Jenderal Gatot serahkan tongkat komando Kasad ke Letjen Mulyono
Merdeka.com - Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo melakukan serah terima jabatan pada Letnan Jenderal (Letjen) TNI Mulyono sebagai Kepala Staf Angkatan Darat. Sertijab ini dilaksanakan di lapangan apel Markas Besar TNI AD, Jakarta, sore ini.
Pantauan merdeka.com di lokasi, Rabu (15/7), upacara sertijab dimulai sejak pukul 15.00 WIB. Bertindak sebagai inspektur upacara adalah Jenderal TNI Gatot. Sebelum dilakukan sertijab, Gatot bersama Komandan Upacara berkeliling dengan mobil jeep untuk memeriksa kesiapan pasukan.
Selanjutnya, Komandan Upacara melaporkan kesiapan serah terima jabatan dari pejabat lama ke pejabat baru. Dalam hal ini dari Gatot ke Mulyono. Kemudian keduanya menandatangani sertijab di hadapan panji-panji TNI AD 'Kartika Eka Paksi'.
-
Dimana upacara kenaikan pangkat pati Polri? Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin upacara kenaikan pangkat 31 perwira tinggi Polri di gedung Rupattama Mabes Polri, Jakarta Selatan, Sabtu (29/6).
-
Siapa yang menjadi Panglima TNI? Saat Indonesia merdeka, Surono dan kawan-kawannya bergabung dengan Barisan Keamanan Raktay (BKR) di Banyumas. Di sinilah Surono selalu mendampingi Soedirman yang kelak menjadi Panglima TNI.
-
Kapan Hadi Tjahjanto menjabat sebagai Panglima TNI? Marsekal (Purn) Hadi Tjahjanto adalah mantan Panglima TNI yang menjabat sejak 2017 sampai 2021.
-
Siapa yang memimpin upacara HUT TNI AU? Panglima TNI Laksamana Yudo Margono memimpin upacara peringatan HUT ke -77 TNI AU. Tampak Yudo berkeliling mengecek pasukan.
-
Siapa yang memimpin upacara Mepamit? Setelah upacara Dharma Suaka, prosesi berlanjut dengan acara Mepamit yang kali ini dipimpin oleh Mahalini.
-
Mengapa Panglima TNI melakukan rotasi jabatan? “Dalam rangka memenuhi kebutuhan organisasi dan pembinaan karier serta mengoptimalkan pelaksanaan tugas-tugas TNI ke depan yang semakin kompleks dan dinamis,“ ujar Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Sus Aidil dalam keterangannya, Minggu (27/8).
"Lapor, Mulyono, Letnan Jenderal TNI, berdasar surat perintah Panglima TNI tanggal 15 Juli 2015, telah menerima tugas, wewenang, dan tanggung jawab jabatan sebagai Kepala Staf TNI Angkatan Darat. Selanjutnya siap melaksanakan tugas," kata Mulyono.
"Laporan diterima. Kembali ke tempat," kata Gatot.
Adapun yang menghadiri upacara sertijab ini sejumlah pejabat negara dan eks petinggi TNI. Di antaranya mantan Panglima TNI Jenderal Moeldoko, mantan Panglima TNI sekaligus mantan Wakil Presiden Jenderal TNI Purn Tri Sutrisno, Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Letjen TNI Purn Sutiyoso, dan mantan Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus (Kopassus) Letjen TNI Purn Agum Gumelar, serta sejumlah purnawiran TNI AD.
Hadir pula Kepala Badan Reserse dan Kriminal Komjen Budi Waseso yang mewakili Kapolri dan Waka Polri. Ada juga anggota legislatif, di antaranya Wakil Ketua Komisi I DPR Tantowi Yahya, dan Ketua Fraksi Partai Golkar versi Munas Bali Ade Komarudin.
Untuk diketahui, Letjen TNI Mulyono merupakan lulusan terbaik Seskoad tahun 1999 lalu. Mulyono mengawali karier militernya sebagai Komandan Peleton-1 Kompi-B Yonif-712. Kemudian pada tahun 1997 lalu, dia menjadi Komandan Batalyon 143 Korem-043.
Selanjutnya, dia dipercaya sebagai Komandan Kodim 0901/Samarinda, Kalimantan Timur. Pada tahun 2006, Mulyono dipercaya sebagai Asisten Operasi Kepala Staf Kostrad. Kemudian ia menjabat Komandan Kodiklat TNI AD pada tahun 2012. Sebelum menjabat Kostrad, Mulyono menjadi Pangdam Jaya pada tahun 2014. (mdk/tyo)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sertijab diawali dengan proses penyerahan dan penghormatan terhadap panji-panji nasional TNI AD Kartika Eka Paksi.
Baca SelengkapnyaDi lokasi, sosok Letjen TNI Maruli Simanjuntak nampak hadir dengan gagah.
Baca SelengkapnyaSerah terima jabatan ini dilaksanakan di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (22/11).
Baca SelengkapnyaMomen Pangkostrad berikan selamat pada anggotanya yang baru saja mendapat kenaikan jabatan.
Baca SelengkapnyaYudo pun turut memberikan selamat kepada Agus yang kini resmi memegang jabatan Kasad.
Baca SelengkapnyaPanglima TNI beri pesan mendalam kepada prajurit setelah sertijab Kasad. Begini isinya.
Baca SelengkapnyaKasad Jenderal Agus Subiyanto dalam amanatnya menyampaikan, mutasi jabatan merupakan tuntutan organisasi yang dinamis dan modern
Baca SelengkapnyaMayjen TNI Kunto Arief Wibowo sah meninggalkan jabatannya sebagai Pangdam III/Siliwangi dan akan dilanjutkan oleh Mayjen TNI Erwin Djatniko.
Baca SelengkapnyaJenderal Maruli Simanjuntak memimpin upacara serah terima jabatan di lingkungan Kostrad, ia tampak gagah saat foto dengan jenderal bintang 1 dan 2.
Baca SelengkapnyaJenderal TNI Agus Subiyanto menerima kunci rumah Panglima dari Laksamana Yudo Margono sambil mengadakan acara doa bersama bersama anak yatim.
Baca SelengkapnyaJokowi menurunkan tangan pensiunan jenderal bintang empat tersebut.
Baca SelengkapnyaSebuah video memperlihatkan para jenderal TNI AD berbintang kumpul dan menghadap langsung Kasad Agus Subiyanto.
Baca Selengkapnya