Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jubir Satgas Wiku Adisasmito Positif Covid-19, Sempat Kunjungi Kudus & Bangkalan

Jubir Satgas Wiku Adisasmito Positif Covid-19, Sempat Kunjungi Kudus & Bangkalan Juru bicara Satgas Covid-19 Wiku Adisasmito. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Ketua Tim Pakar sekaligus Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito positif Covid-19. dia mengkonfirmasi tengah terjangkit virus corona karena aktifitasnya yang padat dalam dua pekan terakhir.

"Saya ingin menginformasikan terkait dengan kondisi kesehatan saya. Seperti yang diketahui, dalam beberapa minggu terakhir, saya melakukan kunjungan kerja ke beberapa daerah yang mengalami lonjakan kasus Covid-19 cukup tinggi seperti Kudus dan Bangkalan," tutur Wiku dalam siaran pers, Sabtu (19/6).

Wiku melakukan swab antigen pada hari Jumat 18 Juni 2021. Hasilnya ia positif Covid-19. "Selanjutnya, untuk mengkonfirmasi hasil swab antigen ini, saya kemudian melakukan swab PCR dan hasilnya saya terima hari ini yaitu positif Covid-19," ungkapnya.

Orang lain juga bertanya?

Wiku menegaskan, saat ini kondisi fisiknya dalam keadaan baik-baik saja dan optimistis dapat segera sembuh. Dia memperkirakan tertular Covid-19 saat melakukan kunjungan ke sejumlah daerah.

"Seperti yang saya sampaikan, saya melakukan perjalanan dinas ke berbagai daerah dengan secara disiplin mematuhi protokol kesehatan. Terdapat kemungkinan saya terpapar saat melakukan kegiatan tersebut saat daya tahan tubuh mengalami penurunan karena kelelahan," tuturnya.

Sebagai bagian dari protokol kesehatan, Wiku telah meminta kepada mereka yang memiliki kontak erat dengan dirinya untuk melakukan test antigen sebagai upaya testing dan tracing.

"Saya juga meminta kepada masyarakat untuk secara disiplin mematuhi protokol kesehatan 3M yaitu memakai masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak," ucapnya.

Wiku mengingatkan siapapun dapat tertular Covid-19. Kata dia, hanya dengan disiplin menjalankan protokol kesehatan dapat mencegah diri dari penularan corona.

"Terakhir, saya ingin mengucapkan terima kasih atas dukungan yang diberikan oleh tim Satgas Penanganan Covid-19, BNPB, KPC-PEN, dan rekan-rekan media. Semoga kita semua selalu diberikan kesehatan dan perlindungan dari pandemi Covid-19," kata Wiku.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan

Budi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Blak-blakan Kondisi Terkini Luhut di RS Singapura
VIDEO: Jokowi Blak-blakan Kondisi Terkini Luhut di RS Singapura

Sudah hampir sebulan Menko Luhut dirawat di Singapura,

Baca Selengkapnya
Potret Terbaru Luhut Nyaris Sebulan Dirawat di Singapura: Rambutnya Kini Tampak Memutih
Potret Terbaru Luhut Nyaris Sebulan Dirawat di Singapura: Rambutnya Kini Tampak Memutih

Dia menjelaskan, alasan dirinya dirawat di Singapura. Luhut mengaku awalnya dia dirawat di RS Medistra dan RSPAD Gatot Subroto.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Naik Usai Libur Nataru, Kemenkes: Masih Level Aman
Kasus Covid-19 Naik Usai Libur Nataru, Kemenkes: Masih Level Aman

Peningkatan kasus Covid-19 terlihat di Depok, Jawa Barat, dan sejumlah wilayah lainnya.

Baca Selengkapnya
Luhut Ungkap Kesehatan Mulai Membaik: Jangan Percaya dengan Foto yang Beredar
Luhut Ungkap Kesehatan Mulai Membaik: Jangan Percaya dengan Foto yang Beredar

Kondisi kesehatan Menko Luhut sempat menurun beberapa waktu lalu.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Sandiaga Uno Ungkap Kondisi Terbaru Menko Luhut Usai Dikabarkan Sakit
VIDEO: Sandiaga Uno Ungkap Kondisi Terbaru Menko Luhut Usai Dikabarkan Sakit

Menko Luhut dikabarkan sakit. Kini kondisinya mulai mambaik

Baca Selengkapnya
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia

Pasien mengembuskan napas terakhir di RS Embung Fatimah pada 18 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Covid-19 Naik Lagi, Menkes Minta Masyarakat Pakai Masker Selama Libur Akhir Tahun
Covid-19 Naik Lagi, Menkes Minta Masyarakat Pakai Masker Selama Libur Akhir Tahun

Imbauan ini mengingat penularan Covid-19 dilaporkan kembali meningkat dalam beberapa waktu terakhir.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Terbang ke Singapura Jenguk Menko Luhut: Alhamdulilah Semakin Membaik
Presiden Jokowi Terbang ke Singapura Jenguk Menko Luhut: Alhamdulilah Semakin Membaik

Momen Jokowi datang ke Singapura juga diunggah Luhut di akun Instagram miliknya @luhut.pandjaitan.

Baca Selengkapnya
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa

Informasi Jokowi terima dari Menkes, kasus Covid-19 masih dalam kondisi yang baik meski memang ada kenaikan.

Baca Selengkapnya
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19

Dua kasus kematian baru dari pasien Covid-19 pada Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Luhut di Singapura: Saya Tidak Pernah Menyerah Menghadapi Ini Semua
Luhut di Singapura: Saya Tidak Pernah Menyerah Menghadapi Ini Semua

Luhut mengungkapkan kondisi kesehatan dirinya yang saat ini semakin baik.

Baca Selengkapnya