Jokowi: Di Setiap Kesulitan Pasti Ada Peluang, Jangan Pesimis
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak pada pihak untuk tidak pesimis meski kondisi dunia sedang sulit. Dia meyakini bahwa setiap ada tantangan pasti ada peluang.
"Bulan Januari yang lalu saya berbicara di depan B20 pada awal masa tugasnya, masih pandemi berat saat itu. Saya menyampaikan bahwa di setiap kesulitan, bahwa di setiap tantangan pasti ada peluang. Jangan pesimis. titipan saya saat itu jangan pesimis," katanya di forum B20 Summit Indonesia 2022 Bali, Senin (14/11).
Dia bercerita kala Indonesia sedang mengalami kondisi sulit saat bulan Januari 2022 imbas pandemi. Belum lagi ditambah berbagai krisis lainnya. Namun, ekonomi RI masih bisa bertumbuh positif.
-
Kenapa Jokowi dikritik? Khususnya terhadap keluarga Jokowi yang ikut dalam kontestasi politik baik Pilpres maupun pilkada.
-
Kata-kata lucu Jokowi apa yang menggambarkan perjuangan melawan kesulitan? “Saya hanyalah semut yang harus melawan gajah-gajah yang punya segalanya.“
-
Apa yang Jokowi ajak untuk ditanggulangi? 'Selain itu kejahatan maritim juga harus kita tanggulangi seperti perompakan, penyelundupan manusia, narkotika, dan juga ilegal unregulated unreported IUU Fishing,'
-
Bagaimana Jokowi atasi krisis air? Jokowi menyampaikannya, beberapa negara saat ini dilanda krisis Air. Untuk itu, Ia mengimbau agar potensi air di dalam negeri bisa dimanfaatkan melalui beragam infrastruktur, dengan begitu air tidak langsung mengalir ke laut.
-
Bagaimana Jokowi mendorong investasi di IKN? Jokowi juga menegaskan pentingnya dukungan investasi saat ini untuk mewujudkan visi pembangunan Ibu Kota Nusantara.'Jadi kalau mau investasi, sekali lagi, sekarang,' tegasnya.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
"10 bulan berselang, pandemi masih ada, ada perang, ada krisis pangan, ada krisis energi, ada krisis keuangan, tapi kita patut bersyukur Indonesia di kuartal 2 masih tumbuh 5,44 persen dan di kuartal 3 kita tumbuh lebih kuat lagi di 5,72 persen," terangnya.
Selain itu, Jokowi mengungkapkan, inflasi bisa di kelola pemerintah pada bulan September 2022 imbas kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM). Dia berkata, inflasi sempat naik menjadi 5,9 persen, namun di bulan Oktober 2022 turun di angka 5,7 persen.
Menurutnya, Direktur Pelaksana Dana Moneter Internasional (IMF) Kristalina Georgieva sampai memuji Indonesia. RI disebut sebagai titik terang di tengah kesuraman ekonomi dunia.
"Managing Director dari IMF menyampaikan Kristalina menyampaikan bahwa indonesia menjadi salah satu titik terang di tengah kesuraman ekonomi dunia," tutup Jokowi.
(mdk/fik)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Indonesia juga menghadapi berbagai tantangan seperti, kekeringan panjang dan dunia yang penuh ketidakpastiaan.
Baca SelengkapnyaDalam menghadapi ketidakpastian global, Jokowi menekankan pentingnya menjaga stabilitas ekonomi Indonesia.
Baca SelengkapnyaJokowi mengimbau untuk tetap berhati-hati terhadap ketidakpastian global.
Baca SelengkapnyaAda beberapa isu yang menjadi perhatian pemerintah di tahun 2024.
Baca SelengkapnyaIndonesia patut bersyukur karena pertumbuhan ekonomi masih di atas 5 persen di tengah kondisi perekonomian global yang melemah.
Baca SelengkapnyaJokowi menyadari, sebagai manusia dirinya tidak mungkin bisa menyenangkan semua pihak.
Baca SelengkapnyaBNI Investor Daily Summit 2023 diresmikan secara langsung dengan pemukulan gong oleh Presiden Joko Widodo.
Baca SelengkapnyaJokowi mengajak masyarakat patut bersyukur karena Indonesia sampai saat ini mampu melewati berbagai tantangan dunia
Baca SelengkapnyaPer Agustus 2024, posisi utang Indonesia berada di angka Rp8.461,93 triliun, setara dengan 38,49 persen dari PDB.
Baca SelengkapnyaDia melihat masyarakat riang gembira berbondong-bondong ke TPS.
Baca SelengkapnyaJokowi bersyukur karena pelaksanaan pemilihan umum 2024 berjalan lancar. Jokowi menargetkan arus modal masuk dan investasi kembali masuk ke Indonesia.
Baca SelengkapnyaKestabilan ekonomi akan sulit dikembalikan jika sudah terganggu.
Baca Selengkapnya