Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi dan JK bakal melawat ke Manila & Turki pekan depan

Jokowi dan JK bakal melawat ke Manila & Turki pekan depan Ilustrasi Satu Tahun Jokowi-JK. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menerima Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi bersama dengan Menteri Perdagangan Thomas Lembong di kantornya. Adapun salah satu topik pembicaraannya adalah soal Komisi Tingkat Tinggi Asia Pacific Economic Corporation atau APEC pada pertengahan November mendatang di Manila.

"Oh bicarakan soal APEC di Manila. Kita apa substansi APEC nanti, saya akan ke sana kan," kata JK di Kantor Wapres, Jakarta, Selasa (10/11).

Adapun pertimbangan JK pergi ke acara APEC di Manila karena Presiden Jokowi pergi ke KTT G20 di Turki. Yang mana diketahui pelaksanaan antara APEC dan KTT G20 waktunya hampir bersamaan.

"Kan presiden dari Turki, Turki, ya mepet waktunya ya otomatis gantianlah. Beliau ke Turki dan ASEAN nanti," jelasnya.

Indonesia akan mengusung isu besar dalam forum Komisi Tingkat Tinggi (KTT) Asia Pacific Economic Corporation atau APEC pada pertengahan November mendatang. Isu yang akan dibawa pemerintah, kata JK, adalah hal-hal yang berkaitan dengan kepentingan nasional.

"Kita ikut perdagangan yang adil, peningkatan UKM, suatu bilateral perdagangan yang saling mendukung, berbagi kan itu APEC, kerjasama ekonomi di Asia Pasifik sebenarnya ya kan. Jadi tentu kepentingan nasional harus kita jaga di situ," terang JK.

Di tempat yang sama, Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi mengatakan, Indonesia akan mengusung tiga isu penting pada KTT APEC nanti. Yaitu Development Goods untuk masalah sawit, kerjasama infrastruktur, dan kerjasama bidang maritim.

"Tadi Pak Mendag (Thomas Lembong) dan saya melaporkan kepada Wapres mengenai persiapan partisipasi Indonesia dalam KTT APEC yang akan diselenggarakan di Manila pada 18-19 November nanti. Jadi intinya adalah persiapan dari kita," jelas Menlu Retno.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kompak, Tiga Jenderal Antar Presiden Jokowi Terbang ke India
Kompak, Tiga Jenderal Antar Presiden Jokowi Terbang ke India

Di India, Presiden Jokowi diagendakan mengikuti rangkaian KTT G-20.

Baca Selengkapnya
Hari Pertama KTT G20 di India, Ini Agenda Presiden Jokowi
Hari Pertama KTT G20 di India, Ini Agenda Presiden Jokowi

Selain itu, Jokowi juga akan turut memimpin pertemuan 'MIKTA Leaders' Gathering ke-1 yang akan digelar di tempat yang sama.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertemu PM Vietnam dan Timor Leste di Istana Merdeka Sore Ini
Jokowi Bertemu PM Vietnam dan Timor Leste di Istana Merdeka Sore Ini

Pertemuan Jokowi dengan PM Vietnam dan Timor Leste dilakukan jelang KTT ke-43 ASEAN.

Baca Selengkapnya
Penuh Hormat, Momen Prabowo Subianto Lepas Keberangkatan Presiden Jokowi ke India
Penuh Hormat, Momen Prabowo Subianto Lepas Keberangkatan Presiden Jokowi ke India

Di India, Presiden Jokowi diagendakan mengikuti rangkaian KTT G-20.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertolak ke Bali Buka KTT World Water Forum ke-10
Jokowi Bertolak ke Bali Buka KTT World Water Forum ke-10

Jokowi didampingi Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal Bahlil Lahadalia hingga Sekretaris Militer Presiden Mayjen TNI Rudy Saladin ke Bali

Baca Selengkapnya
Jokowi Bakal Rapat Kabinet di IKN Pekan Ini
Jokowi Bakal Rapat Kabinet di IKN Pekan Ini

IKN telah siap untuk menerima tamu kenegaraan jika ada yang berkunjung. Menurutnya, sudah ada ruangan untuk tamu negara yang disediakan di IKN.

Baca Selengkapnya
Jokowi Terbang ke Tokyo, Temui PM Kishida & Hadiri KTT ASEAN-Jepang hingga Cari Investor IKN
Jokowi Terbang ke Tokyo, Temui PM Kishida & Hadiri KTT ASEAN-Jepang hingga Cari Investor IKN

Jokowi harap bisa ada investor tertarik investasi di IKN

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertolak ke San Francisco Hadiri KTT APEC
Jokowi Bertolak ke San Francisco Hadiri KTT APEC

Jokowi bersama rombongan kenegaraan langsung melanjutkan perjalanan kunjungan kerjanya menuju San Francisco, Selasa, 14 November 2023.

Baca Selengkapnya
Melawat ke Afrika, Jokowi Bawa Misi Perkuat Solidaritas Negara Global Selatan
Melawat ke Afrika, Jokowi Bawa Misi Perkuat Solidaritas Negara Global Selatan

Jokowi menyebut, Indonesia dan Afrika memiliki hubungan sejarah yang panjang.

Baca Selengkapnya
Hadiri KTT G20 India, Jokowi Disambut Langsung PM Narendra Modi
Hadiri KTT G20 India, Jokowi Disambut Langsung PM Narendra Modi

Kedua pemimpinan negara itu berfoto berlatar belakang Kornark Sun Temple, situs warisan dunia UNESCO.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ekspresi Jokowi Kala Ditanya Kehadiran H-2 HUT PDIP: Belum Dapat Undangan
VIDEO: Ekspresi Jokowi Kala Ditanya Kehadiran H-2 HUT PDIP: Belum Dapat Undangan

PDIP bakal merayakan HUT pada 10 Januari mendatang.

Baca Selengkapnya
Terbang ke Riyadh, Jokowi Hadiri KTT Luar Biasa OKI untuk Dorong Gencatan Senjata Israel-Palestina
Terbang ke Riyadh, Jokowi Hadiri KTT Luar Biasa OKI untuk Dorong Gencatan Senjata Israel-Palestina

Presiden Joko Widodo qtqu Jokowi bersama delegasi terbatas bertolak menuju Riyadh, Arab Saudi hadiri KTT OKI bahas situasi Gaza Palestina

Baca Selengkapnya