Jokowi resmikan jalan tol di Deli Serdang
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan jalan tol di Kualanamu Deli Serdang, Sumut, Jumat (13/10) sore. Kedua jalan yang diresmikan yaitu ruas Kualanamu menuju Sei Rampah pada tol Kualanamu-Tebing Tinggi dan ruas Medan Helvetia menuju Megawati pada tol Medan-Binjai.
"Dengan mengucapkan Basmallah, saya resmikan jalan tol Medan-Tebing Tinggi ruas Kualanamu menuju Sei Rampah dan jalan Tol Medan-Binjai ruas Medan Helvetia menuju Megawati Binjai", ucap Jokowi saat meresmikan kedua ruas tol itu.
Jokowi mengatakan, pembangunan jalan tol ini untuk meningkatkan konektivitas, memperlancar distribusi serta menurunkan biaya logistik barang dan jasa, sehingga dapat menumbuhkan pusat-pusat pertumbuhan ekonomi di Sumut.
-
Kenapa jalan tol penting bagi ekonomi Indonesia? Jokowi menilai, pembangunan jalan tol dapat menciptakan titik-titik pertumbuhan ekonomi baru selain di Jakarta atau pulau Jawa. Sehingga, biaya logistik dapat lebih murah.
-
Dimana Jokowi meresmikan jalan di Sulbar? Dalam kesempatan ini, Jokowi juga meresmikan tiga ruas jalan daerah di Provinsi Sulawesi Barat.'Juga pembangunan 3 ruas jalan sepanjang 22,4 kilometer yang ditangani dengan Inpres Jalan Daerah,' ucap Jokowi.
-
Bagaimana Jokowi ingin tingkatkan kesejahteraan rakyat? 'Pak Joko Widodo menetapkan kebijakan akan menghentikan, menjual kekayaan kita dalam bentuk mentah dengan murah ke luar negeri,' ujar Prabowo.
-
Apa saja yang dilakukan untuk kelancaran tol fungsional? Untuk memastikan kelancaran dan kenyamanan arus lalu lintas selama periode Nataru, Menteri PU Dody Hanggodo mengungkapkan bahwa pekerjaan preservasi jalan tol dan jalan nasional akan dihentikan sementara mulai H-10, yaitu pada 15 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025. 'Kami akan memastikan seluruh jalan tol dan jalan nasional dalam kondisi mantap dan tidak berlubang. Dukungan Tempat Istirahat dan Pelayanan (TIP) atau rest area juga disiapkan, total terdapat 124 TIP di seluruh ruas jalan tol di Indonesia,' ujar Dody dalam keterangan tertulisnya pada Selasa (3/12/2024).
-
Apa yang dibangun di wilayah perbatasan oleh Presiden Jokowi? 'Sejak hari pertama saya dilantik, saya menyampaikan, pemerintah sudah jelas menyatakan bahwa daerah-daerah perbatasan tidak boleh dilupakan karena merupakan beranda-beranda terdepan Indonesia. Seperti di mana kita berada sekarang ini, di Skouw, harus menjadi kebanggaan kita semuanya, kebanggaan masyarakat Papua, dan kebanggaan Indonesia,' ujarnya
-
Mengapa Presiden Joko Widodo membangun terowongan? Pembangunan terowongan ini tidak hanya sekedar fasilitas saja, melainkan menjadi ikon keharmonisan antar umat beragama di Indonesia. Lebih dari itu, keberadaan terowongan dapat menjaga serta mempererat tali silaturahmi dan toleransi yang mendukung semangat kebangsaan 'Bhinneka Tunggal Ika'.
"Ini bukan hanya kepentingan satu atau dua orang tapi untuk kepentingan rakyat," sebutnya.
Dalam peresmian itu, Presiden Jokowi juga menandatangani prasasti. Dia juga meninjau lokasi dan mencoba langsung jalan tol dari lokasi peresmian sampai pintu keluar di Paruh Kemiri, Lubuk Pakam.
Jokowi rencananya akan berada di Sumut selama dua hari. Rencananya, besok rombongan presiden akan menuju Kabupaten Karo untuk meninjau relokasi pengungsi korban erupsi Gunung Sinabung di Siosar. (mdk/rzk)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Presiden mengakui pembangunan jalan tol sepanjang 64,5 Km dan dikerjakan sejak 2019 ini cukup sulit.
Baca SelengkapnyaTanpa Menteri PUPR, Jokowi resmikan jalan Tol di Sumut Didampingi Meutya Hafid
Baca SelengkapnyaPembangunan tol trans sumatera ini menghabiskan anggaran Rp4,73 triliun.
Baca SelengkapnyaPembangunan jalan tol yang jadi bagian dari tol trans sumatera ini sebentar lagi akan tembus ke kawasan Parapat dan Danau Toba.
Baca SelengkapnyaJokowi menyebut empat ruas jalan tol ini memiliki panjang 35 kilometer.
Baca SelengkapnyaTol ini merupakan koridor pendukung jalan tol trans Sumatra yang menghubungkan antara Provinsi Bengkulu dan Provinsi Sumatra Selatan.
Baca SelengkapnyaKedua jalan tol tersebut merupakan bagian dari upaya pemerintah mempercepat pembangunan infrastruktur Trans Sumatera.
Baca SelengkapnyaMenariknya, kisah sukses Jokowi membangun infrastruktur tak hanya terjadi di Pulau Jawa, melainkan juga luar Jawa. Sebut saja proyek Tol Trans Sumatera.
Baca SelengkapnyaDiharapkan konektivitas dan aksesibilitas di Sulawesi Utara akan makin baik.
Baca SelengkapnyaJokowi menyebutkan pembangunan jalan tol itu merupakan sirip dari tol Trans Sumatera.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan pembangunan jalan tol tersebut menghabiskan anggaran Rp17,6 triliun.
Baca SelengkapnyaJokowi berpesan kepada kepala daerah setempat agar tol yang sudah dibangun bisa didesain
Baca Selengkapnya