Jenguk Anas, Pasek minta tips kalahkan SBY jadi Ketum Demokrat
Merdeka.com - Politikus I Gede Pasek Suardika menyambangi gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Pasek mengaku kedatangannya ke KPK adalah untuk menjenguk mantan Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum.
Menurut Pasek, Anas memberi dukungan kepadanya untuk maju sebagai calon Ketua Umum Partai Demokrat. Pasek diketahui merupakan pesaing tunggal dari Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dalam Kongres Demokrat pada 11-13 Mei mendatang di Surabaya.
"Ya dia (Anas Urbaningrum) akan mensuport juga, dia memberikan beberapa tips," kata Pasek usai menjenguk Anas di Gedung KPK, Jakarta, Kamis (26/3).
-
Kenapa Anies optimis Cak Imin bisa menang debat? Pasalnya, dia menyebut Cak Imin punya pengalaman mengurusi perekonomian.
-
Kenapa PKS siap menangkan Anies di Pilpres 2024? “Dengan kolaborasi yang baik antara partai pengusung dan relawan Anies, insya Allah kita bisa memenangkan Anies di Pilpres 2024 nanti,“ harap Syaikhu.
-
Kenapa PKB mempertimbangkan untuk mendukung Anies? PKB Pertimbangkan Dukung Anies Maju Pilgub Jakarta 2024 Namun, PKB juga sudah punya jagoan sendiri untuk diusung sebagai bakal calon gubernur Jakarta. Wasekjen PKB Syaiful Huda mengungkapkan, partainya sudah membuka komunikasi awal dengan Anies Baswedan untuk maju di Pemilihan Gubernur Jakarta 2024.Dia mengatakan, PKB tengah mempertimbangkan untuk mengusung Anies.
-
Kenapa Anies memilih Yusuf Martak? Selain Yusuf Martak, Wakil Kapten Timnas Pemenangan AMIN lainnya adalah Kiai Haji Nasirul Mahasin atau Gus Mahasin pengasuh Ponpes Tahfidzul Quran, Narukan, Rembang.
-
Apa yang Anies tekankan kepada kader PKS? Anies mengaku perubahan bukan hanya untuk satu orang, partai, dan koalisi, tetapi hajat seluruh masyarakat Indonesia. 'Jadi bapak-ibu sekalian perubahan ini bukan tentang satu orang, bukan tentang satu partai bukan tentang satu koalisi ini adalah tentang mengubah hajat keluarga-keluarga di seluruh Indonesia. Untuk mengubah itu perlu kemenangan,' tegasnya.
-
Kenapa PKS usung Anies-Sohibul di Pilgub Jakarta? 'Selanjutnya, rencana pertemuan dengan PKB juga sudah dirancang dan akan dilaksanakan. Kami optimis, insya Allah sosok Bapak Anies Rasyid Baswedan dan Bapak Mohamad Sohibul Iman adalah kandidat yang memiliki peluang menang besar,' pungkasnya.
Pasek yakin, tips yang diberikan Anas dapat mengalahkan SBY dalam persaingan kursi Ketum Demokrat. Pasalnya, Anas pernah menjadi orang nomor satu di partai berlambang mercy tersebut. Namun, Pasek enggan merinci tips yang diberikan Anas kepadanya.
"Oh tipsnya rahasia, kalau mau berkompetisi itu begini-begini. Karena beliau (Anas) pernah mengalami dan menang, saya kira strateginya cukup bagus lah," ujarnya.
Pasek mengklaim bahwa dukungan kader Demokrat kepada dirinya cukup baik. Bahkan dia mengaku banyak kader Demokrat yang meminta dirinya maju menjadi Ketua Umum Demokrat yang baru. Namun Pasek enggan memaparkan sosok-sosok kader Partai Demokrat yang mendukungnya.
"Sampai sekarang (dukungan) ya cukup baik, cukup terukur, karena memang kendalanya itu saja, soal waktu saja. Rahasia, karena kalau saya ceritakan nanti mereka (daerah) di Plt lagi. Karena Plt-nya itu kan sudah mencapai rekor mungkin ya, saya denger sudah sampe 140-an Plt," tutup Pasek.
(mdk/siw)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Salah satu bocoran pesan itu, menyebut Demokrat kena 'prank' musang berbulu domba.
Baca SelengkapnyaSyaikhu juga mengingatkan agar usaha yang dilakukan juga dibantu dengan doa.
Baca SelengkapnyaPertemuan Anies dan SBY di Cikeas ini akan dihadiri Tim 8.
Baca SelengkapnyaKetua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono memimpin rapat darurat di Cikeas, Jumat 1 September 2023.
Baca SelengkapnyaSBY menyinggung peribahasa musang berbulu domba ketika memberikan pernyataan terkait pengkhianatan Anies Baswedan yang memilih Cak Imin sebagai cawapresnya.
Baca SelengkapnyaKetua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono memimpin rapat di Cikeas, Jumat 1 September 2023.
Baca SelengkapnyaPrabowo juga meminta SBY secara khusus untuk menjadi mentornya langsung di Pilpres 2024.
Baca SelengkapnyaSBY sempat diingatkan rekannya sebelum masuk Koalisi Perubahan dan mendukung Anies.
Baca SelengkapnyaDia menyebut keputusan diserahkan kepada Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaBersama Surya Paloh juga membahas gagasan baru untuk ke depannya
Baca SelengkapnyaSBY menegur kadernya, karena mengobrol ketika konsolidasi Partai Demokrat di Sragen
Baca SelengkapnyaKubu Anies Baswedan tetap berharap PKS tidak mencabut dukungan.
Baca Selengkapnya