Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Keberangkatan Kereta Jarak Jauh dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen Kembali Normal

Keberangkatan Kereta Jarak Jauh dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen Kembali Normal Pembatalan perjalanan kereta api akibat banjir. ©2021 Liputan6.com/Faizal Fanani

Merdeka.com - Kepala Humas PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasional 1 Jakarta Eva Chairunisa menyatakan semua keberangkatan Kereta Api (KA) jarak jauh dari Jakarta sudah kembali normal pada hari ini. Kata dia, jalur kereta yang terdampak banjir di lintas Stasiun Kedunggedeh-Lemah Abang sudah diperbaiki.

"Secara total terdapat 15 keberangkatan dari Daop 1 Jakarta, 8 KA keberangkatan dari Stasiun Gambir dan 7 KA keberangkatan dari Stasiun Pasar Senen," kata Eva dalam keterangan tertulis, Rabu (24/2).

Berikut Jadwal Keberangkatan Seluruh KA dari Area Daop 1 Jakarta pada Rabu 24 Feb 2021 :

Stasiun Pasar Senen

1. KA 292 Bengawan (Pasar Senen-Purwosari) keberangkatan pukul 06.30 WIB

2. KA 130 Dharmawangsa (Pasar Senen-Surabaya Pasar Turi) keberangkatan pukul 08.50 WIB

3. KA 320 Tegal Ekspres (Pasar Senen-Tegal) keberangkatan pukul 09.20 WIB

4. KA 302 Serayu (Pasar Senen-Purwokerto) keberangkatan pukul 09.30 WIB

5. KA 106 Jayabaya (Pasar Senen-Malang) keberangkatan pukul 16.45 WIB

6. KA 254 Jayakarta (Pasar Senen-Surabaya Gubeng) keberangkatan pukul 17.10 WIB

7. KA 306 Serayu (Pasar Senen-Purwokerto) keberangkatan pukul 20.35 WIB

Stasiun Gambir

1. KA 38 Argo Parahyangan (Gambir-Bandung) keberangkatan pukul 06.50 WIB

2. KA 2 Argo Bromo Anggrek (Gambir-Surabaya Pasar Turi) keberangkatan pukul 08.00

3. KA 10A Argo Dwipangga (Gambir-Solo Balapan) keberangkatan pukul 08.30

4. KA 76A Bima (Gambir-Surabaya Gubeng) keberangkatan pukul 17.00 WIB

5. KA 72A Gajayana (Gambir-Malang) keberangkatan pukul 18.10 WIB

6. KA 42 Argo Parahyangan (Gambir-Kiaracondong) keberangkatan pukul 18.40 WIB

7. KA 8A Argo Lawu (Gambir-Solo Balapan) keberangkatan pukul 20.00 WIB

8. KA 4 Argo Bromo Anggrek (Gambir-Surabaya Pasar Turi) keberangkatan pukul 20.30 WIB

Sebelumnya, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mulai melakukan perbaikan jalur kereta api di petak antara Stasiun Lemahabang - Stasiun Kedunggedeh pada Km 55 +100 sampai dengan KM 54+500. Perbaikan dilakukan setelah banjir akibat hujan ekstrem yang melanda wilayah Kabupaten Bekasi dan sekitarnya mulai surut.

"Alhamdulillah, tim dapat mulai melakukan perbaikan lebih maksimal karena air sudah mulai surut," ungkap Direktur Jenderal Perkeretaapian Kemenhub Zulfikri, dikutip dari keterangannya pada Selasa (23/2).

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Banjir Surut, Stasiun Semarang Tawang Kembali Beroperasi
Banjir Surut, Stasiun Semarang Tawang Kembali Beroperasi

Sebelumnya sejumlah perjalanan kereta api mengalamai keterlambatan dan pengalihan akibat banjir tersebut.

Baca Selengkapnya
Evakuasi KA Turangga dan KA Lokal Baraya Selesai, Jalur Kereta Haurpugur-Cicalengka Aktif Lagi
Evakuasi KA Turangga dan KA Lokal Baraya Selesai, Jalur Kereta Haurpugur-Cicalengka Aktif Lagi

Petak jalan antara Stasiun Haurpugur-Stasiun Cicalengka sudah steril dan dapat dilewati kereta api.

Baca Selengkapnya
Daftar Perjalanan KRL yang Terdampak Tiang Listrik Tutupi Jalur KA Stasiun Bekasi-Kranji
Daftar Perjalanan KRL yang Terdampak Tiang Listrik Tutupi Jalur KA Stasiun Bekasi-Kranji

Untuk menjamin keselamatan perjalanan kereta di lokasi, kecepatan perjalanannya dibatasi maksimal 20 km/jam.

Baca Selengkapnya
Semarang Banjir, Sejumlah Kereta Api ke Surabaya Alami Keterlambatan
Semarang Banjir, Sejumlah Kereta Api ke Surabaya Alami Keterlambatan

PT KAI menyampaikan permohonan maaf atas keterlambatan tujuh kereta api jarak jauh tersebut.

Baca Selengkapnya
KRL Anjlok Sudah Dievakuasi, KAI Commuter Lakukan Normalisasi Jalur Rel
KRL Anjlok Sudah Dievakuasi, KAI Commuter Lakukan Normalisasi Jalur Rel

KRL Anjlok Sudah Dievakuasi, KAI Commuter Lakukan Normalisasi Jalur Rel

Baca Selengkapnya
PT KAI Targetkan Jalur Kereta Api di Cicalengka Bisa Dilalui Besok Pagi
PT KAI Targetkan Jalur Kereta Api di Cicalengka Bisa Dilalui Besok Pagi

PT KAI Targetkan Jalur Kereta Api di Cicalengka Bisa Dilalui Besok Pagi

Baca Selengkapnya
Dampak Banjir Semarang, KA Tujuan Jember Terlambat 6 Jam karena Harus Putar Rute
Dampak Banjir Semarang, KA Tujuan Jember Terlambat 6 Jam karena Harus Putar Rute

Genangan air mencapai ketinggian lebih dari 10 cm dari bagian rel paling atas.

Baca Selengkapnya
KA Pandalungan Anjlok di Emplasemen Stasiun Tanggulangin Sidoarjo, Penyebab Masih Diselidiki
KA Pandalungan Anjlok di Emplasemen Stasiun Tanggulangin Sidoarjo, Penyebab Masih Diselidiki

Akibat insiden ini pelayanan di sejumlah stasiun terhambat termasuk di Gambir

Baca Selengkapnya
Potret Terkini Banjir Bandang Grobogan, Arus Air Sangat Deras Hingga Sebabkan Jalan Lumpuh Total
Potret Terkini Banjir Bandang Grobogan, Arus Air Sangat Deras Hingga Sebabkan Jalan Lumpuh Total

Banjir bandang itu terjadi diuga disebabkan oleh tanggul yang jebol

Baca Selengkapnya
Manajemen Jelaskan Penyebab LRT Jabodebek Gangguan Baru 3 Hari Beroperasi
Manajemen Jelaskan Penyebab LRT Jabodebek Gangguan Baru 3 Hari Beroperasi

Manager Public Relations LRT Jabodebek, Kuswardoyo membenarkan adanya gangguan pagi ini.

Baca Selengkapnya
Daftar Perjalanan Kereta Api yang Terganggu Akibat Anjloknya KA Pandalungan di Sidoarjo
Daftar Perjalanan Kereta Api yang Terganggu Akibat Anjloknya KA Pandalungan di Sidoarjo

KAI melakukan upaya evakuasi rangkaian kereta api dan perbaikan jalur rel yang mengalami kerusakan.

Baca Selengkapnya
Stasiun Tawang Banjir, Empat Kereta Api Dialihkan ke Stasiun Poncol
Stasiun Tawang Banjir, Empat Kereta Api Dialihkan ke Stasiun Poncol

Stasiun Tawang Banjir, Empat Kereta Api Dialihkan ke Stasiun Poncol

Baca Selengkapnya