Kasus korupsi Wawan, KPK sita mobil nenek Airin
Merdeka.com - Penyidik pada Komisi Pemberantasan Korupsi hari ini kembali melakukan penyitaan terkait kasus dugaan pencucian uang dilakukan oleh pengusaha Tubagus Chaeri Wardana Chasan alias Wawan. Mereka menyita dua kendaraan terkait perkara itu.
Menurut Juru Bicara KPK, Johan Budi SP, mobil pertama yang disita penyidik adalah sebuah minivan Toyota Kijang Innova warna perak bernomor polisi B 159 AKI. Menurut dia, dalam surat-surat kendaraan tertera nama pemiliknya adalah Hj Sitihanah. Dia merupakan nenek Wali Kota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany. Airin merupakan istri Wawan. Sang pemilik pun berbaik hati menyerahkan kendaraan itu langsung ke KPK.
"Mobil diantar oleh sopir ke KPK pukul 15.30 WIB. Sitihanah ini neneknya Airin," kata Johan dalam jumpa pers di Gedung KPK, Jakarta, Rabu (30/4).
-
Siapa yang ditangkap KPK? Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menahan Bupati Labuhanbatu Erick Adtrada Ritonga setelah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan suap proyek pengadaan barang dan jasa di Kabupaten Labuhanbatu, Sumatera Utara.
-
Siapa yang diperiksa oleh KPK? Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej alias Eddy Hiariej rampung menjalani pemeriksaan penyidik KPK, Senin (4/12).
-
Siapa yang diperiksa KPK? Mantan Ketua Ferrari Owners Club Indonesia (FOCI), Hanan Supangkat akhirnya terlihat batang hidungnya ke gedung Merah Putih, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (25/3) kemarin.
-
Siapa yang ditangkap? Personel Brimob menangkap pria berinisial I, P, G yang diduga sebagai pemakai dan WA sebagai bandar dan perempuan N sebagai pemakai pada Rabu (19/6) dini hari.
-
Siapa yang ditangkap KPK tahun 2022? Awalnya Terbit dihukum 9 tahun penjara dan Iskandar divonis 7 tahun. Kasus ini berawal saat Terbit ditetapkan tersangka usai terjaring operasi tangkap tangan (OTT) KPK pada 18 Januari 2022 dan menyita barang bukti berupa uang tunai Rp786 juta.
Kemudian, lanjut Johan, kendaraan kedua yang disita oleh penyidik terkait kasus sama adalah Land Rover warna hitam bernomor polisi B 888 AX. Menurut dia, dari identitas mobil itu diketahui pemiliknya adalah Wawan.
"Mobil Land Rover atas nama TCW. Mobil disita dari Hence Benjamin, teman TCW. Yang bersangkutan mengantarkan langsung mobil tersebut ke KPK pada pkl 17.30 WIB," ujar Johan.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mobil tersebut diduga sengaja disembunyi oleh orang dekat SYL.
Baca SelengkapnyaPelaku tidak berkutik ketika ditangkap di kediaman kakaknya daerah Pondok Kelapa, Duren Sawit, Jakarta Timur.
Baca SelengkapnyaJovi sebelumnya dibui karena mengkritik jaksa Nella Maresella yang menggunakan kendaraan dinas untuk kepentingan pribadi.
Baca SelengkapnyaTim Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penyitaan terhadap satu unit minibus mewah milik eks Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL).
Baca SelengkapnyaLelang diselenggarakan atas perintah pengadilan yang sudah berkekuatan hukum tetap.
Baca SelengkapnyaPelaku yang sebelumnya gagah dan lantang mengaku adik jenderal TNI ketika bersenggolan dengan pengendara mobil di Tol Jakarta-Cikampek kini hanya tertunduk lesu
Baca SelengkapnyaMirza menjelaskan soal ihwal uang Rp300 juta yang diterimanya dari Windi.
Baca SelengkapnyaPolisi mengungkap jejak pelarian sopir fortuner arogan yang mengaku sebagai adik Jenderal TNI.
Baca SelengkapnyaSelain melakukan penggeledahan, satu orang juga dibawa menggunakan mobil.
Baca SelengkapnyaKPK Sita Dua Mobil dan Motor Mahal Milik SYL yang Disembunyikan
Baca SelengkapnyaPolisi mengungkapkan jejak pelarian sopir fortuner arogan yang mengaku sebagai adik Jenderal TNI.
Baca Selengkapnya