Kapolri minta semua polisi teladani kejujuran Jenderal Hoegeng
Merdeka.com - Kapolri Jenderal Sutraman berjanji akan menanamkan nilai kejujuran pada polisi di seluruh Indonesia. Sosok mantan Kapolri Jenderal (Purn) Hoegeng harus menjadi teladan bagi seluruh anggota Korps Bhayangkara.
"Nilai-nilai yang harus diteladani ditengah-tengah masyarakat ialah kejujuran. Polisi sebagai teladan masyarakat," ujar Sutarman di Gramedia Pondok Indah Mal, Minggu (17/13).
Sutarman mengaku membaca buku Hoegeng sampai habis hingga berulangkali. Menurut Sutarman, Hoegeng sosok keteladanan bagi Polri bisa menjadi panutan.
-
Siapa Polwan inspiratif dari Sumatra Utara? Natalia Bangun adalah seorang anggota polisi yang sudah mengabdi selama 31 tahun.
-
Siapa Wakapolri yang Ate kagumi? Komika Ate mengaku mengidolakan sosok Wakapolri Komjen Pol. Agus Andrianto.
-
Siapa yang memuji Mentan? Ketua MPR, Bambang Soesatyo mengapresiasi gebrakan Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dalam 5 bulan terkahir.
-
Siapa yang beri apresiasi ke Polri? Mahasiswa Apresiasi Polri atas hasil survei Litbang Kompas baru-baru ini. Dalam survei tersebut Polri menempati urutan teratas setelah TNI sebagai lembaga yang memiliki citra terbaik. 'Kami dari DPP PMPI sangat mengapresiasi hasil rilis dari survei dari rilis Litbang Kompas terkait dengan citra positif lembaga negara,' ujar Ketua Umum Persatuan Mahasiswa Pencinta Tanah Air Indonesia (PMPI) Khusniyati, Sabtu (22/6).
-
Siapa yang dipuji cerdas? Video ini menarik perhatian warganet Indonesia, yang memuji kecerdasan Aira.
-
Siapa yang memiliki karakter berkelas? Apakah karakter berkelas hanya berkaitan dengan penampilan yang mewah dan glamor, ataukah dapat juga ditemukan dalam sikap sederhana yang mampu memberikan kenyamanan kepada semua orang?
"Terharu membaca bukunya, yang pertama beliau orangnya sangat bersih, kedua beliau orang jujur katakan lah, iya kalau iya, tidak kalau tidak. Beliau orang sederhana dia tidak mau menerima fasilitas negara," kata Sutarman
Menurut Sutarman, buku Hoegeng diterbitkan dinilai sangat tepat sehingga dengan terbitkannya buku ini dapat menjadikan inspirasi seluruh pihak lembaga tertinggi negara.
"Negara yang kuat harus dimiliki keluarga-keluarga yang kuat sehingga kita menjadi keluarga yang baik, beliau ini menitipkan pada kita" kata Sutarman
Sutarman berjanji akan mengamanahkan kejujuran dari sosok Hoegeng, yang mampu membersihkan kejahatan dari keterpurukan bangsa. "Sumber daya manusia kalau dipimpin orang jujur, negara kita akan kuat," tandasnya.
Laporan: Sukma Alam (mdk/did)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jenderal ini terkenal sebagai orang yang jujur dan bersih selama mengabdi di Kepolisian, kini namanya terus dikenang dan menjadi sosok teladan.
Baca SelengkapnyaListyo juga sempat berdialog melalui virtual dengan Meriyati Roeslani atau Meri Hoegeng, istri mantan Kapolri Jenderal Polisi (Purn) Hoegeng Iman Santoso.
Baca SelengkapnyaDiketahui, Hoegeng tidak memiliki rumah pribadi. Hanya ada rumah dinas di Jalan Muhammad Yamin, Jakarta. Bahkan, ia juga tak memiliki mobil pribadi.
Baca SelengkapnyaMonumen Jenderal Polisi Hoegeng Iman Santoso diresmikan olah Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo dan Jenderal TNI Laksamana Yudo Margono.
Baca SelengkapnyaSosok cicit Polisi Hoegeng baru-baru ini sukses mencuri perhatian publik.
Baca Selengkapnya“Di negara ini hanya ada tiga polisi yang tidak bisa disuap, yakni polisi tidur, patung polisi, dan Hoegeng,” kata Gus Dur.
Baca SelengkapnyaIstri dari mendiang Hoegeng memberikan pesan penting ke Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit.
Baca SelengkapnyaGanjar mengatakan sudah lama ingin bertemu Merry sebab Hoegeng dikenal polisi jujur dan sederhana tersebut.
Baca SelengkapnyaCapres Ganjar Pranowo menemui istri jenderal Hoegeng. Ganjar mengungkapkan isi pembicaraan keduanya.
Baca SelengkapnyaHasil seleksi calon taruna Akademi Kepolisian (Akpol) dari Nusa Tenggara Timur (NTT) 2024 menjadi sorotan.
Baca SelengkapnyaSikap Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo kepada anak buahnya banjir pujian.
Baca Selengkapnya