Jubir Istana Akui Rencana IKN Tetap Berjalan Walaupun Pandemi Covid-19
Merdeka.com - Juru Bicara Presiden, Fadjroel Rachman menegaskan Presiden Joko Widodo (Jokowi) ingin rencana Ibu Kota Negara(IKN) tetap dilaksanakan. Walaupun kata dia saat ini pandemi Covid-19 belum berakhir.
"Gini itu tetap harus dikerjakan, jadi gini Kalimantan dari 8.2 persen, dan pandemi turun sekitar 7.9 persen. Apalagi Sulawesi, Papua dan lain-lain. Nah Presiden di dalam titik ini mengatakan tetap disesuaikan dengan dinamika dan kemajuan penanganan Covid-19," kata Fadjroel dalam diskusi virtual,Sabtu(28/8).
Sebab itu kata dia, Jokowi akan segera menyurati DPR. Sehingga nantinya rancangan UU IKN dibahas.
-
Apa yang Jokowi tunggu untuk pindah ke IKN? 'Juni, Juli, saya nunggu airport-nya jadi, jalan tolnya jadi. Kalau jalan tolnya jadi, airport-nya jadi (berkantor di sini),' tutur Presiden Jokowi.
-
Kapan Jokowi akan pindah ke IKN? Presiden Joko Widodo (Jokowi) juga sudah siap untuk berkantor di IKN pada Juli mendatang.
-
Kenapa Jokowi desak DPR selesaikan UU Perampasan Aset? 'Menurut saya, UU perampasan aset tindak pidana ini penting segera di selesaikan. Karena ini adalah sebuah mekanisme untuk pengembalian kerugian negara dan memberikan efek jera,'
-
Kenapa DPR usulkan DKJ jadi Ibu Kota Legislasi? 'Kita usulan legislatif gitu, kemarin kan sempat didiskusikan, karena kan di sini enggak ada batas waktu, sekalian saja untuk legislasinya, legislatifnya di DKJ. Supaya kekhususan DKJ biar tambah juga bahwa menjadi ibu kota parlemen, atau ibu kota legislasi gitu,' ucap Awiek.
-
Siapa yang Jokowi minta untuk segera selesaikan RUU Perampasan Aset? Jokowi menyebut, pemerintah telah mengajukan RUU perampasan aset kepada DPR. Kini tinggal DPR untuk menindaklanjuti RUU tersebut.
-
Dimana Jokowi akan bekerja di IKN? 'Kalau kantor presiden, Istana Presiden insyaallah sudah siap pada bulan Juli itu,' kata Basuki di kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (13/3).
"Sampai ke titik itu. Jadi regulasinya dulu," bebernya.
Tidak hanya itu, penunjang infrastruktur pun saat ini sudah diselesaikan. Seperti Tol dari Balikpapan yang terhubung ke Samarinda 97.3 KM.
"Sudah selesai. Kemudian Jembatan Balang (cek lagi) sudah selesai, kemudian Presiden kemarin menetapkan titik KM 14, 30 meter dari tol Manggar Sembojan (cek lagi) ke arah IKN. Nah jadi ini baru diselesaikan penunjang. Kalau ditengahnya baru titik 0, titik istana belum ada sama sekali kegiatan di sana," bebernya.
Sebab itu, dia menegaskan saat ini Jokowi sedang mengejar kesepakatan bersama melalui UU IKN di DPR yang nanti akan disertai surat dari Presiden.
"Nah ini harus dilihat dalam agenda besar itu, yaitu janji kampanye dan bahkan juga janji kemerdekaan sebenarnya, yaitu pemerataan melihat Indonesia," bebernya.
"Bukan hanya Jawa dan Sumatera, tetapi juga Kalimantan, Sulawesi, Maluku dan Papua.Kalau ini tidak dilakukan Jawa dan Sumatera masih 80 persen PDB-nya. Enggak bisa bergerak sekali," pungkasnya.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dasco menerangkan, saat ini Prabowo masih sibuk mengkaji Keppres terkait penyusunan kementerian.
Baca SelengkapnyaMenurutnya, suasana pemilu yang kadang menjadi panas adalah hal wajar.
Baca SelengkapnyaUtje menjelaskan, agenda relawan berkunjung ke IKN, lantaran IKN salah satu warisan pemerintahan Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaJokowi mengakui pengerjaan proyek IKN mundur dari target awal karena hujan deras.
Baca SelengkapnyaBasuki akan mengoptimalkan pelaksanaan program yang telah dibuat oleh OIKN.
Baca SelengkapnyaIa justru mendorong nantinya tak hanya ada Pilgub melainkan juga Pilwalkot di Jakarta.
Baca SelengkapnyaJokowi dinilai menepis keraguan yang muncul di publik dan membuktikan komitmennya
Baca SelengkapnyaBanyak pihak yang mempertanyakan keberlanjutan pembangunan IKN usai Jokowi tak lagi menjabat sebagai presiden.
Baca SelengkapnyaOtorita IKN bertemu dengan Dubes Yunani untuk Indonesia Stella Bezirtzoglou.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) sempat memastikan akan pindah kantor di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Juli 2024.
Baca SelengkapnyaWakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Achmad Baidowi alias Awiek mengusulkan agar Daerah Khusus Jakarta (DKJ) menjadi ibu kota legislasi.
Baca SelengkapnyaMenurut Jokowi, nyatanya bangunan Istana Negara dan Istana Garuda sudah dapat digunakan untuk acara-acara.
Baca Selengkapnya