Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kasus Positif Perlahan Naik, Ini Data Covid-19 di Indonesia Sepekan Terakhir

Kasus Positif Perlahan Naik, Ini Data Covid-19 di Indonesia Sepekan Terakhir Ilustrasi Covid-19. Liputan6 ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Virus SARS-CoV-2 ternyata masih ada di Indonesia. Bahkan, Kementerian Kesehatan mengonfirmasi adanya kenaikan kasus positif Covid-19 pada sepekan terakhir.

Kasus positif Covid-19 mulai meningkat pada 12 April 2023 dengan penambahan kasus positif sebanyak 630 orang.

Meskipun, sempat mengalami penurunan pada 17 April 2023 sebanyak 17 kasus. Tetapi kasus positif Covid-19 kembali melonjak pada 18 April 2023 dengan bertambahnya 752 kasus.

Salah satu penyebab naiknya kasus positif Covid-19, yakni adanya subvarian Omicron BA.1.16 atau Arcturus yang telah terdeteksi di Tanah Air.

"Arcturus sudah sekitar tiga pekan masuk (Indonesia) dan sekarang menyebar, dan (kasus Covid-19) akan naik," kata Budi di Jakarta, Selasa (18/4).

Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin mengatakan kasus Arcturus di Indonesia masih di bawah batas maksimal WHO, yakni di bawah 8.000 per hari.

Tak hanya menambahkan kasus, angka kematian akibat Covid-19 juga bertambah sepekan terakhir. Berikut jumlah kasus kematian mengacu data Satuan Tugas Penanganan Covid-19 yang dikutip pada 19 April 2023:

11 April 2023: Tambah 14 kasus kematian12 April 2023: Tambah 11 kasus kematian13 April 2023: Tambah 14 kasus kematian14 April 2023: Tambah 14 kasus kematian15 April 2023: Tambah 6 kasus kematian16 April 2023: Tambah 7 kasus kematian17 April 2023: Tambah 6 kasus kematian18 April 2023: Tambah 11 kasus kematian

Di samping kasus positif Covid-19 meningkat, masyarakat yang melakukan vaksinasi pun bertambah.

Per 19 April 2023, masyarakat yang sudah melakukan vaksinasi ke-1 berjumlah 203.829.886 orang, vaksinasi ke-2 sebanyak 174.867.576 orang, vaksinasi ke-3 sebanyak 68.718.953 orang, dan vaksinasi ke-4 sebanyak 3.132.908 orang.

Reporter Magang: Alya Fathinah

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Data Kasus Covid-19 di Indonesia Sepekan Terakhir
Data Kasus Covid-19 di Indonesia Sepekan Terakhir

Terjadi lonjakan kasus Covid-19 di Indonesia menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Naik Lagi, Pakar Minta Pemerintah Cek Antibodi Masyarakat
Kasus Covid-19 Naik Lagi, Pakar Minta Pemerintah Cek Antibodi Masyarakat

Tjandra Yoga Aditama mengatakan, tren peningkatan laju kasus Covid-19 di Indonesia dan sejumlah negara lain masih perlu diwaspadai.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Meningkat di 21 Provinsi
Kasus Covid-19 Meningkat di 21 Provinsi

Tren kenaikan kasus mingguan Covid-19 nasional per 9 Desember 2023 dilaporkan menyentuh angka 554 kasus positif.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Indonesia Kembali Meningkat
Kasus Covid-19 di Indonesia Kembali Meningkat

mengonfirmasi tren kasus mingguan Covid-19 di Indonesia kembali mengalami peningkatan.

Baca Selengkapnya
Mengenal JN.1, Varian Baru Pemicu Lonjakan Covid-19 di Singapura
Mengenal JN.1, Varian Baru Pemicu Lonjakan Covid-19 di Singapura

Varian JN.1 merupakan pemicu lonjakan Covid-19 di Singapura.

Baca Selengkapnya
Menkes Ungkap Asal Usul Omicron EG.5 Pemicu Kenaikan Covid-19 di RI
Menkes Ungkap Asal Usul Omicron EG.5 Pemicu Kenaikan Covid-19 di RI

Saat ini, Omicron EG.5 mendominasi di tengah kenaikan kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya
Pasien Covid-19 yang Dirawat di Rumah Sakit RI Naik 255 Persen
Pasien Covid-19 yang Dirawat di Rumah Sakit RI Naik 255 Persen

Tjandra mengatakan, data WHO menunjukkan, ada kenaikan 255 persen perawatan Covid-19 di rumah sakit Indonesia.

Baca Selengkapnya
Didominasi Varian JN.1, Begini Situasi Covid-19 di Indonesia
Didominasi Varian JN.1, Begini Situasi Covid-19 di Indonesia

Kasus Covid-19 di Indonesia kembali meningkat. Kenaikan terjadi sejak dua pekan terakhir saat Singapura dihantam lagi badai Covid-19.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Melonjak, Ini Stategi Kemenkes Cegah Penyebaran
Kasus Covid-19 Melonjak, Ini Stategi Kemenkes Cegah Penyebaran

Kemenkes meminta pelayanan kesehatan meningkatkan kewaspadaan terhadap penyebaran Covid-19.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Melonjak di Jepang, Pemerintah Diminta Keluarkan Aturan Larangan Berlibur
Kasus Covid-19 Melonjak di Jepang, Pemerintah Diminta Keluarkan Aturan Larangan Berlibur

Kepala sebuah klinik di Tokyo, Ando Sakuro mengatakan bahwa sepuluh orang telah teruji positif setiap hari sejak akhir Juni.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Lonjakan Covid-19 Jelang Libur Akhir Tahun, Kemenkes Minta Masyarakat Lengkapi Vaksinasi
Antisipasi Lonjakan Covid-19 Jelang Libur Akhir Tahun, Kemenkes Minta Masyarakat Lengkapi Vaksinasi

Imbauan ini untuk mencegah lonjakan kasus Covid-19 jelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya
Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Tembus 6.223
Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Tembus 6.223

Kemenkes juga melaporkan kasus Covid-19 terkonfirmasi per 12 Desember 2023 mencapai 6.815.576 kasus atau bertambah sekitar 298 pasien dalam sepekan terakhir.

Baca Selengkapnya