Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi Terbang ke Kamboja Sore Ini, Hadiri KTT Asean

Jokowi Terbang ke Kamboja Sore Ini, Hadiri KTT Asean Presiden Jokowi Bertemu PM Palestina di Istana Bogor. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertolak ke Kamboja untuk menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) di Asia Tenggara (ASEAN). Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media, Sekretariat Presiden Bey Machmudin membenarkan, kepala negara akan bertolak pada sore hari nanti langsung dari Bali.

“Ya betul,” kata Bey dalam pesan singkat kepada wartawan, Rabu (9/11).

Bey juga membenarkan, Presiden Jokowi akan berada di KTT Asean hingga 13 November 2022. Nantinya, Jokowi akan kembali ke tanah air dan langsung menuju Bali untuk mengikuti KTT G20.

“Iya dan langsung ke Bali lagi,” Bey menutup.

KTT G20 Bali

Diketahui, Konferensi Tingkat Tinggi (KTT G20) akan digelar di Bali pada 15-16 November 2022. Kemarin, Jokowi juga sudah meninjau langsung setiap detail dari lokasi acara.

"Jadi ini sudah H-7, saya sudah cek dari pagi tadi sampai titik-titik yang paling kecil sudah kita cek semuanya dan saya ingin menyatakan kita siap menerima tamu-tamu G20," kata Presiden Jokowi di Taman Hutan Raya (Tahura) Ngurah Rai Kota Denpasar, Bali, seperti dikutip Selasa 8 November 2022.

Jokowi memastikan, kehadiran para kepala negara maupun kepala pemerintahan pada KTT G20 di Bali merupakan suatu kehormatan bagi Indonesia. Terlebih, saat situasi dunia tengah tidak kondusif akibat berbagai krisis global.

"Saya kira dalam posisi normal itu biasa yang hadir juga 17-18 negara. Tapi ini posisi tidak normal, dunia sangat sulit, semua negara sangat sulit, kalau kehadirannya sampai sejumlah itu saya kira juga sangat bagus, sangat bagus," harap Jokowi menutup.

Reporter: Radityo

Sumber: Liputan6.com.

(mdk/tin)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Bertemu PM Vietnam dan Timor Leste di Istana Merdeka Sore Ini
Jokowi Bertemu PM Vietnam dan Timor Leste di Istana Merdeka Sore Ini

Pertemuan Jokowi dengan PM Vietnam dan Timor Leste dilakukan jelang KTT ke-43 ASEAN.

Baca Selengkapnya
Pamerkan IKN, Jokowi-Iriana Sambut Kedatangan Para Pemimpin Negara ASEAN
Pamerkan IKN, Jokowi-Iriana Sambut Kedatangan Para Pemimpin Negara ASEAN

Jokowi diagendakan akan memimpin 12 pertemuan pada KTT ke-43 ASEAN.

Baca Selengkapnya
Hari Kedua di Tokyo, Jokowi Hadiri KTT Perayaan 50 Tahun ASEAN-Jepang
Hari Kedua di Tokyo, Jokowi Hadiri KTT Perayaan 50 Tahun ASEAN-Jepang

Kedatangan Jokowi disambut PM Jepang Fumio Kishida dan melakukan sesi foto bersama.

Baca Selengkapnya
Jokowi di Gala Dinner KTT ASEAN: Mari Kita Nikmati Malam Ini dan Rayakan Kebersamaan
Jokowi di Gala Dinner KTT ASEAN: Mari Kita Nikmati Malam Ini dan Rayakan Kebersamaan

Jokowi menyambut para pimpinan negara, delegasi dan pejabat yang hadir.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Aksi Xanana Gusmao Keliling Tawarkan Makanan ke Paspampres & Asisten Ajudan Jokowi
VIDEO: Aksi Xanana Gusmao Keliling Tawarkan Makanan ke Paspampres & Asisten Ajudan Jokowi

Presiden Jokowi menghadiri KTT ASEAN-Australia di Melbourne

Baca Selengkapnya
Bertolak ke Melbourne, Ini yang dibahas Jokowi saat Hadiri KTT ASEAN-Australia
Bertolak ke Melbourne, Ini yang dibahas Jokowi saat Hadiri KTT ASEAN-Australia

Jokowi menjelaskan, tema yang diangkat dalam KTT kali ini adalah Partnership for The Future.

Baca Selengkapnya
Ini Agenda Presiden Jokowi di Hari Ketiga KTT ke-43 ASEAN
Ini Agenda Presiden Jokowi di Hari Ketiga KTT ke-43 ASEAN

Pada sore hari, Presiden Jokowi diagendakan melakukan pertemuan bilateral dengan PM Jepang Fumio Kishida.

Baca Selengkapnya
KTT ASEAN Jakarta Resmi Ditutup, Jokowi Serahkan Tongkat Keketuaan ke Laos
KTT ASEAN Jakarta Resmi Ditutup, Jokowi Serahkan Tongkat Keketuaan ke Laos

"Kita harus menjadi nahkoda di kapal kita sendiri dan ini saatnya tongkat keketuaan diserahkan ke Laos," kata Jokowi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertolak ke Bali Buka KTT World Water Forum ke-10
Jokowi Bertolak ke Bali Buka KTT World Water Forum ke-10

Jokowi didampingi Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal Bahlil Lahadalia hingga Sekretaris Militer Presiden Mayjen TNI Rudy Saladin ke Bali

Baca Selengkapnya
Jelang Deklarasi Prabowo-Gibran, Jokowi dikawal Erick Thohir Pulang ke Jakarta
Jelang Deklarasi Prabowo-Gibran, Jokowi dikawal Erick Thohir Pulang ke Jakarta

Jokowi dan rombongan diperkirakan akan tiba di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, pada Sabtu, 21 Oktober 2023 pagi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pidato Memukau Jokowi di Penutupan KTT ASEAN
VIDEO: Pidato Memukau Jokowi di Penutupan KTT ASEAN

Presiden Jokowi resmi menutup rangkaian pertemuan puncak atau KTT ke-43 ASEAN, Kamis (7/9) yang menghasilkan beberapa kesepakatan.

Baca Selengkapnya
Jelang Purnatugas, Jokowi Masih Kunjungan ke Luar Kota Hingga 15 Oktober 2024
Jelang Purnatugas, Jokowi Masih Kunjungan ke Luar Kota Hingga 15 Oktober 2024

Jokowi akan mengunjungi Ibu Kota Nusantara (IKN) Kalimantan Timur pada 11 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya