Ketua MK Siap Hadapi Gugatan Sengketa Pemilu 2019
Merdeka.com - Ketua Hakim Konstitusi, Anwar Usman menyatakan kesiapan Mahkamah Konstitusi kemungkinan adanya gugatan sengketa Pemilihan Umum (Pemilu) serentak 17 April. Pernyataan Anwar itu disampaikan dalam pidatonya usai melantik Aswanto sebagai Wakil Ketua MK masa jabatan 2019-2012 di Mahkamah Konstitusi.
"Kami para hakim konstitusi bersembilan dan seluruh aparatur mahkamah menyatakan siap untuk menghadapi dan perselisihan hasil Pemilu sekira nanti ada yang ajukan permohonan," ujar Anwar, Jakarta Pusat, Selasa (26/3).
Mengutip pernyataan Jusuf Kalla yang mengatakan Pemilu tersulit di dunia adalah Indonesia, Anwar mengamini hal tersebut. Luas dan banyaknya wilayah Indonesia menggelar Pemilu menjadi kompleks, terlebih secara serentak, pertama kali dilakukan Indonesia.
-
Kapan Pemilu dilakukan di Indonesia? Pemilu atau pemilihan umum adalah pemilihan yang dilakukan serentak oleh seluruh rakyat suatu negara (untuk memilih wakil rakyat dan sebagainya).
-
Siapa yang menyelenggarakan Pemilu di Indonesia? Penyelenggara pemilu sendiri meliputi lembaga yang menyelenggarakan Pemilu. Di mana terdiri dari: Komisi Pemilihan Umum (KPU)Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu)Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP)
-
Bagaimana pemilu pertama di Indonesia dilaksanakan? Persiapan untuk hari pemilihan dimulai dengan pengumuman tanggal pemilihan oleh pemerintah. Persiapan ini meliputi pendaftaran pemilih, penyusunan daftar pemilih, dan penyiapan sarana dan prasarana pemilihan.
-
Kapan pemilu pertama di Indonesia? Pemilu di Indonesia pertama kali diselenggarakan di tahun 1955.
-
Mengapa Pemilu penting bagi Indonesia? Tujuan pemilu sebenarnya bukan hanya sekadar untuk memilih wakil rakyat saja. Yang mana mereka akan mewakili aspirasi masyarakat di lembaga perwakilan.
Kendati demikian, Anwar menuturkan pihaknya berkomitmen menyukseskan Pemilu secara transparan dan akuntabel. Sebab menurutnya kesuksesan Pemilu tidak hanya sekedar ditandai lancarnya penetapan masa kampanye sampai pemungutan suara para, melainkan juga proses sengketa yang mampu diselesaikan dengan baik.
"Saya ingin kembali menegaskan kesuksesan pemilu bukan hanya kelancaran kampanye hingga pemungutan suara tetapi ditentukan juga sengketa hasil pemilu dapat diselesaikan lagi-lagi dengan mekanisme yang akuntabel," ujarnya.
"Da yang terpenting Pemilu serentak betul-betul akan melahirkan manfaat bagi seluruh bangsa," tandasnya.
Sebagaimana diketahui untuk pertama kalinya Indonesia melaksanakan Pemilu secara serentak yaitu pemilihan Presiden-Wakil Presiden, Legislatif.
Ada 16 partai politik nasional menjadi peserta pemilihan legislatif dan dua pasang calon Presiden-Wakil Presiden. Pemungutan suara akan dilakukan pada 17 April disusul rekapitulasi suara pada 18 April hingga 22 Mei.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
"(Tim penyelenggara pemilu) iya karena rumitnya. Pemilu di Indonesia termasuk yang terumit di dunia," kata JK
Baca SelengkapnyaWalaupun ada India dengan jumlah pemilih yang lebih besar dan Amerika Serikat yang punya pemilu lebih besar.
Baca SelengkapnyaJK mendorong adanya suatu perubahan jika terus dibiarkan maka akan berdampak negatif pada kehidupan berbangsa dan bernegara.
Baca SelengkapnyaJK menilai Pemilu 2024 ini diatur oleh minoritas artinya orang yang mampu, orang pemerintahan
Baca SelengkapnyaPemilu 2019 menandai pemilihan presiden keempat dalam era reformasi Indonesia.
Baca SelengkapnyaMenteri Dalam Negeri Tito Karnavian mengklaim pelaksanaan Pilkada 2024 mengukir sejarah baru dalam Pemilu di Indonesia.
Baca SelengkapnyaJK mengatakan pemilu satu putaran bisa dilakukan dengan cara yang kotor dan curang.
Baca SelengkapnyaJokowi mengingatkan kepada penyelenggara pemilu untuk mempersiapkan segala sesuatunya dengan detail.
Baca SelengkapnyaMuzani menilai, pernyataan JK tidak fair lantaran belum pernah menjadi oposisi.
Baca SelengkapnyaJokowi berkelakar, bahwa hingga kini pasti para petugas Komisi Pemilihan Umum (KPU) masih merasa lelah dan penat.
Baca SelengkapnyaPuan mengatakan Pemilu tahun ini penuh kecurangan yang sistematis, terstruktur dan massif.
Baca SelengkapnyaDalam pidatonya, Jokowi menyebut banyak pihak yang menuding Pemilu di Indonesia mudah diintervensi
Baca Selengkapnya