Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi Tinjau Vaksinasi Lansia dan Tokoh Agama di RS Johannes L

Jokowi Tinjau Vaksinasi Lansia dan Tokoh Agama di RS Johannes L Jokowi tinjau vaksinasi Covid-19 di Halmahera Utara. ©Istimewa

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi meninjau vaksinasi massal di rumah sakit dr Johannes Leimina, Kota Ambon, Maluku. Para pelayan publik, lansia dan tokoh-tokoh agama disuntikkan dosis vaksin.

"Pagi hari ini saya datang ke rumah sakit dr Johannes Leimina di kota Ambon yang di pagi hari ini dilaksanakan vaksinasi terhadap pelayan publik, terhadap lansia, terhadap tokoh-tokoh agama," katanya di RSUP dr Johannes Leimina, Kota Ambon, Maluku, Kamis (24/3).

Kepala Negara mengungkapkan, sebanyak 116 ribu orang telah divaksinasi di seluruh provinsi Maluku. Sedangkan, khusus di kota Ambon ada sekitar 30 ribu orang yang telah divaksin.

Orang lain juga bertanya?

"Ini terus setiap hari berproses dan kita harapkan sesuai dengan target bisa kita selesaikan," kata eks Wali Kota Solo itu.

Selain itu, Jokowi berharap, RSUP dr Johannes Leimina Ambon memberikan layanan kesehatan yang prima di masyarakat Indonesia bagian Timur. Terutama di provinsi Maluku, Kota Ambon.

"Ini adalah rumah sakit yang sangat besar sehingga kita harapkan Indonesia bagian Timur bisa dilayani di Rumah Sakit dr Johannes Leimina ini," pungkasnya.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Penampilan Jokowi Kenakan Kampurui Tinjau RSUD Sulteng, Ternyata Ini Filosofinya
Penampilan Jokowi Kenakan Kampurui Tinjau RSUD Sulteng, Ternyata Ini Filosofinya

Jokowi meninjau RSUD Baharuddin Kabupaten Muna cek fasilitas kesehatan

Baca Selengkapnya
Jokowi Akan Tambah Fasilitas Kesehatan dan Dokter Spesialis di RSUD Sibuhuan Sumut
Jokowi Akan Tambah Fasilitas Kesehatan dan Dokter Spesialis di RSUD Sibuhuan Sumut

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengatakan akan menambah fasilitas dan dokter spesialis jantung dan stroke di RSUD Sibuhuan, Padang Lawas, Sumatera Utara.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Blak-blakan Penyakit Sejuta Umat di Indonesia, Langsung Beri Perintah
VIDEO: Jokowi Blak-blakan Penyakit Sejuta Umat di Indonesia, Langsung Beri Perintah

Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja ke RSUD Baharuddin di Kabupaten Muna.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Teka-Teki Kode Tersangka Pungli Rutan KPK Dibongkar 'Banjir-Kandang Burung'
VIDEO: Teka-Teki Kode Tersangka Pungli Rutan KPK Dibongkar 'Banjir-Kandang Burung'

Presiden Jokowi meninjau Rumah Sakit Umum Daerah Sibuhuan, Padang Lawas, 15 Maret 2024

Baca Selengkapnya
VIDEO: Wajah Serius Pak Bas Mencatat di Buku saat Jokowi Bicara
VIDEO: Wajah Serius Pak Bas Mencatat di Buku saat Jokowi Bicara

Presiden Jokowi meninjau Rumah Sakit Umum Daerah Sibuhuan, Padang Lawas, 15 Maret 2024.

Baca Selengkapnya
Curhat Dirut RSUD di Lampung Selatan ke Jokowi: Dokter Kurang, Fasilitas Kurang
Curhat Dirut RSUD di Lampung Selatan ke Jokowi: Dokter Kurang, Fasilitas Kurang

Jokowi kunjungan kerja ke RSUD Bob Bazar Lampung Selatan

Baca Selengkapnya
Jokowi Tinjau RSUD Sekadau Kalbar, Warga Minta Ada Dokter Spesialis Mata
Jokowi Tinjau RSUD Sekadau Kalbar, Warga Minta Ada Dokter Spesialis Mata

Jokowi juga sempat berdialog dan menyapa masyarakat yang sedang berobat.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Kocak Jokowi Beraksi Jadi Resepsionis Rumah Sakit, Pasien Cantik Bikin Salfok
VIDEO: Momen Kocak Jokowi Beraksi Jadi Resepsionis Rumah Sakit, Pasien Cantik Bikin Salfok

Presiden Jokowi saat peninjauan beraksi menjadi resepsionis yang memanggil pasien.

Baca Selengkapnya
Jokowi Groundbreaking RSUP di IKN Khusus Jantung & Stroke: Tidak Ada Lagi yang Pergi ke Malaysia
Jokowi Groundbreaking RSUP di IKN Khusus Jantung & Stroke: Tidak Ada Lagi yang Pergi ke Malaysia

Jokowi menyebut, RSUP ini akan fokus menangani masalah jantung dan stroke.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Hormat Prabowo Dampingi Jokowi Resmikan RS TNI di Jatim
VIDEO: Hormat Prabowo Dampingi Jokowi Resmikan RS TNI di Jatim

Momen Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mendampingi Presiden Joko Widodo meresmikan RS. Tk. III Brawijaya dan RSAL Tk. II dr. Soekantyo Jahja Puspenerbal

Baca Selengkapnya
Jokowi Sapa Warga Sebelum Kunjungi Lampung Barat dan Tanggamus
Jokowi Sapa Warga Sebelum Kunjungi Lampung Barat dan Tanggamus

Presiden Joko Widodo (Jokowi) dijadwalkan mengunjungi Kabupaten Lampung Barat pada hari kedua kunjungan kerjanya di Provinsi Lampung, Jumat (12/7).

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta RSUD dr Zainoel Abidin di Aceh Diperluas
Jokowi Minta RSUD dr Zainoel Abidin di Aceh Diperluas

Untuk membantu RSUDZA meningkatkan pelayanannya, Jokowi menyebut telah membantu menambah beberapa fasilitas tambahan.

Baca Selengkapnya