Jokowi Minta Gubernur hingga TNI-Polri Cek Disiplin Prokes Masyarakat
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau vaksinasi untuk masyarakat di Gelora Bung karno, Jakarta, Sabtu (26/6). Jokowi meminta Gubernur, Bupati, dan Wali Kota untuk menerapkan PPKM Mikro dengan baik. Salah satunya mengontrol penerapan protokol kesehatan dalam upaya penanganan Covid-19.
"Sekali lagi saya ingin menekankan tindakan-tindakan di lapangan, langkah-langkah di lapangan mengontrol dan mengecek semuanya berkaitan Covid dilakukan, oleh Gubernur, Bupati dan Walkot," ungkap Jokowi saat meninjau vaksinasi di Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (26/6).
Jokowi juga meminta Pemda bersinergi dengan TNI-Polri. Terutama dalam menerapkan disiplin protokol kesehatan pada masyarakat.
-
Apa yang Jokowi ajak untuk ditanggulangi? 'Selain itu kejahatan maritim juga harus kita tanggulangi seperti perompakan, penyelundupan manusia, narkotika, dan juga ilegal unregulated unreported IUU Fishing,'
-
Bagaimana Jokowi meminta kepala daerah mengelola anggaran? 'Fokus. Jangan sampai anggaran diecer-ecer ke dinas-dinas semuanya diberi skala prioritas enggak jelas. Ada kenaikan 10% semua diberi 10 persen. Enggak jelas prioritasnya yang mana,' kata Jokowi.
-
Bagaimana Jokowi jaga kesehatan? Karena aktivitas sebagai Presiden yang terbilang sangat tinggi, Jokowi selalu menjaga kesehatan dan stamina tubuhnya dengan rutin mengonsumsi jamu. Tri selaku koki andalan Jokowi selalu membuat racikan jamu spesial yang terbuat dari temulawak, kunyit dan jahe. Pantas saja yaa Pak Jokowi selalu tampil prima disetiap kesempatan.
-
Apa yang dipesan Jokowi ke TNI-Polri? 'TNI Polri harus berani masuk ke hal-hal yang berkaitan dengan teknologi. Pesawat tempur perlu, iya. Tank perlu, iya. Tapi hati-hati juga dengan drone.' kata Jokowi.
-
Aturan apa yang dikeluarkan Presiden Jokowi terkait PNS? Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah mengeluarkan aturan tentang penyesuaian tata cara kerja baru bagi PNS.
-
Siapa yang Jokowi instruksikan untuk menggandeng pihak lain? Jokowi berharap ITDH menjadi tak hanya sekadar pusat uji sertifikasi perangkat teknologi. Tetapi, mesti menjadi pusat inovasi dan penelitian. Jokowi menginstruksikan Kominfo untuk menggandeng perguruan tinggi, perusahaan rintisan atau startup, serta UMKM dalam mendorong riset dan paten, serta mendukung pengembangan dan sertifikasi produk-produk lokal.
"Didukung oleh jajaran TNI dan Polri dalam rangka mendisplinkan utamanya protokol kesehatan," ungkap.
Sebelumnya diketahui Jokowi juga sempat meminta kepada seluruh daerah di Indonesia bisa melaksanakan PPKM Mikro dengan baik. Hal tersebut disampaikan Mantan Gubernur DKI Jakarta tersebut saat melakukan tinjauan pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di daerah Rawasari, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Jumat (25/6) kemarin.
"Sebab itu saya minta gubernur, bupati, walikota diseluruh tanah air dari sabang sampai merauke dibantu pangdam, kapolda, danrem, dandim, kapolres menggerak Babinsa dan Bhabinkamtibmas untuk mendampingi pemda, kelurahan, rw dalam pelaksanaan ppkm mikro," ungkap.
Sebab kata dia perlu dilakukan tindakan lapangan. Sehingga kebijakan yang dikeluarkan pemerintah pusat tidak sia-sia.
"Karena diperlukan tindakan lapangan, pengawasan lapangan, kontrol lapangan, berjalan atau tidaknya, percuma kita membuat sebuah kebijakan tetapi di bawah tidak berjalan," bebernya.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi meminta kepada TNI-Polri agar menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi akan mengevaluasi Pj kepala daerah setiap hari dan akan mengganti yang bertindak menyimpang.
Baca SelengkapnyaJokowi tak ragu mengganti kepala daerah jika berkinerja buruk atau melenceng dari arahan pemerintah pusat.
Baca SelengkapnyaHal itu disampaikan Jokowi kepada Pejabat TNI-Polri di Istana Negara Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, Kamis (12/9).
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Widodo) menyebut, bahwa Polri harus bisa menjadi cooling system sekaligus perekat kebinekaan.
Baca SelengkapnyaMuhadjir menjelaskan presiden juga mengundang masyarakat untuk bertemu dan berdialog.
Baca SelengkapnyaTugas BPKP bukan untuk mencari-cari kesalahan instansi
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi memberikan pengarahan kepada 517 kepala daerah.
Baca SelengkapnyaPelantikan Prabowo-Gibran dilakukan pada 20 Oktober 2024.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi mengumpulkan para petinggi TNI dan Polri di Istana IKN pada Kamis, 12 September 2024 kemarin.
Baca Selengkapnya"Saya ingin menyampaikan ucapan terima masih yang sebesar-besarnya kepada seluruh jajaran TNI dan Polri yang telah menjamin keamanan," kata Jokowi
Baca SelengkapnyaSehingga proses pemilu 2024 dapat berjalan lancar.
Baca Selengkapnya