Better experience in portrait mode.

Jokowi batal umumkan kabinet di Tanjung Priok malam ini

Jokowi batal umumkan kabinet di Tanjung Priok malam ini Panggung pengumuman kabinet Jokowi. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Lampu di panggung yang sudah disiapkan tiba-tiba dimatikan. Para pewarta yang meliput pengumuman kabinet Presiden Joko Widodo di Dermaga 300, Terminal 3 Tanjung Priok diminta meninggalkan lokasi. Pengumuman kabinet pun urung dilakukan.

Awalnya, berdasarkan informasi yang beredar, Jokowi akan mengumumkan nama menteri-menterinya pada pukul 19.00 WIB, Rabu (22/10). Persiapan matang sudah dilakukan. Termasuk skenario pengumuman dengan membagikan helm dan life jacket kepada 33 menteri.

Apalagi, Jokowi dan rombongan sudah meninggalkan Istana negara sekitar pukul 19.00 WIB. Namun, sekitar pukul 19.30 WIB, wartawan di lokasi pengumuman mendapat kabar, Jokowi tidak jadi datang ke lokasi.

"Batal, batal, batal," ujar salah seorang staf biro pers kepresidenan.

Namun tidak ada pengumuman resmi dari staf biro pers kepresidenan. Sekitar pukul 19.50 WIB, suasana di lokasi sudah sepi dari aktivitas persiapan pengumuman. Beberapa teknisi sedang merapikan sound system dan lampu yang sebelumnya ditata di sekitar panggung. Helm dan life jacket yang sebelumnya ditata di atas meja, kembali dimasukkan dalam kardus.

Tidak jelas ke mana Presiden Jokowi saat ini. Sedangkan Wakil Presiden Jusuf Kalla malam ini dijadwalkan tampil dalam acara Mata Najwa di Metro TV.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Jawab Isu Menterinya Mundur dari Kabinet: Namanya Bulan Politik
Jokowi Jawab Isu Menterinya Mundur dari Kabinet: Namanya Bulan Politik

Menurut Jokowi kabar bohong tersebut bersinggungan dengan tahun politik 2024.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Jawab Isu Suasana Kabinet Canggung Akibat Beda Politik
Presiden Jokowi Jawab Isu Suasana Kabinet Canggung Akibat Beda Politik

Kabar tersebut diungkap Mahfud MD yang menyebut ada kehangatanyang hilang dalam Kabinet Indonesia Maju

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Prabowo: Saya Bukan Tukang Jilat, Dua Kali Dikalahkan Jokowi  Sedih Loh
Prabowo: Saya Bukan Tukang Jilat, Dua Kali Dikalahkan Jokowi Sedih Loh

Setelah terpilihnya Jokowi menjadi orang nomor satu di Indonesia, lalu mengajak Prabowo ke dalam susunan kabinet.

Baca Selengkapnya
Gerindra Pastikan Jokowi Tak Cawe-Cawe Urusan Kabinet Prabowo-Gibran
Gerindra Pastikan Jokowi Tak Cawe-Cawe Urusan Kabinet Prabowo-Gibran

Tak hanya memberikan pendapat, Jokowi juga bisa memberikan usulan nama untuk kabinet mendatang

Baca Selengkapnya
Jokowi Siap Beri Saran Susunan Kabinet Prabowo, Golkar: Memangnya Salah?
Jokowi Siap Beri Saran Susunan Kabinet Prabowo, Golkar: Memangnya Salah?

Dave menilai, Jokowi sebagai presiden ada baiknya saling diskusi dengan Prabowo yang bakal melanjutkan pemerintahannya.

Baca Selengkapnya
Pratikno Angkat Bicara Soal Isu Dititipkan Jokowi di Kabinet Mendatang
Pratikno Angkat Bicara Soal Isu Dititipkan Jokowi di Kabinet Mendatang

Pratikno mencontohkan, berkontribusi tidak harus selalu dari jalur eksekutif.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tegaskan Gubernur DKI Jakarta Dipilih Rakyat
Jokowi Tegaskan Gubernur DKI Jakarta Dipilih Rakyat

Jokowi menyampaikannya dalam rapat membahas RUU DKJ bersama para menteri Kabinet Indonesia Maju.

Baca Selengkapnya