Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi Minta Pemberian Vaksin Secara Klaster Bukan Orang per Orang

Jokowi Minta Pemberian Vaksin Secara Klaster Bukan Orang per Orang Presiden Joko Widodo. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta kepada pemerintah kota (Pemkot) untuk menyiapkan manajemen agar bisa dilakukan percepatan vaksinasi Covid-19. Sehingga kata Jokowi, Indonesia bisa mempercepat heard immunity.

"Perlu disiapkan manajemen persiapan untuk percepatan Vaksin Covid-19. Karena banyak sekali perencanaan secara detail harus dimulai, kalau vaksin datang dipetakan siapa dulu yang harus didahulukan," ungkap Jokowi saat memberikan arahan di Peresmian Pembukaan Munas VI Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Kamis (11/2).

Dia membeberkan mulai minggu depan para pelayan publik sudah diberikan vaksinasi. Dia pun menjelaskan tidak menutup kemungkinan masyarakat yang mobilitasnya tinggi bisa diberikan terlebih dahulu.

Orang lain juga bertanya?

Mantan Gubernur DKI Jakarta tersebut pun mencontohkan seperti pedagang di pasar, hingga karyawan di mall. Dia pun meminta agar mereka segera diberikan vaksin.

"Bukan orang per orang karena kita ingin melaksanakan vaksinasi itu klaster, sehingga mencapai kekebalan komunal tercapai heard immunity, kalau misalnya di kota ada mall yang sudah para karyawan di mall langsung," ungkap Jokowi.

Jokowi pun meminta agar kaum rentan dan lansia juga menjadi prioritas yang utama. Diketahui saat ini pemerintah sudah memberikan vaksinasi kepada lansia.

"Jangan lupa yang untuk yang rentan, yang lanjut usia menjadi prioritas," tegas Jokowi.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember

Vaksin booster masih gratis dan dapat ditemukan di puskesmas atau faskes terdekat.

Baca Selengkapnya
Ada 44 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta, Ini Daftarnya
Ada 44 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta, Ini Daftarnya

Pemerintah mengimbau masyarakat untuk melakukan vaksinasi Covid-19 sampai dosis kelima atau booster ketiga.

Baca Selengkapnya
Vaksin Covid-19 Mulai Berbayar, Ini Kelompok yang Bisa Dapat Gratis
Vaksin Covid-19 Mulai Berbayar, Ini Kelompok yang Bisa Dapat Gratis

Maxi berujar, kelompok pertama yang bisa mendapatkan vaksin gratis adalah yang belum pernah menerima vaksin Covid-19 sama sekali.

Baca Selengkapnya
Menkes Sebut Vaksinasi Covid-19 Gratis Berakhir 31 Desember 2023
Menkes Sebut Vaksinasi Covid-19 Gratis Berakhir 31 Desember 2023

Mulai 1 Januari 2024, vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat umum berbayar.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Muncul lagi, Sekda Jateng Sebut yang Terpapar Karena Belum Booster
Kasus Covid-19 Muncul lagi, Sekda Jateng Sebut yang Terpapar Karena Belum Booster

Terkait mobilisasi orang yang banyak berpotensi terjadi pada liburan Natal dan Tahun Baru, pemerintah belum mengeluarkan kebijakan pembatasan perjalanan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Bagi-Bagi Ribuan Bansos Lebaran, Paspampres Cegat Ojol & Warga Depan Istana
VIDEO: Jokowi Bagi-Bagi Ribuan Bansos Lebaran, Paspampres Cegat Ojol & Warga Depan Istana

Pengemudi ojek online dan masyarakat antusias menerima sembako dari Jokowi.

Baca Selengkapnya
Covid-19 Naik Lagi, Kemenkes akan Beri Vaksin Booster Ketiga Untuk Masyarakat
Covid-19 Naik Lagi, Kemenkes akan Beri Vaksin Booster Ketiga Untuk Masyarakat

Rencana pemberian booster ketiga ini buntut kembali meningkatnya kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Lonjakan Covid-19 Jelang Libur Akhir Tahun, Kemenkes Minta Masyarakat Lengkapi Vaksinasi
Antisipasi Lonjakan Covid-19 Jelang Libur Akhir Tahun, Kemenkes Minta Masyarakat Lengkapi Vaksinasi

Imbauan ini untuk mencegah lonjakan kasus Covid-19 jelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya
Warga Jakarta Bisa Dapatkan Vaksin PCV Gratis untuk Anaknya di Sejumlah Lokasi Ini
Warga Jakarta Bisa Dapatkan Vaksin PCV Gratis untuk Anaknya di Sejumlah Lokasi Ini

Cakupan imunisasi PCV pada bayi tahun 2023, yakni sebanyak 139.887 atau 84,48 persen.

Baca Selengkapnya
Kasus Polio dan TBC Naik, Jokowi Minta Kemenkes Gencarkan Vaksin
Kasus Polio dan TBC Naik, Jokowi Minta Kemenkes Gencarkan Vaksin

Jokowi mengingatkan agar anak-anak harus mendapatkan vaksin polio sebanyak empat kali.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali

Sejak 27 November sampai 3 Desember kenaikan sebanyak 30 persen.

Baca Selengkapnya