JK: Kewajiban kita menyantuni anak yatim apalagi bank-bank besar
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menghadiri acara buka puasa bersama 3.500 anak yatim piatu di Jakarta Convention Centre, Senayan, Jakarta. JK mengatakan, menyantuni anak yatim piatu sudah menjadi kewajiban seorang muslim, terlebih lagi bank-bank besar yang menguasai aset sektor keuangan di Indonesia.
"Yang pertama dengan anak yatim kan kewajiban kita untuk menyantuni apalagi bank bank ini kan. Terus juga memberikan kemeriahan, kegembiraan kepada anak yatim itu, itu kewajiban kita semua," tutur JK, Kamis (2/7).
JK juga terkesan dengan acara pembuka, di mana Presiden Joko Widodo memberikan pertanyaan berhadiah sepeda kepada anak-anak yatim piatu yang hadir.
-
Kenapa Jokowi hadir di acara? Acara serah terima dihadiri langsung oleh Presiden Jokowi dan Menhan Prabowo Subianto.
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Dalam lawatannya ke Jakarta, Paus Fransiskus bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta.
-
Siapa yang diajak Jokowi saat kunjungan kerja? Menariknya saat kunjungan kerja di Bone, Jokowi ditemani pengusaha sekaligus Wakil Ketua DPR dari Partai NasDem Rachmat Gobel.
-
Siapa yang ikut mendampingi Jokowi saat bertemu Presiden JAPINDA? Turut mendampingi Jokowi dalam pertemuan tersebut adalah Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Duta Besar RI untuk Jepang Heri Akhmadi, serta Direktur Jenderal Asia Pasifik dan Afrika Kementerian Luar Negeri Abdul Kadir Jailani.
-
Dimana pertemuan Jokowi dengan Presiden JAPINDA berlangsung? Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan pertemuan dengan Presiden Japan-Indonesia Association (JAPINDA), Fukuda Yasuo, di Imperial Hotel, Tokyo, Jepang.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
Anak pertama yang diberi pertanyaan oleh Presiden Jokowi tidak mampu menjawab pertanyaan 'sebutkan 5 nama nabi'
"Asyik juga, mereka pintar, cuma mungkin agak grogi yang pertama," ucap JK. (mdk/dan)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dalam acara ini, ada 700 anak-anak yatim piatu, disabilitas dan duafa yang hadir.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi berpesan agar dana-dana zakat yang telah masuk dapat disalurkan kepada masyarakat yang benar-benar membutuhkan.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi membagikan 1.000 paket sembako kepada masyarakat sekitar di depan Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (8/4/2024).
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi serta sejumlah pejabat negara kompak menyerahkan zakat melalui Baznas, hari ini.
Baca SelengkapnyaJokowi tampak mengajak puluhan anak yatim itu untuk belanja baju Lebaran di salah satu departement store Plaza Atrium.
Baca SelengkapnyaRehat Kegiatan Politik, Cak Imin Jalan-Jalan Bareng 1.000 Anak Yatim ke Ancol
Baca SelengkapnyaJokowi buka puasa bersama dengan para menteri di Istana
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi mengundang 30 relawannya untuk buka puasa bersama (bukber) di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (1/4).
Baca SelengkapnyaMomen meriah Masjid Jogokariyan saat bulan Ramadan.
Baca SelengkapnyaLebih dari 5.000 paket makanan buka puasa dibagikan gratis kepada ribuan jemaah Masjid Istiqlal.
Baca SelengkapnyaSalah satu organisasi relawan yang diundang yakni Bara JP dan JoMan.
Baca SelengkapnyaSetelah salat, Jokowi langsung menuju lokasi makam. Di makam itu Jokowi terlihat duduk berdoa.
Baca Selengkapnya