Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kebakaran KM Bahari Indonesia di Laut Jawa, Berikut Identitas 26 Penumpang

Kebakaran KM Bahari Indonesia di Laut Jawa, Berikut Identitas 26 Penumpang Basarnas evakuasi kapal terbakar di Laut Jawa. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Kapal Motor (KM) Bahari Indonesia dengan rute Jakarta-Pontianak mengalami kebakaran. Kebakaran terjadi pada Selasa (21/7) kemarin, sekitar pukul 15.30 WIB. Api diduga berawal dari sebuah mobil dalam kapal tersebut.

Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Jakarta selaku SAR Mission Coordinator (SMC) Hendra Sudirman mengatakan, peristiwa diketahui berdasarkan laporan dari agen KM Bahari Indonesia pada sore hari. Agen KM Bahari Indonesia menerima telepon dari Khafid nakhoda bahwa kapal telah terbakar.

"Kami terima informasi selasa sore dari call centre 115 Basarnas dan kemudian mengerahkan KN SAR 103 Wisnu dari Pelabuhan Tanjung Priok untuk melakukan operasi SAR terhadap kapal yang terbakar," kata Hendra dalam siaran persnya, Rabu (22/7).

Berdasarkan informasi, KM Bahari Indonesia membawa 26 orang penumpang. Namun, hingga kini belum diketahui kondisi penumpang tersebut.

Berikut nama-nama penumpang KM Bahari Indonesia :

1. Khafid (Nakhoda)

2. Deri Irianto

3. Jandres Hendrikus L

4. Dwi Agus Muryanto

5. Fransiskus Andang

6. Ikhwan Nurcahyo

7. Fauzi Pratama Putra

8. Moh. Massus

9. Achmad Slamet Darmawan

10. Ahmad Ashifudin

11. Muhammad Fadil

12. Bambang Edy Purwanto

13. Nasikin

14. Nofrizal

15. Imam Buuchori

16. Kasiro

17. Purwanto

18. I Ketut Sudiarsana

19. Slamet Mulyono

20. Adi Saputra

21. Oza Apriliasyah

22. Doni Afrika Pratama

23. Rio Hari Ananta

24. Yanuar Rudiansyah

25. Valmon Emiga Aritonang

26. Khediv Abil Qois

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Fakta Baru Kebakaran KMP Mutiara Berkah I: Api Diduga Berasal dari Dek Kendaraan
Fakta Baru Kebakaran KMP Mutiara Berkah I: Api Diduga Berasal dari Dek Kendaraan

Kebakaran kemungkinan besar bermula dari dek kendaraan di dalam kapal.

Baca Selengkapnya
Kronologi Kapal Wisata di Labuan Bajo Terbakar Saat Mengantar Wisatawan
Kronologi Kapal Wisata di Labuan Bajo Terbakar Saat Mengantar Wisatawan

Hingga saat ini, penyebab kebakaran dan jumlah awak kapal wisata Sea Safari yang berada di dalamnya masih belum diketahui.

Baca Selengkapnya
Fakta di Balik Terbakarnya Kapal di Pelabuhan Cilacap, Seorang Nakhoda Jadi Korban
Fakta di Balik Terbakarnya Kapal di Pelabuhan Cilacap, Seorang Nakhoda Jadi Korban

Hingga saat ini penyebab kebakaran masih dalam tahap penyelidikan.

Baca Selengkapnya
Kapal Kargo Terbakar di Dermaga Sunda Kelapa, Ini Kronologinya
Kapal Kargo Terbakar di Dermaga Sunda Kelapa, Ini Kronologinya

Penyebab kebakaran masih diselidiki termasuk nilai kerugian dari peristiwa itu.

Baca Selengkapnya
Kronologi Kapal Ferry Terbakar di Merak, Evakuasi Penumpang Dramatis di Tengah Kepulan Asap Tebal
Kronologi Kapal Ferry Terbakar di Merak, Evakuasi Penumpang Dramatis di Tengah Kepulan Asap Tebal

Lima orang penumpang dibawa ke rumah sakit Krakatau Medika Cilegon karena mengalami sesak napas.

Baca Selengkapnya
Kronologi 13 Kapal di Pelabuhan Pekalongan Terbakar, Ternyata Ini Pemicunya
Kronologi 13 Kapal di Pelabuhan Pekalongan Terbakar, Ternyata Ini Pemicunya

Dipastikan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu.

Baca Selengkapnya
KM Umsini Terbakar saat Sandar di Pelabuhan Makassar, Penumpang Ngaku Dengar Ledakan
KM Umsini Terbakar saat Sandar di Pelabuhan Makassar, Penumpang Ngaku Dengar Ledakan

Akibat kebakaran tersebut penumpang panik dan turun dari kapal.

Baca Selengkapnya
Kapal Pengangkut BBM Terbakar di Pelabuhan KBN
Kapal Pengangkut BBM Terbakar di Pelabuhan KBN

Ada 45 personel yang turun berjibaku memadamkan api.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kondisi 10 Kapal Nelayan di Pelabuhan Muara Baru Ludes Terbakar
FOTO: Kondisi 10 Kapal Nelayan di Pelabuhan Muara Baru Ludes Terbakar

Kapal nelayan yang terbakar pada awalnya hanya dua. Namun kebakaran kemudian menjalar ke kapal-kapal lainnya.

Baca Selengkapnya
Kronologi KM Umsini Terbakar saat Sandar di Pelabuhan Makassar
Kronologi KM Umsini Terbakar saat Sandar di Pelabuhan Makassar

Belum diketahui penyebab kemunculan asap di dalam KM Umsini.

Baca Selengkapnya
2 Penumpang Luka-Luka Akibat KM Umsini Terbakar di Pelabuhan Makassar, Langsung Dilarikan ke RS
2 Penumpang Luka-Luka Akibat KM Umsini Terbakar di Pelabuhan Makassar, Langsung Dilarikan ke RS

Polisi menyebut, kedua korban tersebut akibat menghirup asap dan loncat dari tangga utama kapal akibat panik.

Baca Selengkapnya
52 Kru Ceburkan Diri saat Kapal Kirana Terbakar di Perairan Semarang, Begini Kondisi Korban
52 Kru Ceburkan Diri saat Kapal Kirana Terbakar di Perairan Semarang, Begini Kondisi Korban

Proses pemadamannya dilakukan oleh lima unit tug boat pemadam milik PT. PELINDO Semarang.

Baca Selengkapnya