Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi ke Kepala Daerah: Branding Kota Jangan Sama, Ber Ber Ber Semuanya

Jokowi ke Kepala Daerah: Branding Kota Jangan Sama, Ber Ber Ber Semuanya Presiden Jokowi. ©2023 Merdeka.com/Istimewa

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memerintahkan kepala daerah untuk menyiapkan masterplan penataan kota dengan baik. Jokowi menegaskan, sudah saatnya setiap pemerintah daerah memiliki diferensiasi pada saat membranding daerahnya.

"Hati-hati yang namanya tata kota. Jangan semua kota/kabupaten ini sama semuanya. Namanya memiliki brand yang hampir mirip-mirip. Ada beriman, ada berhiber ada berseri, ber ber ber semuanya," kata Jokowi dalam Rakornas Kepala Daerah dan Forkopimda di Sentul International Convention Center (SICC), Bogor, Selasa (17/1).

Jokowi berharap, pemerintah kota/kabupaten membranding daerahnya, sesuai dengan potensi dan keunggulan yang ada. Maka dari itu, Jokowi meminta 514 kota/kabupaten memiliki perbedaan dalam penamaan serta menunjukkan keunggulan masing-masing.

Orang lain juga bertanya?

"Harus mulai mendesain dengan baik. Maksimalkan potensi daerah yang ada. Buat masterplan-nya yang betul-betul memiliki visi ke depan. Jangan semua kota/kabupaten kita ini sama semuanya," tegas Jokowi.

Dia mencontohkan, salah satu daerah di Filipina, Davao di mana menjadi sentra pisang. Mulai dari hasil bumi, hingga tarian daerah semua serba pisang.

"Buatlah brand sesuai dengan potensi dan keunggulan kita masing-masing. Seperti di Davao, Filipina itu, kota pisang. Semua tempat adanya hanya pisang, industrinya pisang, tarian pisang, semuanya pisang aja. Kalau orang pikir Davao, pisang," kata Jokowi.

(mdk/ded)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Cerita Jokowi Pernah Kunjungi Kota Warnanya Identik Partai: Waduh, Tak Nyambung!
VIDEO: Cerita Jokowi Pernah Kunjungi Kota Warnanya Identik Partai: Waduh, Tak Nyambung!

Presiden Jokowi mengatakan pernah mengunjungi satu kota yang cat kantornya mirip partai.

Baca Selengkapnya
Perjuangan Pj Gubernur Bahtiar Galakkan Budidaya Pisang Cavendish di Sulsel
Perjuangan Pj Gubernur Bahtiar Galakkan Budidaya Pisang Cavendish di Sulsel

Bahtiar lebih banyak menghabiskan waktu kerjanya di daerah dibandingkan di Kota Makassar.

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Daerah Sekitar IKN Sokong Kebutuhan Pangan: Kalau Tak Cukup Ambil dari Provinsi Lain
Jokowi Minta Daerah Sekitar IKN Sokong Kebutuhan Pangan: Kalau Tak Cukup Ambil dari Provinsi Lain

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta daerah di sekitar Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur mempersiapkan diri untuk menyokong kebutuhan pangan di IKN.

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Surga Pisang Indonesia, Pengunjung Bisa Temukan Berbagai Jenis Pisang di Sepanjang Jalan
Mengunjungi Surga Pisang Indonesia, Pengunjung Bisa Temukan Berbagai Jenis Pisang di Sepanjang Jalan

Salah satu daerah di Jawa Timur ini bak surga pisang. Anda akan menemui penjual pisang berjajar di sepanjang jalan.

Baca Selengkapnya
Fakta Jatim Penghasil Pisang Terbesar di Indonesia, Diduga Sudah Ada sejak Zaman Prasejarah
Fakta Jatim Penghasil Pisang Terbesar di Indonesia, Diduga Sudah Ada sejak Zaman Prasejarah

Beberapa jenis pisang unggulan hanya bisa ditemukan di provinsi ini

Baca Selengkapnya
Jokowi Sindir Kantor Pemda Dicat Sesuai Warna Parpol Penguasa
Jokowi Sindir Kantor Pemda Dicat Sesuai Warna Parpol Penguasa

Menurut Jokowi, setiap daerah harus menonjolkan keunggulan yang dimiliki agar setiap daerah memiliki perbedaan.

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Masyarakat Fasih Minimal Satu Bahasa Daerah, Ini Alasannya
Jokowi Minta Masyarakat Fasih Minimal Satu Bahasa Daerah, Ini Alasannya

Indonesia negara besar dengan total 17.000 pulau dengan keberagaman budaya yang harus dijaga dan dilestarikan.

Baca Selengkapnya
Pilihan Souvenir Khas Ciamis yang Menggoda, Cocok untuk Oleh-oleh
Pilihan Souvenir Khas Ciamis yang Menggoda, Cocok untuk Oleh-oleh

Pulang dari Ciamis tanpa membawa oleh-oleh akan terasa kurang lengkap. Mulai dari camilan gurih hingga makanan khas yang kaya rasa.

Baca Selengkapnya
Belajar dari Kelaparan di Papua, Jokowi Tegas Minta Daerah Punya Cadangan Pangan
Belajar dari Kelaparan di Papua, Jokowi Tegas Minta Daerah Punya Cadangan Pangan

Jokowi meminta kepala daerah untuk mengantisipasi terjadinya kasus kelaparan seperti yang terjadi di Papua beberapa waktu lalu.

Baca Selengkapnya
Jatim Produsen Padi dan Beras Terbesar di Indonesia, Tak Gentar Hadapi Ancaman Krisis Pangan
Jatim Produsen Padi dan Beras Terbesar di Indonesia, Tak Gentar Hadapi Ancaman Krisis Pangan

Tiga tahun berturut-turut Jatim jadi lumbung pangan nasional

Baca Selengkapnya