Kawal Jokowi dari pagi, Paspampres mengaku capek
Merdeka.com - Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) tampak kewalahan mengikuti Presiden Joko Widodo (Jokowi). Sejak pagi, Grup A Paspampres mengawal Jokowi sejak pelantikan di MPR/DPR hingga menuju Istana.
Salah satu anggota Paspampres yang enggan disebut namanya mengaku cukup capek mengikuti Jokowi. "Capek," ujarnya sambil tersenyum.
Mereka dari pagi ikut Jokowi datang ke pelantikan di MPR/DPR. Siangnya ikut Jokowi diarak dari Bundaran HI sampai Istana.
-
Apa yang diresmikan Jokowi? Jokowi prihatin atas dominasi impor dalam penggunaan perangkat teknologi di Indonesia, dengan nilai impor yang mencapai lebih dari Rp30 triliun. Hal itu disampaikan Jokowi saat meresmikan Indonesia Digital Test House (IDTH) di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT), Kota Depok, Jawa Barat Selasa, (7/5).
-
Kenapa Presiden Jokowi hadir di pelantikan? Pelantikan juga dihadiri Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin.
-
Bagaimana Jokowi memimpin rapat? Hal itu dinilai karena Jokowi mampu memimpin rapat secara efektif, pekerja keras tanpa lelah serta melakukan safari ke berbagai wilayah Indonesia.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Apa yang diresmikan oleh Presiden Jokowi di Purworejo? 'Kalau dulu yang namanya terminal bus image-nya itu preman, kini sudah harus hilang karena terminal bus adalah tempat pelayanan yang juga memberi dukungan pada peningkatan ekonomi dengan keterlibatan UMKM di dalamnya,' Selain Terminal Purworejo, tiga terminal lain yang diresmikan adalah Terminal Mendolo di Kabupaten Wonosobo, Terminal Purboyo di Kota Madiun, dan Terminal Patria di Kota Blitar.
-
Apa yang dilakukan Presiden Jokowi di pernikahan? Presiden Jokowi tanda tangan sebagai saksi akad nikah.
Saat Jokowi diarak menggunakan andong, Paspampres berjalan di sampingnya. Panas terik matahari yang menyengat mereka tak menyurutkan fokus pasukan tersebut untuk mawas menjaga sang presiden.
Paspampres tampak kewalahan ketika Jokowi di-doorstop oleh awak media. Pada SOP sebelumnya, dilarang untuk men-doorstop Presiden.
Namun kali ini berbeda. Jokowi mau berhenti dan di-doorstop oleh wartawan. Hal itulah yang membuat Paspampres ekstra menjaga Jokowi, membuat jarak antara presiden dan wartawan.
Kemudian, Paspampres juga nampak kewalahan ketika Jokowi menghampiri masyarakat yang ada di depan gerbang Istana. Paspampres bahkan harus meringsek masuk kebun untuk mengawal Jokowi yang bersalaman kepada sejumlah masyarakat.
Ketika ada masyarakat yang menarik tangan Jokowi, dengan sigap Paspampres mencegahnya. Tugas Paspampres hingga hari ini belum berakhir. Mereka harus mengawal Jokowi datang ke konser Pesta Rakyat Salam 3 Jari di Monas.
Di mana banyak rakyat yang memadati silang Monas tersebut, tentunya Paspampres akan lebih repot mengawal sang presiden. (mdk/has)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tenaga Ahli Utama KSP, Ali Mochtar Ngabalin menegaskan Presiden Jokowi tidak pernah menyibukkan diri.
Baca SelengkapnyaPratikno menyebut Jokowi merupakan sosok pemimpin yang sangat pekerja keras.
Baca SelengkapnyaJokowi menginap di Kantor Presiden IKN ini sebagai persiapan mulai berkantor di IKN.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi juga dijadwalkan akan rapat bersama Otoritas IKN.
Baca SelengkapnyaJokowi mulanya menyapa seluruh jaringan relawan yang hadir.
Baca SelengkapnyaMereka mengawal ketat kepala negara hingga sedikit menyamar memakai peci dan ikut dalam salat berjemaah
Baca SelengkapnyaAndi Widjajanto bagikan pengalamannya selama menjabat sebagai Seskab dan mengaku tak pernah libur setiap hari demi dampingi Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaKaesang bercerita tentang sang ayah Presiden Joko Widodo yang menjadi panutannya.
Baca SelengkapnyaPSI berdalih memiliki kalkulasi politik untuk menentukan lokasi kampanye akbar perdana.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi mulai berkantor di Ibu Kota Nusantara (IKN) hari ini. Kesan pertamanya yaitu tidak bisa tidur nyenyak
Baca SelengkapnyaKaesang kemudian berkelakar, bahwa Gibran dan Jokowi sama-sama sibuk.
Baca Selengkapnya