Jokowi atensi Polri untuk cepat tuntaskan korupsi Stadion GBLA
Merdeka.com - Kasus korupsi dalam pembangunan Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) menjadi sorotan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Bukan tanpa sebab, stadion standar internasional itu akan digunakan buat event olah raga nasional atau PON pada 2016 mendatang.
Hal itu disampaikan Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Pol Anton Charliyan saat ditemui di Bandung, Sabtu (2/5). "Sekarang ini menjadi atensi bapak presiden (Joko Widodo). Beliau tidak ingin resmikan (PON) kalau ada masalah," katanya.
Atas alasan itulah saat ini penyidik Bareskrim Mabes Polri terus mengusut korupsi pembangunan stadion yang menelan dana hingga Rp 545 miliar. "Sekarang sedang tahap penyidikan," terangnya.
-
Kasus korupsi apa yang sedang diusut Kejagung? Kejagung tengah mengusut kasus dugaan korupsi komoditas emas tahun 2010-2022. Kejaksaan Agung (Kejagung) melakukan pemeriksaan sejumlah saksi terkait kasus rasuah impor emas, yakni perkara dugaan tindak pidana korupsi pada pengelolaan kegiatan usaha komoditi emas tahun 2010 sampai dengan 2022.
-
Apa yang sedang diselidiki KPK? Didalami pula, dugaan adanya penggunaan kendali perusahaan tertentu oleh saksi untuk mengikuti proyek pengadaan di Kementan RI melalui akses dari Tersangka SYL,' ungkap Ali.
-
Apa yang diselidiki KPK? Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus menyelidiki dugaan kasus korupsi pengadaan lahan proyek Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS).
-
Kasus korupsi apa yang dilakukan menteri Jokowi? Mantan Menpora Imam Nahrawi Terbukti menerima suap penyaluran pembiayaan dengan skema bantuan pemerintah melalui Kemenpora pada KONI Tahun Anggaran (TA) 2018
-
Bagaimana Kejagung mengusut kasus ini? “Iya (dua penyidikan), itu tapi masih penyidikan umum, sehingga memang nanti kalau clear semuanya kita akan sampaikan ya,“ tutur Kapuspenkum Kejagung Ketut Sumedana di Kejagung, Jakarta Selatan, Senin (15/5/2023). Direktur Penyidikan (Dirdik) Jaksa Agung Muda Pidana Khusus Kejagung, Kuntadi mengatakan, dua kasus tersebut berada di penyidikan yang berbeda. Meski begitu, pihaknya berupaya mendalami temuan fakta yang ada.
-
Apa kerugian negara akibat korupsi Bansos Jokowi? 'Kerugian sementara Rp125 milyar,' pungkasnya.
Secara bertahap, pemeriksaan juga akan dilakukan terhadap anggota legislatif dan eksekutif yang berkaitan dengan mega proyek itu. Bahkan bukan tidak mungkin polisi memanggil kepala daerah seperti Gubernur Jabar Ahmad Heryawan dan mantan Wali Kota Bandung Dada Rosada yang bertanggung jawab saat pembangunan bergulir. "Bisa saja dipanggil, minimal saksi," ungkapnya.
Anton mengatakan, Presiden Jokowi sudah meminta agar kasus tersebut diutus tuntas. Kembali Anton mengatakan, presiden tidak ingin meresmikan stadion yang bermasalah. "Jangan seolah-olah didukung oleh presiden, padahal presiden sendiri tidak tahu (masalah)," terang Anton.
Saat ini penyidik sudah menetapkan satu tersangka dalam kasus tersebut yakni Sekretaris Distarcip Kota Bandung Yayat A Sudrajat. Yayat dianggap berperan aktif dalam tindak pidana korupsi terkait pembangunan stadion sepak bola kebanggaan warga Jabar. (mdk/eko)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi meyakini hal ini dapat memberikan efek jera untuk para koruptor dan mengembalikan kerugian negara.
Baca SelengkapnyaAnalisis pun akan segera dilakukan untuk menyimpulkan ada tidak tindak pidana korupsi terkait penyelenggaraan PON XXI Aceh dan Sumut tersebut.
Baca SelengkapnyaBadan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) DKI Jakarta belum menerima permohonan audit pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) dari Pemprov DKI.
Baca SelengkapnyaJokowi menceritakan dirinya saat itu memerintahkan Jaksa Agung ST Burhanuddin untuk tetap mengusut kasus korupsi, tanpa menghentikan proyek pembangunan BTS.
Baca SelengkapnyaTrunoyudo masih enggan mengulas lebih jauh penanganan dugaan penyelewengan dana penyelenggaraan PON XXI di Aceh dan Sumut.
Baca SelengkapnyaHeru belum memastikan kapan mulai mengaudit pembangunan JIS.
Baca SelengkapnyaMenurut Ketut, penyidik masih terus mendalami sejumlah pihak.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi mengapresiasi upaya Polri dalam memberantas judi online dalam sepak bola.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi mendorong Menkominfo Budi Arie untuk segera menyelesaikan proyek BTS.
Baca SelengkapnyaAnggota DPR RI dari Fraksi PDIP Hendrawan Supratikno menyoroti penanganan perkara tersebut.
Baca SelengkapnyaPenggeledahan dilakukan dalam rangka proses penyidikan terhadap kasus dugaan korupsi PJUTS
Baca SelengkapnyaPansus akan melakukan audit total terkait pembangunan JIS, mulai dari perencanaan, pelaksanaan, hingga sudah beroperasi saat ini.
Baca Selengkapnya