Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kapolri Ungkap Upaya Penyelamatan Pilot Susi Air, 965 Polisi dan TNI Disebar di Papua

Kapolri Ungkap Upaya Penyelamatan Pilot Susi Air, 965 Polisi dan TNI Disebar di Papua Potret Pilot Susi Air Philips Mark Mehrtens Disandera KKB. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkapkan upaya dilakukan Polri-TNI untuk membebaskan pilot Susi Air Philips Mark Merthens (37), yang disandera Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Papua.

Sigit mengatakan saat ini anggota TNI dan Polri sudah diterjunkan ke beberapa titik untuk menyelamatkan pilot asal Selandia Baru tersebut.

"Terkait dengan peristiwa ini, Polri bersama TNI telah menggelar operasi paru, melibatkan 965 personel. Di mana personel tersebut saat ini sudah kami terjunkan ke titik-titik tertentu untuk melaksanakan penindakan," kata Sigit dalam rapat kerja bersama Komisi III DPR di Senayan, Jakarta, Rabu (12/4).

Utamakan Keselamatan Pilot

Namun Sigit memastikan Polri-TNI tetap mengutamakan keselamatan dalam menyelamatkan pilot tersebut.

"Namun tentunya tetap mementingkan keselamatan sandera," ujar dia.

Dia menjelaskan, dalam melakukan upaya penindakan, Polri juga membangun hubungan dengan Duta Besar (Dubes) Selandia Baru. Sebab, Philips merupakan warga dari Selandia Baru.

"Selain upaya penindakan, Polri juga berupaya melakukan diplomasi luar negeri yaitu dengan Dubes Selandia Baru untuk Indonesia, Atpol New Zealand, Australia Federal Police, kelompok Melanesian Spearhead Group (MSG), dan berbagai tokoh luar negeri lainnya. Mereka semua menghormati kedaulatan Indonesia, dan mengecam aksi penyanderaan yang dilakukan oleh KKB tersebut," kata Sigit.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pihak Selandia Baru Datangi Papua, Kapolda: Beliau Menanyakan Kondisi Pilot Susi Air
Pihak Selandia Baru Datangi Papua, Kapolda: Beliau Menanyakan Kondisi Pilot Susi Air

Pilot Susi Air Philip Mark Merthens disandera oleh KKB sudah setahun lebih.

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Sebut Selandia Baru Dukung Upaya Pembebasan Pilot Susi Air
Panglima TNI Sebut Selandia Baru Dukung Upaya Pembebasan Pilot Susi Air

TNI akan menggunakan pendekatan soft power dengan dialog yang dilakukan tokoh masyarakat dan beberapa pejabat daerah.

Baca Selengkapnya
Polisi Selandia Baru Temui Kapolda Papua, Bahas Pembebasan Pilot Susi Air Philip Mark Merhtens
Polisi Selandia Baru Temui Kapolda Papua, Bahas Pembebasan Pilot Susi Air Philip Mark Merhtens

Petugas penghubung Kepolisian Selandia Baru, Paull Borrel menemui Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D Fakhiri, Senin (26/2).

Baca Selengkapnya
Bahas Strategi Pembebasan Pilot Susi Air, Dubes Selandia Baru Temui Kapolda Papua dan Satgas Damai Cartenz
Bahas Strategi Pembebasan Pilot Susi Air, Dubes Selandia Baru Temui Kapolda Papua dan Satgas Damai Cartenz

Pilot Susi Air berkewarganegaraan Selandia Baru bernama Philip Mark Merhtens diketahui sudah setahun disandera Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB)

Baca Selengkapnya
Jenderal Bintang Dua Ungkap Kondisi Terkini Pilot Susi Air Disandera KKB
Jenderal Bintang Dua Ungkap Kondisi Terkini Pilot Susi Air Disandera KKB

Terhitung sejak 7 Februari 2023 silam, Pilot Susi Air, berkebangsaan Selandia Baru, Kapten Philips Mark Merthens (37), disandera KKB.

Baca Selengkapnya
Pilot Susi Air 9 Bulan Disandera KKB, Kapolda Papua: Kondisinya Sehat
Pilot Susi Air 9 Bulan Disandera KKB, Kapolda Papua: Kondisinya Sehat

Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya telah sembilan bulan menyandera Pilot Susi Air, Kapten Philips Mark Merthens (37).

Baca Selengkapnya
VIDEO: Haru Susi Pudjiastuti Bangga Ungkap Peran Prabowo saat Pembebasan Kapten Philips dari KKB
VIDEO: Haru Susi Pudjiastuti Bangga Ungkap Peran Prabowo saat Pembebasan Kapten Philips dari KKB

Susi menyampaikan apresiasi mendalam kepada Presiden Terpilih Prabowo dan Presiden Joko Widodo atas upaya mereka dalam pembebasan tersebut

Baca Selengkapnya
Kapuspen TNI: Pembebasan Pilot Susi Air Kapten Philip Mehrtens Berkat Koordinasi TNI-Polri dan Masyarakat
Kapuspen TNI: Pembebasan Pilot Susi Air Kapten Philip Mehrtens Berkat Koordinasi TNI-Polri dan Masyarakat

Pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens telah disandera selama 1 tahun 7 bulan, tepatnya sejak 7 Februari 2023, oleh OPM/KKB pimpinan Egianus Kogoya.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Negosiasi Urusan Perut Cerita di Balik KKB Papua Bebaskan Pilot Susi Air Kapten Philip
VIDEO: Negosiasi Urusan Perut Cerita di Balik KKB Papua Bebaskan Pilot Susi Air Kapten Philip

Strategi pembebasan Philip melalui negosiasi panjang dengan pendekatan soft approach kepada KKB

Baca Selengkapnya
Kapolda Papua Sebut Ada Pihak Ketiga Manfaatkan Isu Penyanderaan Pilot Susi Air, Sengaja Hambat Negosiasi
Kapolda Papua Sebut Ada Pihak Ketiga Manfaatkan Isu Penyanderaan Pilot Susi Air, Sengaja Hambat Negosiasi

Pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens, hingga kini masih dalam sandera KKB. Penyanderaan sudah terjadi 7 Februari 2023 lalu.

Baca Selengkapnya
TNI Bertemu Dubes Selandia Baru, Bahas Pembebasan Pilot Susi Air
TNI Bertemu Dubes Selandia Baru, Bahas Pembebasan Pilot Susi Air

TNI menerima kunjungan Duta Besar Selandia Baru untuk Indonesia, Kevin Jeffery Burnet di kawasan Timika Papua Tengah, Selasa (6/2).

Baca Selengkapnya
Menlu Selandia Baru soal Pilot Susi Air Philip Mehrtens Bebas: Kabar Ini Melegakan Keluarga dan Kerabat
Menlu Selandia Baru soal Pilot Susi Air Philip Mehrtens Bebas: Kabar Ini Melegakan Keluarga dan Kerabat

Menlu Selandia Baru mengapresiasi peran badan pemerintah dan pemangku kepentingan lainnya terus berkoordinasi dengan Pemerintah Indonesia.

Baca Selengkapnya