Jokowi Tepis IKN Rusak Lingkungan: Nursery Pertama, Setahun Produksi 20 Juta Bibit
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menepis kabar pemindahan Ibu Kota Nusantara (IKN) ke Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur bakal merusak lingkungan. Dia menjelaskan dari 256.000 hektare yang dipakai, terdapat 200.000 hektare yang dibiarkan menjadi kawasan hutan hijau.
"Jangan sampai ada sebuah anggapan kalau kita ke sana untuk merusak hutan. Yang kita pakai itu 256.000 hektare nantinya kurang lebih 50 hektare dipakai sisanya 200.000 adalah akan dibiarkan sebagai hutan hijau," kata Jokowi saat memberikan sambutan dalam peresmian kantor Partai NasDem Tower, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (22/2).
Jokowi menuturkan nantinya di IKN pertama kali akan dibangun persemaian atau nursery. Dia menjelaskan pembibitan pohon itu bisa memproduksi dalam jangka setahun yaitu kurang lebih 20 juta bibit benih pohon.
-
Dimana Jokowi bagi sertifikat lahan? Presiden Jokowi menunjuk salah satu warga untuk membacakan Pancasila, usai membagikan 2.000 sertifikat lahan di Cilacap, Jawa Tengah.
-
Apa yang Jokowi ajak untuk ditanggulangi? 'Selain itu kejahatan maritim juga harus kita tanggulangi seperti perompakan, penyelundupan manusia, narkotika, dan juga ilegal unregulated unreported IUU Fishing,'
-
Apa yang diresmikan Jokowi? Jokowi prihatin atas dominasi impor dalam penggunaan perangkat teknologi di Indonesia, dengan nilai impor yang mencapai lebih dari Rp30 triliun. Hal itu disampaikan Jokowi saat meresmikan Indonesia Digital Test House (IDTH) di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT), Kota Depok, Jawa Barat Selasa, (7/5).
-
Apa yang dilakukan Jokowi di Sumbar? Jokowi bersama Ibu Negara Iriana terlebih dahulu menyapa anak-anak di tenda pengungsian. Jokowi dan Iriana membagikan makan siang, susu, makanan ringan, hingga buku kepada anak-anak yang ada di posko tersebut.
-
Bagaimana Jokowi meningkatkan sertifikasi tanah? Presiden Jokowi mengubah lanskap pertanahan di Indonesia. Rakyat tidak perlu lagi mengalami antrian panjang untuk mendapatkan sertifikat tanah.
-
Apa manfaat dari program Jokowi untuk sertifikasi tanah? Dulu sertifikasi tanah yang awalnya hanya 500 ribu pertahun, sekarang jadi 7 juta per tahun. Naiknya bukan lagi seratus persen tapi ribuan persen,' kata Raja Juli.
"Tadi dibisikin Bu Siti Nurbaya nursery hampir selesai dan kita kedepankan kota yang sangat ramah lingkungan," bebernya.
Mantan Gubernur DKI Jakarta itu juga menjelaskan IKN akan didesain dengan menyesuaikan perbukitan yang ada di kawasan tersebut. Area tepian air juga akan dibuat senatural mungkin.
"Ekosistem hutan yang saat ini ada beberapa yang sudah rusak justru akan kita rehabilitasi, atau kita perbaiki," katanya.
(mdk/rhm)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Persemaian Mentawir siap menghijaukan ibu kota nusantara.
Baca SelengkapnyaJokowi menuturkan bibit-bibit tersebut akan ditanam di beberapa lokasi untuk makanan satwa dan burung.
Baca SelengkapnyaKawasan MHHT nantinya akan memiliki 109 spesies pohon khas ekosistem hutan hujan tropis dengan keragaman hayati yang tinggi.
Baca SelengkapnyaKawasan ini sengaja disasar sebagai upaya perusahaan dalam mendorong komitmen bersama untuk pemulihan lahan eks tambang.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi menyoroti kurangnya pohon dan banyaknya kendaraan di DKI Jakarta.
Baca SelengkapnyaInvestasi ini berasal dari 55 proyek yang sudah groundbreaking atau peletakan batu pertama.
Baca SelengkapnyaHadi meninjau sedikitnya 3 lokasi pengembangan kawasan dan infrastruktur Ibu Kota Nusantara.
Baca SelengkapnyaMenurut dia, banyak hal yang bisa dilakukan mahasiswa Stanford University di IKN.
Baca SelengkapnyaOtorita IKN Nusantara akan membangun kawasan hijau atau lindung seluas 177 ribu hektare.
Baca SelengkapnyaJokowi meresmikan Persemaian Mentawir di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo mengajak semua pihak untuk menanam pohon sebanyak-banyaknya, serta melakukan rehabilitasi hutan. Khususnya di Jakarta.
Baca SelengkapnyaKegiatan penanaman pohon tersebut akan terus dilakukan di seluruh Tanah Air.
Baca Selengkapnya