Komnas HAM beri nilai 40 untuk Jokowi-JK terkait konflik agraria
Merdeka.com - Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla genap memimpin Indonesia empat tahun lamanya pada 20 Oktober mendatang. Komnas HAM mengungkap kinerja yang masih menjadi pekerjaan rumah bagi Jokowi, dimana salah satunya penyelesaian penanganan konflik sumber daya alam.
Ketua Komnas HAM, Ahmad Taufan Damanik menjelaskan, pihaknya menemukan banyak pengaduan masyarakat seiring dengan pembangunan infrastruktur yang dijalankan selama 4 tahun terakhir.
"Komnas HAM menemukan banyak pengaduan dari masyarakat terkait dengan pembangunan infrastruktur yang terdiri dari pembangunan Jalan Tol, Revitalisasi Jalur dan Stasiun Kereta Api, Pembangunan Bandara, Pembangunan Waduk," katanya saat memaparkan catatan penting 4 tahun pemerintahan Jokowi-JK dan penegakan HAM di Bakoel Koffie, Jakarta Pusat, Jumat (19/10).
-
Di mana jalan rusak yang Jokowi tinjau? Ruas jalan pertama yang ditinjau Jokowi adalah Jalan Terusan Ryacudu Kabupaten Lampung Selatan.
-
Kenapa Jokowi gerah dengan jalan rusak di Lampung? Kerusakan Jalan di Lampung cukup parah hingga viral di media sosial.
-
Apa yang Jokowi ajak untuk ditanggulangi? 'Selain itu kejahatan maritim juga harus kita tanggulangi seperti perompakan, penyelundupan manusia, narkotika, dan juga ilegal unregulated unreported IUU Fishing,'
-
Bagaimana Jokowi menangani jalan rusak di Lampung? Perintah Jokowi Tegas! Perbaikan jalan rusak di Lampung, langsung diambil alih Kementerian Pekerjaan Umum.
-
Bagaimana Jokowi bantu warga? 'Tadi sudah saya sampaikan yang meninggal segera akan diberikan santunan, kemudian yang rumahnya rusak untuk menenangkan beliau-beliau masyarakat akan segera bantuannya diberikan dan dimulai pembangunannya. Tetapi sekali lagi, dengan catatan lahan untuk relokasi sudah ditetapkan dari Pak Bupati,' jelas Jokowi usai meninjau lokasi banjir lahar dingin di Nagari Bukik Batabuah, Kabupaten Agam, Sumatera Barat, Selasa (21/5).
-
Kenapa Jokowi dikritik? Khususnya terhadap keluarga Jokowi yang ikut dalam kontestasi politik baik Pilpres maupun pilkada.
Dia mengungkapkan, terdapat ribuan pengaduan yang diterima pihaknya terkait konflik sumber daya alam. Dengan banyaknya kasus tersebut, Damanik menilai, kinerja Jokowi-JK dalam penanganan konflik sumber daya alam belum tuntas dan memberi nilai 40 kepada kepemimpinan Jokowi mereka.
"Konflik Agraria nilainya 40 (re: nilai kinerja Jokowi-JK) kalau dikasih 50 petani ngamuk," ungkap Damanik.
Walaupun belum tuntas, Damanik mengapresiasi kinerja Jokowi-JK karena membuat pengembangan program reformasi agraria yang tepat.
"Tetapi masih saja terjadi kriminalisasi kepada warga yang melakukan upaya untuk memperoleh hak atas tanah. Termasuk anggota masyarakat hukum adat serta tidak ada diaturnya pembentukan lembaga penyelesaian konflik agraria dalam PerPres tersebut," tutup Damanik.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Suarlin menjelaskan ada dua indikator penilaian dalam pemenuhan HAM.
Baca SelengkapnyaKhususnya agraria, yang tak mencerminkan pemerintahan Jokowi bekerja untuk melindungi
Baca SelengkapnyaAktivis Aksi Kamisan ke-836 menyoroti tidak terealisasinya janji-janji keadilan bagi korban pelanggaran HAM selama 10 tahun berkuasa.
Baca SelengkapnyaPara Petani kecewakan terhadap Gubernur Jambi yang tidak ada dikantornya.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi mengunjungi Banyumas, Banjarnegara, dan Tegal untuk bertemu dengan berbagai lapisan masyarakat.
Baca SelengkapnyaKomnas HAM menyampaikan delapan rekomendasi agenda HAM yang perlu mendapatkan perhatian khusus pada pemerintahan Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaArinal juga menyinggung pemberitaan jalan rusak di Lampung yang sempat menjadi sorotan publik
Baca SelengkapnyaMahfud MD berjanji bakal membentuk Lembaga Peradilan Khusus Agraria jika terpilih menjadi Wapres.
Baca SelengkapnyaMenurut Cak imin, banyak masalah yang menjadi kendala terlaksananya reformasi salah satunya birokrasi yaitu kesungguhan politik juga kemauan kepemimpinan.
Baca SelengkapnyaDugaan pelanggaran HAM tersebar di seluruh di Indonesia.
Baca SelengkapnyaPembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, dikhawatirkan mengusir masyarakat adat dari tanahnya.
Baca SelengkapnyaJokowi berhasil menyelesaikan pembangunan jalan tol sepanjang 2.700 kilometer (km) untuk mengurangi biaya logistik.
Baca Selengkapnya