Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kapolda Sumsel Terima Serahan 20 Pucuk Pistol dari Warga Kampung Pembuat Senjata

Kapolda Sumsel Terima Serahan 20 Pucuk Pistol dari Warga Kampung Pembuat Senjata Kapolda Sumsel terima serahan 20 senpira. ©2021 Merdeka.com/Irwanto

Merdeka.com - 20 Pucuk senjata api rakitan diserahkan warga Desa Sungai Ceper, Kecamatan Sungai Menang, Ogan Komering Ilir (OKI), kepada Kapolda Sumsel Irjen Pol Eko Indra Heri. Serahan dilakukan setelah dilakukan pendekatan kepada pemilik.

Ke-20 senpira tersebut terdiri dari laras pendek sebanyak 19 pucuk dan sepucuk laras panjang. Penyerahan disaksikan kepala desa setempat.

Kapolda Eko mengaku sengaja datang ke kampung tersebut untuk sosialisasi larangan dan bahaya penggunaan senpira. Apalagi, kampung itu cukup banyak warga yang sengaja memproduksi senpira.

Orang lain juga bertanya?

"Alhamdulillah Kamis kemarin ada serahan 20 pucuk senpira dari warga Sungai Ceper. Kami langsung datang ke sana dan warga menyerahkan secara sukarela," ungkap Eko, Jumat (23/4).

Dia mengapresiasi kesadaran masyarakat yang turut menjaga situasi yang kondusif dan mencegah terjadinya gangguan kriminalitas dengan menggunakan senpira. Hal ini seiring dengan bentuk implementasi program prioritas kapolri transformasi di bidang operasional dalam upaya pemantapan harkamtibmas.

"Ini dapat memberikan dampak positif bagi masyarakat Sungai Ceper agar situasi desa dan sekitar semakin aman," ujarnya.

Dalam waktu bersamaan, dilakukan penyuluhan hukum, berobat gratis, bakti sosial, dan vaksinasi Covid-19 bagi golongan lanjut usia. "Diperlukan banyak pendekatan kepada masyarakat dan mudah-mudahan tetap kondusif," pungkasnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Irjen Rachmad Wibowo Ungkap Alasan 26 Pelaku Bakar Hutan dan Lahan di Sumsel: Cara Berkebun Murah dan Cepat
Irjen Rachmad Wibowo Ungkap Alasan 26 Pelaku Bakar Hutan dan Lahan di Sumsel: Cara Berkebun Murah dan Cepat

Para pelaku terlibat dalam 16 kasus kebakaran hutan dan lahan pada Januari-Agustus 2023.

Baca Selengkapnya
Gelar Operasi Bina Karuna Toba 2023, Polres Sibolga Sosialisasi Cegah Karhutla
Gelar Operasi Bina Karuna Toba 2023, Polres Sibolga Sosialisasi Cegah Karhutla

Polres Sibolga melakukan sosialisasi pencegahan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) kepada masyarakat.

Baca Selengkapnya
Tegas, Jenderal Bintang Dua Ini Bakal Tangkap Orang Berlagak jadi Koboi Jalanan Bawa Senjata
Tegas, Jenderal Bintang Dua Ini Bakal Tangkap Orang Berlagak jadi Koboi Jalanan Bawa Senjata

Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Karyoto menilai pentingnya peran masyarakat dalam membasmi peredaran senjata api ilegal.

Baca Selengkapnya
Dua Senjata Sisa Konflik Aceh Disimpan Warga Belasan Tahun, Begini Ceritanya
Dua Senjata Sisa Konflik Aceh Disimpan Warga Belasan Tahun, Begini Ceritanya

Saat ini senjata api beserta amunisi yang diserahkan warga itu sudah diamankan di gudang senjata Polda Aceh.

Baca Selengkapnya
ASN di Palembang Kedapatan Miliki Banyak Senjata Api dan Amunisi
ASN di Palembang Kedapatan Miliki Banyak Senjata Api dan Amunisi

Kasus MG terungkap setelah adanya laporan dari masyarakat.

Baca Selengkapnya
Masalah Narkoba Jadi Perhatian Polri di Masa Kampanye Pilkada
Masalah Narkoba Jadi Perhatian Polri di Masa Kampanye Pilkada

Polisi mendapat laporan maraknya penyalahgunaan narkoba di kalangan remaja.

Baca Selengkapnya
Viral Ricuh di Seruyan Kalteng hingga Ada Suara Tembakan, Begini Kata Polisi
Viral Ricuh di Seruyan Kalteng hingga Ada Suara Tembakan, Begini Kata Polisi

Penembakan peluru karet itu telah sesuai prosedur setelah dilakukan imbauan dan tembakan gas air mata.

Baca Selengkapnya
Sopir yang Viral Aksi Koboi Jalanan Tembak Pajero di Demak Jadi Tersangka
Sopir yang Viral Aksi Koboi Jalanan Tembak Pajero di Demak Jadi Tersangka

Penetapan tersangka setelah melalui proses pemeriksaan terhadap korban dan para saksi-saksi telah dilakukan oleh penyidik.

Baca Selengkapnya
Perwira Polri Blusukan ke Kampung, Bagikan Sembako ke Warga Kurang Mampu
Perwira Polri Blusukan ke Kampung, Bagikan Sembako ke Warga Kurang Mampu

AKBP Ronald Sumaja melakukan blusukan ke Desa Pulau Belimbing

Baca Selengkapnya
Ikuti Tren Tiktok, Ini Alat yang Dipakai Belasan Siswa SD Situbondo buat Sayat Tangannya Sendiri
Ikuti Tren Tiktok, Ini Alat yang Dipakai Belasan Siswa SD Situbondo buat Sayat Tangannya Sendiri

Diduga, barang serupa pulpen itu dijual pedagang keliling yang datang ke sekolah

Baca Selengkapnya
Warga Poso Temukan Bom Lontong Saat Bersihkan Kebun Pakai Parang
Warga Poso Temukan Bom Lontong Saat Bersihkan Kebun Pakai Parang

Sejumlah benda diduga bom rakitan tersebut akhirnya diamankan tim Gegana Satuan Brimob Polda Sulawesi Tengah (Sulteng) bersama Unit Inafis Polres Poso.

Baca Selengkapnya
Polisi Amankan Plastik Hitam Berisi Senpi & 171 Butir Peluru di Hutan Papua
Polisi Amankan Plastik Hitam Berisi Senpi & 171 Butir Peluru di Hutan Papua

Plastik tersebut berisi senjata api jenis carl walther pabrikulm beserta 171 butir amunisi dan magazennya.

Baca Selengkapnya