerintah.
“Saya sangat Tekankan kepada jajaran pangdam nempel dengan kepolisian setiap apapun giat-giat, baik masalah pertumbuhan perekonomian, untuk bangkitkan lagi semangat mereka begitu juga semangat bela bangsa dan negara itu yang kami bicarakan dengan beliau (Kapolri),” tegas Dudung.
Dudung menekankan, komitmen sinergi Polri dan TNI demi kepentingan rakyat. Dia menambahkan, TNI harus hadir dan dicintai masyarakat.
“Saya sampaikan bahwa jajaran AD, kalian harus dicintai dan disayangi rakyat, tetapi yang lebih hebat lagi kalian harus mencintai rakyatnya,” kata Dudung.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jenderal Bintang 1 Polri menyambut kedatangan rombongan dua Jenderal TNI dan eks Panglima TNI.
Baca SelengkapnyaDudung menyambut eks Kasad itu dengan hangat di rumahnya.
Baca SelengkapnyaJenderal Agus mengatakan kedekatannya dengan anak buah tidak hanya sebatas perintah tugas, melainkan juga tentang kebersamaan.
Baca SelengkapnyaMomen haru perpisahan Jenderal Dudung Abdurachman dengan keluarga besar di Mabesad.
Baca SelengkapnyaHal itu disampaikan Sigit di hadapan Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat rapat pimpinan TNI-Polri di GOR Ahmad Yani Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur.
Baca SelengkapnyaHadi Tjahjanto memastikan hubungan Kapolri Listyo Sigit dan Jaksa Agung ST Burhanuddin sudah baik
Baca SelengkapnyaDudung memberikan sebuah pesan bersifat keras yang menjadi sorotan. Ia mencoba mengingatkan kepada para Pangdam dan jajarannya dalam menghadapi politik 2024.
Baca SelengkapnyaJiwa komando seorang pemimpin diperlihatkan oleh Kasad Jenderal Dudung Abdurachman saat memberikan semangat dan pesan kepada prajuritnya sebelum bertugas.
Baca SelengkapnyaJenderal Dudung dan perwira tinggi TNI AD joget dengan dipandu para penari jaipong dan diiringi musik Sunda.
Baca SelengkapnyaPemberian tanda kehormatan tersebut merupakan wujud komitmen dari Kapolri untuk terus memperkuat dan mempertahankan sinergisitas TNI-Polri.
Baca SelengkapnyaMantan Panglima TNI Hadi Tjahjanto mendapatkan kunjungan spesial dari sahabat sekaligus juniornya eks Kasad, Dudung Abdurachman.
Baca SelengkapnyaKasad Jenderal Dudung Abdurachman beri semangat kepada para prajurit siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) Khusus Kostrad di tengah pelatihan.
Baca Selengkapnya