Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kapolsek perempuan termuda di Pulau Jawa ingin jadi Jenderal

Kapolsek perempuan termuda di Pulau Jawa ingin jadi Jenderal Iptu Dhayita. ©2015 Merdeka.com/parwito

Merdeka.com - Menyandang predikat sebagai Kapolsek termuda di Pulau Jawa menjadi berkah bagi Iptu Dhayita Daneswari. Di balik itu ada tanggung jawab besar yang melekat di pundaknya. Kapolsek Candisari, Kota Semarang ini ternyata punya mimpi besar. Dia tidak ingin hanya sekadar menjadi Kapolsek, tapi bisa unjuk gigi dengan prestasi membanggakan di institusi Polri.

"Harapan dan keinginan saya, saya ingin menjadi Polwan dengan pangkat Jenderal di lingkungan Polri. Apalagi negara kita memberikan kesempatan yang sama baik kaum perempuan maupun laki-laki untuk menjadi pemimpin," ungkapnya saat berbincang dengan merdeka.com Rabu (14/10).

Diakuinya, jumlah Polwan yang menduduki jabatan strategis di institusi Polri masih sangat minim. Dalam pandangannya, meski saat ini institusi Polri sudah membuka lebar kesempatan bagi perempuan untuk duduk di jajaran strategis, kenyataannya belum banyak yang memanfaatkannya.

"Saat ini Polwan berpangkat Jenderal di lingkungan Polri masih bisa dihitung dengan jari. Makanya saya sangat ingin sekali menjadi Polwan berpangkat Jenderal," ucapnya.

Iptu Dhayita berjanji memanfaatkan kesempatan dan peluang yang diberikan negara dan Polri untuk meniti karirnya lebih tinggi. Sehingga harapan dan cita-citanya menjadi Jenderal Polwan bisa terwujud.

"Dengan kesempatan dan kepercayaan yang saya emban saat ini sebagai Kapolsek saya ingin membuktikan bahwa perempuan terutama Polwan bisa jadi Jenderal," tutupnya. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sosok Polwan Non Akpol Pangkat Bintang Dua, Kini Punya Jabatan Mentereng
Sosok Polwan Non Akpol Pangkat Bintang Dua, Kini Punya Jabatan Mentereng

Berikut sosok polisi wanita (Polwan) bukan jebolan Akademi Kepolisian yang kini berpangkat Jenderal Bintang 2 Polri.

Baca Selengkapnya
Karir Moncer Brigjen Nurul Azizah Bergelar Doktor, Satu-Satunya Polwan Cantik Berpangkat Jenderal Bintang Satu Aktif
Karir Moncer Brigjen Nurul Azizah Bergelar Doktor, Satu-Satunya Polwan Cantik Berpangkat Jenderal Bintang Satu Aktif

Brigjen Nurul menjadi Polisi wanita pertama yang pernah menjabat sebagai juru bicara (jubir) Polri.

Baca Selengkapnya
Sosok Polwan Pertama yang Ditunjuk Menjadi Kapolsek, Parasnya Cantik Alami
Sosok Polwan Pertama yang Ditunjuk Menjadi Kapolsek, Parasnya Cantik Alami

Ada sosok polwan pertama yang memegang jabatan mentereng. Sosoknya pun memiliki kecantikan alami.

Baca Selengkapnya
Potret Cantik Polwan Termuda Akpol 2021, Ipda Febryanti Mulyadi yang Kini Jadi Kanit Jatanras Polres Klaten
Potret Cantik Polwan Termuda Akpol 2021, Ipda Febryanti Mulyadi yang Kini Jadi Kanit Jatanras Polres Klaten

Ipda Febryanti Mulyadi sedang viral di TikTok setelah videonya ditonton ribuan kali. Siapa dia dan seperti apa sosoknya? Simak:

Baca Selengkapnya
Kapolri Bakal Perbanyak Jabatan Wakapolda Diisi Jenderal Bintang Satu dari Polwan
Kapolri Bakal Perbanyak Jabatan Wakapolda Diisi Jenderal Bintang Satu dari Polwan

Penempatan anggota Polwan sebagai Wakapolda di sejumlah daerah.

Baca Selengkapnya
Kapolri Beri 'Tiket' Anak TK jadi Polwan: Dicatat sama Pak Kapolri Harus jadi Polwan
Kapolri Beri 'Tiket' Anak TK jadi Polwan: Dicatat sama Pak Kapolri Harus jadi Polwan

Kapolri berikan 'golden tiket' para pemenang lomba kreasi mendongeng anak dalam rangka hari Bhayangkara ke-77.

Baca Selengkapnya
Mengenal Sosok Ipda Febryanti Mulyadi, Polwan Termuda Akpol 2021 yang Kini Jadi Kanit Jatanras Polres Klaten
Mengenal Sosok Ipda Febryanti Mulyadi, Polwan Termuda Akpol 2021 yang Kini Jadi Kanit Jatanras Polres Klaten

Beberapa kegiatan keseharian Febriy yang diunggah di akun medsosnya sering menjadi viral hingga dibanjiri beragam pujian dari publik.

Baca Selengkapnya
Bukan Lulusan Akpol, Eks Bintara Polwan ini Pegang Komando jadi Kapolres
Bukan Lulusan Akpol, Eks Bintara Polwan ini Pegang Komando jadi Kapolres

Berikut sosok eks bintara Polwan yang bukan lulusan Akpol namun berhasil pegang komando jadi Kapolres.

Baca Selengkapnya
Kartini Hermanus, Jenderal TNI AD Wanita Pertama di Indonesia dengan Garis Keturunan Ningrat
Kartini Hermanus, Jenderal TNI AD Wanita Pertama di Indonesia dengan Garis Keturunan Ningrat

Kartini Hermanus, jenderal wanita pertama di TNI AD. Ternyata, keturunan bangsawan.

Baca Selengkapnya
Sosok Jeanne Mandagi Polwan Pertama Berpangkat Jenderal, Duduki Posisi Strategis Ini Jabatannya
Sosok Jeanne Mandagi Polwan Pertama Berpangkat Jenderal, Duduki Posisi Strategis Ini Jabatannya

Brigjen Pol (Purn) Jeanne Mandagi mencatatkan sejarah sebagai Polwan pertama yang berhasil raih pangkat Jenderal. Sosoknya bukanlah orang sembarangan.

Baca Selengkapnya
Irjen Ahmad Luthfi Jebolan Sekolah Perwira 'Nyelip' di Antara Kapolda Alumni Akpol 1988-1996
Irjen Ahmad Luthfi Jebolan Sekolah Perwira 'Nyelip' di Antara Kapolda Alumni Akpol 1988-1996

Irjen Ahmad Luthfi mampu 'nyelip' di antara Kapolda alumni Akpol meski dari lulusan Sekolah Perwira.

Baca Selengkapnya
Potret Cantik Ipda Febryanti Mulyadi, Polwan Termuda Lulusan Akpol Saat Sedang Tidak Pakai Seragam Polisi
Potret Cantik Ipda Febryanti Mulyadi, Polwan Termuda Lulusan Akpol Saat Sedang Tidak Pakai Seragam Polisi

Ipda Febryanti Mulyadi: Polwan Termuda Lulusan Akpol yang Inspiratif dengan Karier Cemerlang dan Penampilan Anggun

Baca Selengkapnya