Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kasad Siap Pimpin Upacara Pemakaman Pramono Edhie di TMPN Kalibata

Kasad Siap Pimpin Upacara Pemakaman Pramono Edhie di TMPN Kalibata Kasad Jenderal Andika Perkasa. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Mantan Kasad, Jenderal (Purn) Pramono Edhie Wibowo, tutup usia pada Sabtu (13/6) malam kemarin dan akan dimakamkan hari ini di Taman Makam Pahlawan Nasional (TMPN) Utama Kalibata. Rencananya, prosesi pemakaman akan dipimpin langsung oleh Kepala Staf TNI Angkatan Darat (Kasad), Jenderal TNI Andika Perkasa.

"Tadi juga kami tanyakan (ke keluarga), karena kami kan akan menggelar upacara pemakaman. Tapi intinya kami sudah siap, tinggal jamnya," ujar Andika saat melayat ke rumah duka di Puri Cikeas Kecamatan Gunungputri, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Demikian dikutip dari Antara, Minggu (4/6).

Orang lain juga bertanya?

Menurut dia, mendiang Pramono Edhie banyak berkontribusi kepada TNI Angkatan Darat. Hal itu dibuktikan dengan sejumlah alutsista canggih yang dimiliki Angkatan Darat selama menjadi Kasad.

"Kalau kita semua dengar tank leopard, itu salah satu, kemudian meriam caesar. Di saat beliau (memimpin) lah TNI Angkatan Darat memiliki alutsista-alutsista yang sampai sekarang masih menjadi kebanggaan kita semua," ungkapnya.

Andika mengaku sangat meneladani sosok adik ipar Presiden keenam Republik Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) selama memimpin TNI Angkatan Darat.

"Kami merasa kehilangan. Tapi kami akan terus meneladani beliau ke junior-junior yang sekarang berdinas, kepemimpinan dan inovasi keteguhan beliau memimpin angkatan darat," terang Andika.

Sebelumnya, Pramono Edhie Wibowo sempat menjalani perawatan selama tiga jam di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cimacan, Cianjur, Jawa Barat. Setelah tiga jam mendapat perawatan medis, Pramono Edhie mengalami anfal hingga akhirnya meninggal dunia pukul 19.42 WIB Sabtu (13/6), diduga akibat serangan jantung.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kasad Sertijab 3 Jenderal, Brigjen Kristomeri Sianturi Resmi Jabat Kadispenad
Kasad Sertijab 3 Jenderal, Brigjen Kristomeri Sianturi Resmi Jabat Kadispenad

Kasad Jenderal Agus Subiyanto dalam amanatnya menyampaikan, mutasi jabatan merupakan tuntutan organisasi yang dinamis dan modern

Baca Selengkapnya
Momen Kasad Jenderal Agus Subiyanto Copot & Pasangkan Pangkat Serka TNI, Tiba-tiba Langsung Ingat Sang Ayah
Momen Kasad Jenderal Agus Subiyanto Copot & Pasangkan Pangkat Serka TNI, Tiba-tiba Langsung Ingat Sang Ayah

Momen Kasad Jenderal Agus Subiyanto berikan penghargaan kepada prajurit malah ingat dengan sosok ayah.

Baca Selengkapnya
Sosok Kasad Baru Jenderal Agus Subiyanto, Pernah Jadi Dandim Surakarta dan Danpaspampres
Sosok Kasad Baru Jenderal Agus Subiyanto, Pernah Jadi Dandim Surakarta dan Danpaspampres

Agus pun mendapat promosi dipercaya untuk menggantikan Jenderal Dudung yang masuk masa pensiun

Baca Selengkapnya
TNI AU Luncurkan Prangko Empat Pahlawan Nasional
TNI AU Luncurkan Prangko Empat Pahlawan Nasional

Merilis prangko bertemakan pahlawan nasional TNI AU

Baca Selengkapnya
Mantan Danpaspampres Punya Posisi Baru, Kini Duduki Jabatan Strategis di TNI AD
Mantan Danpaspampres Punya Posisi Baru, Kini Duduki Jabatan Strategis di TNI AD

Kasad Jenderal Maruli Simanjuntak lantik mantan Danpaspampres di jabatan strategis TNI AD. Berikut ulasannya.

Baca Selengkapnya
Ini Orang-Orang yang Temani Jenderal Dudung Selama jadi Kasad 'Dari Sebelum Matahari Terbit Sampai Tenggelam'
Ini Orang-Orang yang Temani Jenderal Dudung Selama jadi Kasad 'Dari Sebelum Matahari Terbit Sampai Tenggelam'

Berikut potret orang-orang yang menemani Jenderal Dudung selama menjabat sebagai Kasad.

Baca Selengkapnya
Melepas Jenderal Dudung Abdurachman dengan Penuh Air Mata, Ada Momen Sang Bintang 4 Sujud Syukur
Melepas Jenderal Dudung Abdurachman dengan Penuh Air Mata, Ada Momen Sang Bintang 4 Sujud Syukur

Momen haru perpisahan Jenderal Dudung Abdurachman dengan keluarga besar di Mabesad.

Baca Selengkapnya
Profil Letjen Agus Subiyanto Eks Danjen Kopassus Jabat Kasad Gantikan Jenderal Dudung Abdurachman
Profil Letjen Agus Subiyanto Eks Danjen Kopassus Jabat Kasad Gantikan Jenderal Dudung Abdurachman

Setelah menyelesaikan pendidikan di Akmil, Agus Subiyanto melanjutkan karirnya dalam Korps Baret Merah atau Kopassus, unit khusus dalam TNI.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Prabowo Jenderal Bintang 4 Tinjau Alat Tempur Didampingi Panglima TNI dan Kapolri
FOTO: Momen Prabowo Jenderal Bintang 4 Tinjau Alat Tempur Didampingi Panglima TNI dan Kapolri

Di atas mobil, Prabowo tampak meninjau alat tempur dengan memakai seragam TNI yang dilengkapi pangkat bintang 4 dan sederet tanda kehormatan.

Baca Selengkapnya
Pimpin Sertijab Kasau, Panglima TNI: Laksanakan Jabatan Sebaiknya dan Lakukan Terobosan
Pimpin Sertijab Kasau, Panglima TNI: Laksanakan Jabatan Sebaiknya dan Lakukan Terobosan

Panglima TNI memberikan bendera tersebut ke Marsekal TNI​​​​​​​ Mohamad Tonny Harjono sebagai simbolisasi menjadi Kasau.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Menhan Prabowo Beri Penghormatan Terakhir untuk Jenderal TNI Doni di Mako Kopassus
VIDEO: Menhan Prabowo Beri Penghormatan Terakhir untuk Jenderal TNI Doni di Mako Kopassus

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menghadiri prosesi persemayaman dan pelepasan Letnan Jenderal TNI (Purn) Doni Monardo

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Agus Subiyanto Serah Terima Risalah Kasad, Beri Tiga Tugas Ini ke Jenderal Maruli
Panglima TNI Agus Subiyanto Serah Terima Risalah Kasad, Beri Tiga Tugas Ini ke Jenderal Maruli

Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto menyerahkan risalah serah terima jabatan Kasad ke Jenderal Maruli.

Baca Selengkapnya