JK dan Istri Ikut Berduka Atas Meninggalnya Ani Yudhoyono
Merdeka.com - Ani Yudhoyono meninggal dunia sekitar Pukul 11.50 waktu Singapura, Sabtu (1/6). Ani menderita kanker darah dan sempat menjalani perawatan intensif di National University Hospital (NUH) sejak awal Februari lalu.
Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) dan istri Mufidah Kalla turut berduka cita atas meninggalnya istri Presiden ke enam SBY itu. Hal tersebut disampaikan oleh Jubir JK, Husain Abdullah.
"Wakil Presiden RI Jusuf Kalla berserta Ibu Mufidah JK menyampaikan bela sungkawa sedalam dalamnya atas wafatnya Ibu Ani Yudhoyono," kata Husain.
-
Bagaimana penampilan Ani Yudhoyono saat Idul Fitri? Saat membagikan momen safari Ramadan bersama keluarga, penampilan Ani Yudhoyono juga jadi sorotan. Ia tampil sangat anggun dan adem mengenakan busana tunik putih, serta hijab bermotif dengan warna senada.
-
Apa yang dilakukan Annisa Yudhoyono di IKN? Beberapa waktu lalu, Annisa Yudhoyono melakukan kunjungan kerja di IKN bersama anggota OASE KIM selama 3 hari, di mana mereka terlibat dalam berbagai kegiatan.
-
Apa kegiatan Annisa Yudhoyono di IKN? Kegiatan pertama adalah pelepasan 300 burung cucak hijau, kutilang, kerucut, jalak, serta 350 benih ikan nila merah di Embung, Ibu Kota Nusantara. 'Annisa Yudhoyono menyatakan bahwa tujuan dari pelepasan burung ini adalah untuk memastikan ekosistem alam di daerah IKN tetap terjaga dengan baik.' Annisa Pohan bersama para ibu lainnya melakukan penanaman pohon.
-
Siapa yang meninggal karena kanker? Pada 30 November 2003, Adhemar Dion, ayah Celine Dion, meninggal dunia karena kanker di Montreal, Kanada, saat berusia 80 tahun.
-
Kapan Nyonya Dai meninggal? Perempuan Kaya Raya Xin Zhui meninggal antara tahun 178 dan 145 SM, dalam usia 50 tahunan.
-
Siapa yang mendampingi Annisa Yudhoyono di IKN? Baru-baru ini, Annisa Yudhoyono mengadakan kunjungan kerja di IKN selama tiga hari bersama anggota OASE KIM, di mana mereka melaksanakan berbagai aktivitas.
Ani Yudhoyono Lahir di Yogyakarta, 6 Juli 1952, merupakan anak ketiga dari tujuh bersaudara pasangan Letnan Jenderal (Purn) Sarwo Edhie Wibowo dan Hj. Sunarti Sri Hadiyah. Menikah dengan SBY pada tanggal 30 Juli 1976, ketika SBY baru saja dilantik menjadi Perwira TNI dan menjadi lulusan terbaik.
"Bagi Pak JK dan Ibu Mufidah, Putri dari Jenderal TNI Sarwo Edi ini, seorang pekerja keras. Sebagai first lady Ibu Ani sangat membantu tugas-tugas kenegaraan dalam mendampingi Presiden SBY khususnya pada masa kebersamaan 2004-2009. Selain itu juga ia seorang pekerja yang peduli utamanya memajukan kaum ibu dan wanita serta anak-anak Indonesia untuk maju," tutur Husain.
Bagi Pak JK dan Ibu, lanjut Husain, berpulangnya Ibu Ani, Indonesia kehilangan putri terbaik bangsa.
Sempat kuliah Jurusan Kedokteran di Universitas Kristen Indonesia, tetapi pada tahun ketiga meninggalkan bangku kuliah karena pindah untuk mengikuti Ayahnya yang ditunjuk menjadi Duta Besar Indonesia untuk Korea Selatan. Setelah pulang ke Indonesia, ia menikah dengan SBY. Ani melanjutkan kuliahnya di Universitas Terbuka dan lulus dengan gelar Sarjana Ilmu Politik pada tahun 1998.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Momen ziarah AHY ke makam Ani Yudhoyono hingga sampaikan pesan menyentuh dan permohonan doa.
Baca SelengkapnyaPotret perjalanan cinta Presiden SBY dan mendiang Kristiani Herawati membuat siapapun yang melihat akan merasa terharu. Begini momen selengkapnya.
Baca SelengkapnyaBelum lama ini, AHY terlihat mengunjungi dan menghormati tempat peristirahatan terakhir almarhumah Ibu Ani Yudhoyono di TMP Kalibata Jakarta.Simak lebih lengkap
Baca SelengkapnyaBerikut potret lawas putri Sang Proklamator hadiri pemakaman suaminya.
Baca SelengkapnyaAyah Anji, Hartiyo meninggal dunia pada Selasa (16/1) pagi karena sakit.
Baca SelengkapnyaHari ini, keluarga yang tercinta menghantarkan Donny ke peristirahatan terakhirnya di TPU Tanah Kusir Jakarta.
Baca SelengkapnyaBudayawan Emha Ainun Najib (Cak Nun) jalani perawatan di RSUP dr Sardjito, Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Presiden Jokowi datang langsung menjenguk.
Baca SelengkapnyaProsesi pemakaman Donny Kesuma berlangsung hari Rabu (20/3/2024) di TPU Tanah Kusir. Donny meninggal dunia setelah menjalani perawatan karena lemah jantung.
Baca SelengkapnyaKabar itu diunggah Budi Arie melalui akun media sosial instagram pribadinya.
Baca SelengkapnyaMantan Gubernur Jawa Barat, Nana Nuriana meninggal dunia setelah menjalani perawatan di Rumah Sakit (RS) Borromeus.
Baca SelengkapnyaCak Nun saat ini sudah dipindahkan ke ruang rawat biasa.
Baca SelengkapnyaKami hanya bisa mendoakan, semoga surga Allah untukmu. Dan keluarga yang ditinggalkan, diberi ketabahan dan kekuatan selalu.
Baca Selengkapnya