Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi Cek Harga Sembako di Pasar Airmadidi Minahasa Utara: Kondisinya Stabil

Jokowi Cek Harga Sembako di Pasar Airmadidi Minahasa Utara: Kondisinya Stabil Jokowi Cek Harga Sembako di Pasar Airmadidi Minahasa Utara. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Pasar Airmadidi di Kabupaten Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara. Kepala negara mengecek harga-harga sembako di pasar tersebut.

"Biasa, mengecek harga-harga, utamanya harga sembako, beras, minyak. Saya kira di Sulawesi Utara kondisinya stabil, inflasi juga sangat terjaga di angka 4 persen di Kota Manado dan sekitarnya saya kira sangat baik," ujar Jokowi di Minahasa Utara, Kamis (18/1).

Mantan Wali Kota Solo itu juga berkeliling menyapa pedagang sekaligus membagikan bantuan sosial (bansos) sembako dan bantuan tunai.

Setelahnya, Jokowi menuju mobil untuk melanjutkan perjalanan. Namun, melihat jalan yang menjadi sempit karena dipenuhi masyarakat, kepala negara memilih berjalan kaki sambil membagikan kaus.

Setelah berjalan kaki selama 30 menit, mantan Gubernur DKI Jakarta ini memasuki kendaraan untuk melanjutkan perjalanan menuju Bendungan Kuwil Kawangkoan.

Turut mendampingi Presiden saat mengunjungi Pasar Airmadidi yaitu Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey, dan Bupati Minahasa Utara Joune J. E. Ganda.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tinjau Pasar di Kotawaringin Timur, Jokowi Pastikan Harga Baik dan Stabil
Tinjau Pasar di Kotawaringin Timur, Jokowi Pastikan Harga Baik dan Stabil

Kepala negara juga memberikan bantuan modal kepada sejumlah pedagang pasar.

Baca Selengkapnya
Jokowi Blusukan ke Pasar Kota Agung, Cek Harga dan Berikan Bantuan Modal Kerja
Jokowi Blusukan ke Pasar Kota Agung, Cek Harga dan Berikan Bantuan Modal Kerja

Presiden Jokowi berdialog dengan beberapa pedagang untuk mengetahui kondisi harga

Baca Selengkapnya
Cek Pasar Wonogiri, Jokowi Akui Harga Beras Naik
Cek Pasar Wonogiri, Jokowi Akui Harga Beras Naik

Menurut Jokowi, harga sejumlah bahan pokok di pasar tersebut masih dalam kondisi yang baik. Namun, diakuinya harga beras naik.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Pasar Kawat Tanjungbalai, Jokowi Sebut Harga Beras hingga Cabai Masih Naik
Kunjungi Pasar Kawat Tanjungbalai, Jokowi Sebut Harga Beras hingga Cabai Masih Naik

Presiden Jokowi akui harga cabai masih mengalami kenaikan

Baca Selengkapnya
Jokowi Yakin Daya Beli Masyarakat Naik Setelah Penyaluran BLT El Nino Rampung
Jokowi Yakin Daya Beli Masyarakat Naik Setelah Penyaluran BLT El Nino Rampung

BLT El Nino merupakan bantuan dari pemerintah karena musim kemarau yang panjang yang diakibatkan oleh El Nino.

Baca Selengkapnya
Kembali Kunjungi Banyuwangi, Presiden Jokowi Beri Jempol untuk Bumi Blambangan
Kembali Kunjungi Banyuwangi, Presiden Jokowi Beri Jempol untuk Bumi Blambangan

Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Banyuwangi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Beli Pepaya dan Mangga saat Tinjau Pasar di Deli Serdang: Beberapa Komoditas Pangan Turun
Jokowi Beli Pepaya dan Mangga saat Tinjau Pasar di Deli Serdang: Beberapa Komoditas Pangan Turun

Dalam kunjungan tersebut, Jokowi mengecek stabilitas harga bahan pokok dan memberikan sejumlah bantuan kepada para pedagang.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Saat Presiden Jokowi 'Dikawal' Tim Prabowo Blusukan Bahas Harga Pangan di Pasar
VIDEO: Saat Presiden Jokowi 'Dikawal' Tim Prabowo Blusukan Bahas Harga Pangan di Pasar

Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan ke Pasar Rakyat Kambara di Kabupaten Muna Barat, Provinsi Sulawesi Tenggara pada Senin, 13 Mei 2024

Baca Selengkapnya
Blusukan ke Pasar di NTT, Jokowi Dapati Harga Lebih Mahal Dibanding Pulau Jawa
Blusukan ke Pasar di NTT, Jokowi Dapati Harga Lebih Mahal Dibanding Pulau Jawa

Namun, Jokowi menyebut harga sembako di pasar rakyat cenderung stabil.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Kejutkan Pak Bas soal Pembangunan Pasar, Dikerjakan Era Prabowo-Gibran
VIDEO: Jokowi Kejutkan Pak Bas soal Pembangunan Pasar, Dikerjakan Era Prabowo-Gibran

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan ke Pasar Rakyat Kambara di Kabupaten Muna Barat, Sulawesi Tenggara pada Senin (13/05/2024).

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Sampai Duduk Bersimpuh di Hadapan Pedagang saat Blusukan di Pasar Laino
VIDEO: Jokowi Sampai Duduk Bersimpuh di Hadapan Pedagang saat Blusukan di Pasar Laino

Presiden Jokowi berjalan dan menyapa para pedagang

Baca Selengkapnya
Jokowi Blusukan ke Pasar Sanggam Adji Dilayas Berau, Bagi Kaos Hingga Swafoto
Jokowi Blusukan ke Pasar Sanggam Adji Dilayas Berau, Bagi Kaos Hingga Swafoto

Kedatangan Jokowi membuat warga heboh dan antusias. Para pedagang menunggu-nunggu menantikan orang nomor satu di Indonesia tersebut.

Baca Selengkapnya