Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kepala BNPB Anyar Fokuskan Penanganan Bencana di Lombok hingga Banten

Kepala BNPB Anyar Fokuskan Penanganan Bencana di Lombok hingga Banten Bantuan gempa Palu. ©2018 Liputan6.com/Fery Pradolo

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi melantik Letjen Doni Monardo sebagai Kepala Badan Nasional Penaggulan Bencana (BNPB). Usai dilantik, Doni mengatakan akan melanjutkan penanganan bencana di sejumlah wilayah-wilayah terdampak bencana, salah satunya Lombok dan Banten.

"Menyelesaikan beberapa wilayah yang mengalami bencana baik itu di Lombok, Palu, dan terakhir di Banten dan Lampung serta Sulawesi Selatan," ujar Doni di Istana Negara Jakarta, Rabu (9/1).

Mantan Danpaspampres era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu mengucapkan terima kasih kepada Presiden Jokowi yang telah memilihnya menjadi Kepala BNPB. Doni mengaku akan langsung mengumpulkan pejabat BNPB untuk menerima briefing terkait penanganan bencana di daerah-daerah.

Orang lain juga bertanya?

"Terima kasih kepada pak Presiden karena telah memberikan kepercayaan kepada saya untuk melakukan tugas negara. Sore ini saya akan menerima briefing dari seluruh pejabat BNPB, selanjutnya saya akan melakukan beberapa langkah untuk turun ke lapangan," jelasnya.

Presiden Jokowi resmi melantik Letjen Doni Monardo sebagai Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB). Pelantikan digelar di Istana Negara, Jakarta Pusat.

Pelantikan ini berdasarkan Keputusan Presiden nomor 5/P/2019 tentang pengangkatan Kepala Badan Nasional Penaggulangan Bencana. Saat pelantikan, Jokowi memandu Doni untuk membacakan sumpah jabatan.

Pelantikan Doni menjadi Kepala BNPB tergolong tak biasa. Ia saat ini masih menjadi anggota TNI aktif. Padahal, Kepala BNPB selalu dipimpin purnawirawan TNI.

Sebelum menjadi Kepala BNPB, Doni merupakan Setjen Dewan Ketahanan Nasional. Jenderal bintang tiga ini pernah mengecap sejumlah posisi bergengsi di Angkatan Darat. Ia pernah menjabat Komandan Paspampres, Danjen Kopassus, Pangdam Pattimura, hingga Pangdam Siliwangi.

Reporter: Lisza EgehamSumber : Liputan6.com

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kasad Jenderal Maruli jadi Irup Pemakaman Doni Monardo di TMP Kalibata
Kasad Jenderal Maruli jadi Irup Pemakaman Doni Monardo di TMP Kalibata

Jenderal Maruli Simanjuntak akan menjadi inspektur upacara pemakaman Letjen Doni Monardo.

Baca Selengkapnya
Mantan Kepala BNPB Doni Monardo Meninggal Dunia
Mantan Kepala BNPB Doni Monardo Meninggal Dunia

Kabar duka ini dibenarkan oleh Kepala BNPB Letjen Suharyanto.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Obituari Doni Monardo- Gagah Berbaret Kopassus Bareng Prabowo & Jenderal Besar Nasutio
VIDEO: Obituari Doni Monardo- Gagah Berbaret Kopassus Bareng Prabowo & Jenderal Besar Nasutio

Mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Letjen Purnawirawan Doni Monardo meninggal dunia, Minggu 3 Desember 2023 sore.

Baca Selengkapnya
Profil Doni Monardo, Jenderal Berdarah Kopassus Komandan 'Tempur' Lawan Covid Kini Tutup Usia
Profil Doni Monardo, Jenderal Berdarah Kopassus Komandan 'Tempur' Lawan Covid Kini Tutup Usia

Mantan Kepala BNPB Letnan Jenderal TNI (Purn) Doni Monardo tutup usia.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Obituari Doni Monardo, Gagah Berbaret Kopassus Bareng Prabowo & Jenderal Besar Nasution
VIDEO: Obituari Doni Monardo, Gagah Berbaret Kopassus Bareng Prabowo & Jenderal Besar Nasution

Jenazah pensiunan jenderal bintang tiga itu dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya
Jokowi Berduka Doni Monardo Meninggal Dunia: Semoga Diampuni Segala Dosa-dosanya
Jokowi Berduka Doni Monardo Meninggal Dunia: Semoga Diampuni Segala Dosa-dosanya

Doni mengembuskan napas terakhirnya pada Minggu (3/12) kemarin.

Baca Selengkapnya
Jenazah Doni Monardo akan Dimakamkan di TMP Kalibata Jakarta
Jenazah Doni Monardo akan Dimakamkan di TMP Kalibata Jakarta

Doni Monardo sebelumnya sempat dirawat karena sakit.

Baca Selengkapnya
Jenazah Doni Monardo Tiba di TMP Kalibata
Jenazah Doni Monardo Tiba di TMP Kalibata

Tampak keranda mayat Doni ditutupi bendera merah putih.

Baca Selengkapnya
Jenderal Maruli Kenang Sosok Doni Monardo sebagai Jagoan: Kalau Beliau Tegur, Bangga Sekali Kami
Jenderal Maruli Kenang Sosok Doni Monardo sebagai Jagoan: Kalau Beliau Tegur, Bangga Sekali Kami

Kasad Jenderal TNI Maruli Simanjuntak mengenang Letjen TNI (Purn.) Doni Monardo sebagai sosok jagoan bagi para juniornya.

Baca Selengkapnya
Dilantik jadi Kepala BNPT, Ini Profil Lengkap Irjen Pol Eddy Hartono
Dilantik jadi Kepala BNPT, Ini Profil Lengkap Irjen Pol Eddy Hartono

Irjen Pol Eddy Hartono menggantikan Rycko Amelza Dahniel

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Usulkan Nama Jenderal Doni Monardo jadi Pahlawan Nasional
Panglima TNI Usulkan Nama Jenderal Doni Monardo jadi Pahlawan Nasional

Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto mengusulkan Eks Kepala Kepala BNPB Letjen (Purn) Doni Monardo menjadi Pahlawan Nasional.

Baca Selengkapnya
Karangan Bunga dari Jokowi, Pejabat TNI hingga Pengusaha Penuhi Rumah Duka Doni Monardo
Karangan Bunga dari Jokowi, Pejabat TNI hingga Pengusaha Penuhi Rumah Duka Doni Monardo

Para pelayat berdatangan ke rumah duka Doni Monardo.

Baca Selengkapnya