Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kapolda Banten Minta Distribusi Logistik ke Pulau dan TPS Jauh Dilakukan Lebih Awal

Kapolda Banten Minta Distribusi Logistik ke Pulau dan TPS Jauh Dilakukan Lebih Awal kotak suara pemilu 2019. ©2019 Merdeka.com/Imam Buhori

Merdeka.com - Kapolda Banten Irjen Pol Tomsi Tohir meminta Komisi Pemilihan Umum (KPU) mempercepat distribusi surat suara ke pulau-pulau yang ada di wilayah Banten. Hal ini mempertimbangkan cuaca dan akses medan jalan yang sulit dan jauh.

Menurutnya, permintaan ini demi kelancaran pelaksanaan Pemilu serentak 2019. Sebab dalam proses persiapannya, kendala tidak bisa diprediksi.

"TPS (tempat pemungutan suara) pulau ini kami berharap lebih awal karena khawatir ada faktor cuaca dan yang lain-lain," kata Kapolda saat ekspos kesiapan Pemilu 2019 di Kota Serang, Jumat (12/4).

Selain ke pulau yang ada di Banten, pendistribusian logistik ke TPS yang berlokasi jauh serta medan sulit, juga harus dikirim lebih awal.

"Harus diperhitungkan dan juga lokasi-lokasi TPS yang jauh itu juga sangat berkaitan dengan curah hujan. Kalau jalanan becek itu harus menunggu jalan kering baru bisa ke naik ke gunung itu bisa makan waktu lama," katanya.

Kapolda memastikan personel kepolisian dibantu TNI akan melakukan pengawalan pendistribusian ke setiap titik lokasi TPS.

"Untuk Pulau kita menyiapkan kapal patroli, kapal kita cukup dengan jumlahnya 19 itu cukup untuk pengawalan. Berkaitan TPS jarak jauh besok pagi data diberikan kita akan melakukan ekstra pengawalan lagi," katanya.

Di tempat yang sama, Ketua KPU Banten Wahyul Furqon mengatakan pengiriman logistik dari tingkat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) ke tingkat Panitia Pemungutan Suara (PPS) pada H-2 pemungutan suara.

"Tapi untuk TPS pulau dan TPS jarak yang jauh akan dilakukan H-3 pemungutan suara," katanya.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Jerih Payah Petugas KPU Antar Logistik Pemilu 2024 ke TPS Terpencil, Dari Lewat Laut hingga Naik Gerobak Sapi Menerobos Lumpur
FOTO: Jerih Payah Petugas KPU Antar Logistik Pemilu 2024 ke TPS Terpencil, Dari Lewat Laut hingga Naik Gerobak Sapi Menerobos Lumpur

Sebanyak delapan belas sepeda motor dan delapan gerobak sapi membawa logistik Pemilu.

Baca Selengkapnya
Perjuangan Mengantar Logistik Pemilu ke Pulau Sangkarrang, Cuaca Ekstrem Hingga Ombak 4 Meter
Perjuangan Mengantar Logistik Pemilu ke Pulau Sangkarrang, Cuaca Ekstrem Hingga Ombak 4 Meter

Jumlah logistik yang didistribusikan sebanyak 205 kotak suara dan 51.305 plus dua persen surat suara

Baca Selengkapnya
Kawal Pilkada Damai, Kapolres Kampar Datangi Desa Terpencil yang Warganya Tak Bisa Baca Tulis
Kawal Pilkada Damai, Kapolres Kampar Datangi Desa Terpencil yang Warganya Tak Bisa Baca Tulis

Untuk mencapai lokasi TPS yang lebih terpencil, Kapolres dan rombongan memilih untuk melanjutkan perjalanan dengan berjalan kaki.

Baca Selengkapnya
Potret Polisi Distribusi Logistik Pemilu, Gara-Gara Jalan Rusak Waktu Tempuh jadi 2 Jam Biasanya Cuma 45 Menit
Potret Polisi Distribusi Logistik Pemilu, Gara-Gara Jalan Rusak Waktu Tempuh jadi 2 Jam Biasanya Cuma 45 Menit

Logistik yang di angkut menuju Desa Cipang Kiri Hulu yakni Kotak Suara berisi Surat Suara 40 buah dan Beberapa ATK pendukung

Baca Selengkapnya
Antisipasi Pilpres Dua Putaran, KPU Gandeng TNI-Polri Distribusikan Logistik ke Pelosok
Antisipasi Pilpres Dua Putaran, KPU Gandeng TNI-Polri Distribusikan Logistik ke Pelosok

KPU mengantisipasi pertarungan capres dan cawapres berlangsung dua putaran, kendati pendaftaran peserta Pilpres 2024 belum dibuka.

Baca Selengkapnya
Penjelasan KPU Sumbar soal Surat Suara Pemilu 2024 Kini Dikirim Lewat Laut Tak Lagi Jalur Darat
Penjelasan KPU Sumbar soal Surat Suara Pemilu 2024 Kini Dikirim Lewat Laut Tak Lagi Jalur Darat

Surat suara kemudian didistribusikan ke Gudang KPU kabupaten dan kota dengan 23 kontainer

Baca Selengkapnya
Lewati Jalan Rusak, Terjal dan Licin Selama 15 Jam, Perjuangan Kapolres Roka Hulu Jemput Logistik Pemilu 2024
Lewati Jalan Rusak, Terjal dan Licin Selama 15 Jam, Perjuangan Kapolres Roka Hulu Jemput Logistik Pemilu 2024

Seharusnya logistik Pemilu 2024 tersebut sudah tiba pada tanggal 16 Februari.

Baca Selengkapnya
Ini Daftar Lokasi TPS Terjauh di Jambi, Ada yang 16 Jam Perjalanan dengan Perahu Motor
Ini Daftar Lokasi TPS Terjauh di Jambi, Ada yang 16 Jam Perjalanan dengan Perahu Motor

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jambi telah melakukan pemetaan persiapan distribusi logistik untuk Pemilu 2024, ada sebanyak tujuh TPS.

Baca Selengkapnya
Polisi di Riau Siapkan Perahu untuk Antar Logistik Pemilu ke TPS Terisolir
Polisi di Riau Siapkan Perahu untuk Antar Logistik Pemilu ke TPS Terisolir

Terdapat 128 TPS yang ternyata terisolir di Kabupaten Rokan Hilir, Riau.

Baca Selengkapnya
Perjuangan Petugas Seberangi Laut, Sungai Hingga Berjalan Puluhan Jam Demi Antarkan Surat Suara Pilkada ke Mentawai
Perjuangan Petugas Seberangi Laut, Sungai Hingga Berjalan Puluhan Jam Demi Antarkan Surat Suara Pilkada ke Mentawai

Petugas mengakui proses distribusi surat suara ke Pulau Mentawai penuh perjuangan.

Baca Selengkapnya
KPU Pastikan Pemungutan Suara Ulang di Berbagai Daerah Siap Digelar Besok
KPU Pastikan Pemungutan Suara Ulang di Berbagai Daerah Siap Digelar Besok

Setelah putusan Mahkamah Konstitusi (MK), masih ada beberapa daerah yang harus melakukan PSU.

Baca Selengkapnya
Kapolres Inhu Perintahkan Para Kapolsek Produktif dan Teliti Kawal Pemilu Damai
Kapolres Inhu Perintahkan Para Kapolsek Produktif dan Teliti Kawal Pemilu Damai

Polisi di Riau menggelar pertemuan gabungan untuk membahas pengamanan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya