Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi Sebut Bahan Pokok Ini Defisit di Sejumlah Daerah

Jokowi Sebut Bahan Pokok Ini Defisit di Sejumlah Daerah Jokowi Lantik Ahmad Riza Patria Jadi Wagub DKI Jakarta. ©2020 Biro Pers Sekretariat Presiden

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi minta para menteri terkait menghitung dengan cepat kebutuhan pokok masyarakat di setiap daerah selama masa pandemi ini. Tujuannya, agar tidak terjadi kelangkaan sembako yang menyulitkan masyarakat.

"Dilakukan hitungan yang cepat, assesmen yang cepat terhadap kebutuhan bahan pokok setiap daerah," kata Jokowi saat memimpin rapat terbatas terkait Lanjutan Pembahasan Antisipasi Kebutuhan Bahan Pokok di Istana Bogor, Jawa Barat, Selasa (28/4).

Hitungan serupa juga sudah dimintakan Jokowi dari setiap provinsi. Dia sudah mengantongi laporan beberapa daerah yang mengalami defisit dan surplus sembako.

Orang lain juga bertanya?

"Mana provinsi yang surplus mana provinsi yang defisit berapa produksinya semuanya harus kita hitung," ungkap Jokowi.

Laporan yang dia dapat, beberapa bahan pokok seperti beras, cabai dan telur ayam mengalami defisit di beberapa provinsi.

"Saya terima untuk stok beras defisit di 7 provinsi, stok jagung defisit di 11 provinsi, kemudian cabai besar defisit di 23 provinsi, stok cabai rawit defisit di 19 provinsi, stok bawang merah diperkirakan defisit di 1 provinsi, dan stok telur ayam defisit di 22 provinsi," jelas Jokowi.

Sedangkan untuk ketersediaan minyak goreng, diklaimnya cukup aman untuk 34 provinsi. Sementara stok gula pasir diperkirakan defisit 30 provinsi.

"Stok gula pasir diperkirakan defisit di 30 provinsi dan stok bawang putih diperkirakan defisit di 31 provinsi," ungkap Jokowi.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Respons Jokowi Soal Beras Langka Saat Pemilu 2024, Stok Aman Distribusi Terganggu
VIDEO: Respons Jokowi Soal Beras Langka Saat Pemilu 2024, Stok Aman Distribusi Terganggu

Menurut Presiden Jokowi, stok beras di bulog masih aman.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ungkap Biang Kerok Beras Langka di Pasar: Karena Ada Bencana Banjir
Jokowi Ungkap Biang Kerok Beras Langka di Pasar: Karena Ada Bencana Banjir

Kondisi tersebut membuat stok beras di pasar ritel modern langka

Baca Selengkapnya
Jelang Hari Natal, Satgas Pangan Jabar Sidak Tiga Pasar di Bandung Raya
Jelang Hari Natal, Satgas Pangan Jabar Sidak Tiga Pasar di Bandung Raya

Hasil sidak terungkap terdapat tiga bahan pokok yang mengalami defisit.

Baca Selengkapnya
Jokowi soal Harga Beras Mahal: Semua Petani Senang
Jokowi soal Harga Beras Mahal: Semua Petani Senang

Jokowi mencatat, saat ini, cadangan beras di gudang Bulog mencapai 1,7 ton.

Baca Selengkapnya
Tinjau Pasar Baru Karawang, Jokowi Klaim Harga Bahan Pokok Alami Penurunan
Tinjau Pasar Baru Karawang, Jokowi Klaim Harga Bahan Pokok Alami Penurunan

Jokowi menyebut, harga sejumlah bahan pokok di pasar masih dalam keadaan baik

Baca Selengkapnya
Beras di Indomaret Langka, Presiden Jokowi Beri Penjelasan Begini
Beras di Indomaret Langka, Presiden Jokowi Beri Penjelasan Begini

Jokowi berjanji untuk mengajak insan media untuk melihat langsung kondisi stok beras di toko ritel.

Baca Selengkapnya
22 Negara Dadakan Setop Ekspor Beras, Jokowi Waspadai Keamanan Stok Dalam Negeri
22 Negara Dadakan Setop Ekspor Beras, Jokowi Waspadai Keamanan Stok Dalam Negeri

Jokowi tetap mewanti-wanti keamanan stok beras dalam negeri, meski inflasi masih cenderung terjaga.

Baca Selengkapnya
Jokowi: 280 Juta Penduduk Harus Makan Semuanya
Jokowi: 280 Juta Penduduk Harus Makan Semuanya

Presiden bercerita tentang banyak negara kesulitan beras karena perubahan iklim

Baca Selengkapnya
Cek Beras di Pasar Induk Cipinang, Jokowi Klaim Stok Melimpah
Cek Beras di Pasar Induk Cipinang, Jokowi Klaim Stok Melimpah

"Hingga saya ingin pastikan beras yang ada di sini ada tersedia, jumlahnya cukup dan saya melihat melimpah," sambungnya.

Baca Selengkapnya
Jokowi Yakin Panen Raya Bisa Turunkan Harga Jagung
Jokowi Yakin Panen Raya Bisa Turunkan Harga Jagung

Jokowi menyampaikan harga jagung turun dari Rp7.000 per kilogram menjadi Rp4.200 per kilogram.

Baca Selengkapnya
Tinjau Pasar di Kotawaringin Timur, Jokowi Pastikan Harga Baik dan Stabil
Tinjau Pasar di Kotawaringin Timur, Jokowi Pastikan Harga Baik dan Stabil

Kepala negara juga memberikan bantuan modal kepada sejumlah pedagang pasar.

Baca Selengkapnya
Produksi Surplus, Jokowi Minta Pemprov Lampung Bantu Amankan Stok Beras di Daerah Lain
Produksi Surplus, Jokowi Minta Pemprov Lampung Bantu Amankan Stok Beras di Daerah Lain

Produksi beras di Lampung surplus hingga 320.000 ton.

Baca Selengkapnya