Jokowi ngantor di Bogor, Kapolda Jabar tambah 30 polisi wanita
Merdeka.com - Ada wacana bila Presiden Joko Widodo bakal lebih sering berkantor dan menginap di Istana Bogor. Dengan intensitas presiden yang lebih sering ke Bogor, Kapolda Jawa Barat Irjen Iriawan mengaku akan turut serta pindah kantor.
"Kalau beliau di sini ya saya pindah di sini, kantor saya sudah ada di Polresta," kata dia kepada wartawan di Istana Bogor, Jumat (13/2).
Menurut Iriawan, pihaknya akan melakukan persiapan-persiapan khusus bila nantinya presiden jadi berkantor dan menginap di Istana Bogor. Seperti halnya pengaturan lalu lintas, keamanan lingkungan dan persiapan lainnya.
-
Kapan Jokowi akan pindah ke IKN? Presiden Joko Widodo (Jokowi) juga sudah siap untuk berkantor di IKN pada Juli mendatang.
-
Apa yang Jokowi tunggu untuk pindah ke IKN? 'Juni, Juli, saya nunggu airport-nya jadi, jalan tolnya jadi. Kalau jalan tolnya jadi, airport-nya jadi (berkantor di sini),' tutur Presiden Jokowi.
-
Dimana Jokowi akan bekerja di IKN? 'Kalau kantor presiden, Istana Presiden insyaallah sudah siap pada bulan Juli itu,' kata Basuki di kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (13/3).
-
Siapa yang akan pindah kantor ke IKN? Presiden Jokowi akan resmi memindahkan kantornya dari Istana Kepresidenan Jakarta, ke Istana di Kalimantan Timur.
-
Dimana Jenderal Polri bertugas? Carlo Brix Tewu merupakan seorang Purnawirawan Polri yang sekarang menjabat sebagai Deputi Bidang Hukum dan Perundang-undangan Kementerian BUMN.
-
Siapa yang dipanggil Jokowi? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
Secara resmi, Polda Jawa Barat memang belum mendapatkan kepastian apakah betul Presiden Jokowi akan berkantor dan menginap di Bogor. "Saya mendengar itu tetapi belum ada informasi resmi. Bogor kondusif jadi masyarakat juga demikian. Mungkin pak presiden nyaman di sini, kita tidak tahu apakah mau tinggal di sini," terangnya.
Jika Jokowi berkantor dan menginap di Bogor, Iriawan menambahkan, tidak ada rencana untuk penutupan jalan tol jalur Bogor-Jakarta atau sebaliknya. Namun dari sisi jumlah personil kepolisian, akan ada penambahan.
"Bogor sudah kita tambah brigadir 40 polwan 30," tutupnya. (mdk/ian)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi berkantor di IKN di akhir masa jabatannya karena Istana Garuda yang merupakan tempat presiden bekerja sudah dapat digunakan.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi telah berencana untuk berkantor di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur.
Baca SelengkapnyaMantan Ajudan Jokowi, Brigjen Johnny Eddizon Isir mendapat promosi. Dia dipercaya menjadi Kapolda Papua Barat.
Baca SelengkapnyaPemindahan Ibu Kota diatur dalam Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2022 tentang Ibu Kota Negara dalam rangka mendukung visi Indonesia 2045.
Baca SelengkapnyaUtje menjelaskan, agenda relawan berkunjung ke IKN, lantaran IKN salah satu warisan pemerintahan Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaJokowi akan bekerja dan menggelar rapat selayaknya di Istana Kepresidenan Jakarta.
Baca SelengkapnyaIrjen Umar Faroq menjadi Kapolda NTB dan Irjen Tornagogo Sihombing menjadi Kapolda Kepulauan Babel.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi memang akan memimpin negara dari IKN di akhir-akhir masa jabatannya.
Baca SelengkapnyaRotasi jabatan di tubuh Polri merupakan bagian dari penyegaran dan pengembangan karir.
Baca SelengkapnyaDitinggal Presiden Jokowi berkantor di IKN, begini suasana kantor istana kepresidenan Jakarta yang tampak sepi.
Baca SelengkapnyaReshuffle kabinet saat ini masih hak prerogatif Jokowi sebagai presiden.
Baca SelengkapnyaSurat telegram ditandatangani langsung oleh Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia (ASDM)
Baca Selengkapnya