Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kongres HMI desak pemerintah tindak perusahaan pembakar hutan

Kongres HMI desak pemerintah tindak perusahaan pembakar hutan Kongres HMI ke-29. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Kongres Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) ke-29 yang digelar di Pekanbaru, Riau, mengundang perhatian masyarakat Indonesia. Kongres yang sebenarnya dimulai pada tanggal 22 November 2015 kini ditunda selama tiga hari lantaran terjadi kerusuhan. Kongres baru saja dilanjutkan pada sore hari ini di Gelanggang Olahraga Remaja (GOR) Pekanbaru, Selasa (24/11).

Ketua Umum Pengurus Besar (PB) HMI Arief Rosyid mengatakan kelanjutan kongres sore ini sebagai itikad baik dari HMI untuk bersinergi dengan masyarakat Riau, sekaligus membuktikan bahwa HMI bukan perusuh dan pengganggu masyarakat umum.

"Salah satu pembahasan penting dari agenda kongres sebentar yaitu mendorong pemerintah untuk menindak tegas perusahaan pembakar hutan," ujar pria lulusan Fakultas Kedokteran Gigi UNHAS ini di Pekanbaru.

Arief berharap kongres ini dapat menjadi penegasan HMI sebagai organisasi berbudaya dan berbasis intelektual. Selain itu, kongres ini diharapkan mendapat dukungan penuh dari Pemuda Riau melalui kesepakatan bersama dengan panitia lokal.

David, selaku perwakilan panitia lokal di kongres HMI ke-29 ini mengatakan siap mengawal kegiatan ini dan sebagai bukti bahwa kongres ini mendapat dukungan dari masyarakat Riau.

"Kami hadir untuk membantu jika ada permasalahan yang terjadi di lapangan, juga mencegah bentrok terjadi kembali," ujarnya.

Sementara Fat Riyanto selaku ketua panitia yang turut hadir dalam kesepakatan tersebut mengatakan telah mengadakan pembenahan di tubuh kepanitiaan, dan berjanji akan melanjutkan agenda kongres dengan tertib dan aman. Sepanjang hari ini, lokasi kongres kondusif tanpa adanya bentrok dan aksi pengerusakan fasilitas.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
6 Lokasi Karhutla di Sumsel Disegel, 5 di Antaranya Milik Perusahaan
6 Lokasi Karhutla di Sumsel Disegel, 5 di Antaranya Milik Perusahaan

Lahan milik perusahaan yang disegel luasnya mencapai ribuan hektare.

Baca Selengkapnya
Polri dan Kemenhut Teken Mou, Pelaporan Masalah Hutan Kini Tinggal Telepon
Polri dan Kemenhut Teken Mou, Pelaporan Masalah Hutan Kini Tinggal Telepon

Salah satu permasalahan di Kemenhut adalah pencegahan kebakaran hutan demi kepentingan perorangan atau kelompok.

Baca Selengkapnya
Menhut Raja Juli Bertemu Jaksa Agung, Siap Tindak Tegas Bisnis Ilegal di Kawasan Hutan
Menhut Raja Juli Bertemu Jaksa Agung, Siap Tindak Tegas Bisnis Ilegal di Kawasan Hutan

Fokus pemerintahan Presiden Prabowo Subianto adalah untuk kesejahteraan, dan keadilan, kemakmuran bagi rakyat Indonesia.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Ultimatum Keras Perusahaan Tambang Nakal,
VIDEO: Jokowi Ultimatum Keras Perusahaan Tambang Nakal, "Hati-Hati, Saya Akan Cek!"

Jokowi juga mengingatkan para perusahaan tambang untuk memperbaiki kembali lahan usai menambang.

Baca Selengkapnya
Perjuangkan UMP Jakarta 2024 Rp5,6 Juta, Buruh Rusak Pagar Balai Kota DKI
Perjuangkan UMP Jakarta 2024 Rp5,6 Juta, Buruh Rusak Pagar Balai Kota DKI

Massa menuntut Heru untuk keluar dari kantor dan bertemu dengan buruh.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Kamisan ke-804, Masyarakat Sipil Beri Petisi untuk Penguasa di Istana
FOTO: Aksi Kamisan ke-804, Masyarakat Sipil Beri Petisi untuk Penguasa di Istana

Aksi Kamisan pada awal Februari ini diikuti Forum Alumni Universitas Indonesia, para keluarga korban pelanggaran HAM berat serta para mantan aktivis 98.

Baca Selengkapnya
Menteri Kehutanan Gandeng BPKP Tuntaskan Kasus Sawit Ilegal di Kawasan Hutan
Menteri Kehutanan Gandeng BPKP Tuntaskan Kasus Sawit Ilegal di Kawasan Hutan

Raja Juli Antoni mengaku mendapat banyak masukan, data dan brief dari Kepala BPKP.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Aksi Kamisan ke-806, Aktivis Tagih Janji Jokowi Tuntaskan Pelanggaran HAM Berat
FOTO: Momen Aksi Kamisan ke-806, Aktivis Tagih Janji Jokowi Tuntaskan Pelanggaran HAM Berat

Aktivis kembali menggelar Aksi Kamisan di seberang Istana untuk menuntut penuntasan kasus pelanggaran HAM berat masa lalu.

Baca Selengkapnya
43 Negara Bertemu di Balikpapan Kaltim, Komitmen Bersama Cegah Laju Perubahan Iklim
43 Negara Bertemu di Balikpapan Kaltim, Komitmen Bersama Cegah Laju Perubahan Iklim

Puluhan negara bertemu di Forum South-South Knowledge Exchange, Kota Balikpapan.

Baca Selengkapnya
PKB Prioritaskan Penyelesaian Krisis Iklim dan Keadilan Ekologi di Muktamar Bali
PKB Prioritaskan Penyelesaian Krisis Iklim dan Keadilan Ekologi di Muktamar Bali

Percepatan dan perluasan penanaman mangrove akan jadi bagian yang dikerjakan oleh PKB

Baca Selengkapnya
Perusahaan yang Bantu Hijaukan IKN Bisa Dapat Pengurangan Pajak 200 Persen
Perusahaan yang Bantu Hijaukan IKN Bisa Dapat Pengurangan Pajak 200 Persen

Otorita IKN Nusantara akan membangun kawasan hijau atau lindung seluas 177 ribu hektare.

Baca Selengkapnya
Ganjar-Mahfud Serukan Stop Pembatatan Hutan dan Genjarkan Reforestasi
Ganjar-Mahfud Serukan Stop Pembatatan Hutan dan Genjarkan Reforestasi

Menurut Ganjar, moratorium deforestasi merupakan langkah penting untuk menghentikan deforestasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya