Jubir Vaksinasi Jamin Keamanan Vaksin Covid-19 untuk Masyarakat
Merdeka.com - Pemerintah memastikan akan menjamin keamanan vaksin Covid-19 yang digunakan untuk masyarakat. Jubir Vaksinasi dan perwakilan Kemenkes, Siti Nadia Tarmizi, meminta masyarakat tidak khawatir karena vaksin bukanlah hal awam.
"Pemerintah pasti akan menjamin keamanannya, sebenarnya vaksinasi ini bukan pertama kali di Indonesia, kita sudah membebaskan negara kita dari cacar dengan melakukan vaksinasi secara nasional dan secara rutin anak di bawah satu tahun, anak usia sekolah," katanya dalam live Instagram ruang Merdeka 'Efektivifkah Vaksin Sinovac'?, Rabu (16/12).
"Tentunya remaja-remaja perempuan, calon-calon pengantin juga mendapati vaksinasi, jadi dari sini kita melihat melakukan vaksinasi atau memilih vaksin yang aman bukan pertama kali yang dilakukan pemerintah," sambungnya.
-
Bagaimana cara meningkatkan ketahanan kesehatan melalui vaksin? Menkes Budi juga menambahkan, untuk mendukung ketahanan kesehatan, diperlukan penelitian yang berkelanjutan dan mengikuti perkembangan teknologi. Pemerintah melalui berbagai program terus mendorong pengembangan vaksin berbasis teknologi terkini.
-
Kenapa vaksin dalam negeri penting? Hal ini disampaikannya saat meresmikan fasilitas produksi vaksin PT Biotis Pharmaceuticals Indonesia di Kabupaten Bogor, pada Rabu (11/9). Menkes Budi menekankan bahwa pengalaman sukses dalam mengembangkan Vaksin Merah Putih menunjukkan betapa krusialnya memiliki berbagai jenis vaksin untuk memastikan keamanan kesehatan masyarakat.
-
Kenapa vaksin Mpox diizinkan di Indonesia? Penggunaan vaksin Mpox di Indonesia kini telah mendapat persetujuan dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI, yang menunjukkan bahwa vaksin ini aman dan dapat digunakan dalam kondisi darurat kesehatan.
-
Apa tujuan produksi vaksin dalam negeri? Kemandirian dalam produksi vaksin merupakan salah satu kebijakan utama Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dalam meningkatkan ketahanan kesehatan nasional.
-
Siapa yang terlibat dalam produksi vaksin dalam negeri? Salah satu proyek unggulannya adalah pengembangan Vaksin Merah Putih atau INAVAC yang bekerja sama dengan Universitas Airlangga (Unair).
-
Bagaimana vaksin melindungi anak? Pemberian vaksinasi ini merupakan langkah penting untuk mencegah munculnya sejumlah masalah kesehatan.
Menurutnya, vaksin yang diberikan pemerintah sudah melalui uji dari Badan Pengawas Obat Makanan (BPOM). BPOM Indonesia juga sudah diakui di dunia karena kredibel.
"Ini akan dilakukan badan yang independen, BPOM, dan tentunya BPOM kita cukup kredibel dan diakui prestasinya menjadi salah satu terbaik Badan POM terbaik di dunia global, jadi masyarakat tidak lagi mempertanyakan keamanan kalau ini bisa digunakan," tuturnya.
Sehingga, kata dia, pemerintah sudah bisa memilih vaksin yang aman digunakan untuk orang Indonesia. Pemerintah juga bekerja sama dan meminta masukan para ahli.
"Dan kita juga tidak bekeja sendiri pemerintah bersama para ahli vaksin di Indonesia bersama sama mengkaji vaksin-vaksin mana yang layak dalam vaksinasi Covid-19," pungkas Nadia.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Produksi vaksin dalam negeri dianggap akan mampu mendorong ketahanan kesehatan nasional.
Baca SelengkapnyaNamun kalau untuk yang komorbid, kata Menkes, risiko tetap ada karena virusnya tidak hilang.
Baca SelengkapnyaKomnas KIPI menyebut vaksin nOPV2 telah dikembangkan sejak tahun 2011 dan mulai diberikan sejak tahun 2021.
Baca SelengkapnyaPemerintah berupaya mencegah penyebaran Mpox dengan melakukan vaksinasi yang sudah disetujui WHO dan BPOM.
Baca SelengkapnyaHal ini untuk memberi kepastian bagi masyarakat cegah hoaks
Baca SelengkapnyaPengambilan sampel anggur shine muscat meliputi beberapa wilayah, yakni Jabodetabek, Bandung, Bandar Lampung, Surabaya, Pontianak, Makassar, dan Medan.
Baca SelengkapnyaVaksin Polio Bisa Bikin Cacat Mitos atau Fakta? Begini Penjelasan Pakar
Baca SelengkapnyaApresiasi itu di berikan oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).
Baca SelengkapnyaMenkes angkat bicara mengenai efek samping vaksin Covid-19 AstraZeneca
Baca SelengkapnyaBeredar kabar vaksin Mpox yang dipersiapkan adalah vaksin eksperimental.
Baca SelengkapnyaBelakangan, vaksin AstraZeneca disebut-sebut memicu kejadian trombosis with thrombocytopenia syndrome (TTS) atau pembekuan darah.
Baca SelengkapnyaLayanan jemput bola melalui MPP Banyuwangi akan menjadi role model untuk pengembangan di daerah lain.
Baca Selengkapnya