Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi kesal target 'Dwelling Time' di pelabuhan Tj Priok tak sesuai

Jokowi kesal target 'Dwelling Time' di pelabuhan Tj Priok tak sesuai Presiden Jokowi. ©2014 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo mengaku kecewa dengan pembangunan waktu tunggu kontainer di pelabuhan atau 'Dwelling Time' di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, yang tak sesuai target yang ditetapkan. Kekecewaan tersebut diungkapkan Jokowi saat melakukan peninjauan ke Kantor Pelayanan Terpadu Terminal Penumpang Nusantara Pura Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, Rabu (17/6).

"Fasilitas terminal sudah baik. Hanya melayani cepat yang belum," Kata Jokowi saat memantau alur proses keluarnya barang dari pelabuhan hingga masa tunggu untuk keluar di Terminal Nusantara Pura, Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Jokowi mengungkapkan bahwa pelayanan yang dilakukan pelabuhan harus ditingkatkan untuk mempercepat masa tunggu di pelabuhan itu. "Karena kita termasuk yang terlama di Asia. Kendalanya ini ya karena melayani enggak mau cepat," ucapnya.

Jokowi pun memaparkan rencana tol laut yang akan dibuat pemerintah dengan mengintegrasikan lima pelabuhan. Dirinya mengaku kecewa lantaran petugas pelabuhan masih lambat karena 'Dwelling Time' masih 5,5 hari sedangkan target pemerintah yaitu 4,7 hari.

"Tadi dilaporkan ke saya 'Dwelling Time' 5,5 hari. Ya paling enggak 4,7 hari lah targetnya. Tapi 5,5 hari enggak tahu deh bener apa enggak itu, baru mau kita cek," paparnya.

Selanjutnya, Jokowi yang didampingi Menteri Koordinator Kemaritiman Indroyono Soesilo dan Tim Komunikasi Presiden Teten Masduki mengunjungi planning and control room Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara. Di ruangan itu mereka merencanakan proses saat barang tiba di kapal, hingga proses perizinan dan mengontrol koneksi antar pelabuhan bersama jajaran Pelindo II, Menteri, dan juga otoritas pelabuhan.

"Ini kan menyangkut 18 kementerian lembaga yang ada, yang di mana semuanya berada di Tj. Priok. Ini banyak sekali dan ini mau kita rapatkan dulu," tutup Jokowi.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Presiden Jokowi akan Berkantor di IKN 29 Juli 2024
Presiden Jokowi akan Berkantor di IKN 29 Juli 2024

Malam ini, Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana Widodo akan bermalam di IKN.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Pertama Kali ke IKN Terasa Jauh Sekali, Tapi Kalau Tol Balikpapan Selesai Cuma 30 Menit
Jokowi: Pertama Kali ke IKN Terasa Jauh Sekali, Tapi Kalau Tol Balikpapan Selesai Cuma 30 Menit

Keberadaan jalan tol ini akan memangkas waktu perjalanan dari Balikpapan menuju IKN, dari 2 jam menjadi hanya 30 menit saja.

Baca Selengkapnya
Jokowi Pulang ke Jakarta Hari Ini Usai Berkantor di IKN
Jokowi Pulang ke Jakarta Hari Ini Usai Berkantor di IKN

Jokowi hari ini Selasa (30/7) kembali ke Jakarta usai berkantor di IKN

Baca Selengkapnya
Jokowi: Jangan Bayangkan 17 Agustus di IKN Sudah Jadi Semua, Mungkin 15 Persen
Jokowi: Jangan Bayangkan 17 Agustus di IKN Sudah Jadi Semua, Mungkin 15 Persen

Presiden Jokowi menyebut proyek IKN merupakan mimpi besar jangka panjang.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Prediksi Pembangunan IKN 20 Tahun Lagi
VIDEO: Jokowi Prediksi Pembangunan IKN 20 Tahun Lagi "Saya Yakini Pak Prabowo Akan Mempercepat"

Jokowi memberikan arahan kepada para pejabat TNI dan Polri di Istana Negara, Ibu Kota Nusantara (IKN) Kalimantan Timur pada Kamis 12 September 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi Terbang ke IKN Hari Ini, Tinjau Kesiapan Istana, Kantor Presiden hingga Tempat Upacara 17 Agustus
Jokowi Terbang ke IKN Hari Ini, Tinjau Kesiapan Istana, Kantor Presiden hingga Tempat Upacara 17 Agustus

Jokowi Terbang ke IKN Hari Ini, Tinjau Kesiapan Istana, Kantor Presiden hingga Tempat Upacara 17 Agustus

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Hari Pertama Jokowi Kerja di IKN, Semalam Ngaku Tak Bisa Tidur Nyenyak
VIDEO: Momen Hari Pertama Jokowi Kerja di IKN, Semalam Ngaku Tak Bisa Tidur Nyenyak

Presiden Jokowi mulai berkantor di Ibu Kota Nusantara (IKN) hari ini. Kesan pertamanya yaitu tidak bisa tidur nyenyak

Baca Selengkapnya
Jokowi Mulai Ngantor di IKN Besok: Air dan Listrik Sudah Ada
Jokowi Mulai Ngantor di IKN Besok: Air dan Listrik Sudah Ada

Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan mulai berkantor di Ibu Kota Nusantara (IKN) mulai Senin (29/7) besok.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Curhat Tiap Hari Hujan Deras Banget di IKN, Pekerjaan Banyak Mundur
Presiden Jokowi Curhat Tiap Hari Hujan Deras Banget di IKN, Pekerjaan Banyak Mundur

Presiden Joko Widodo (Jokowi) sempat memastikan akan pindah kantor di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Juli 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi Direncanakan Berkunjung dan Bermalam di IKN Akhir Juli
Jokowi Direncanakan Berkunjung dan Bermalam di IKN Akhir Juli

Kunjungan Jokowi ke IKN untuk meresmikan jalan tol sekaligus melakukan peninjauan.

Baca Selengkapnya