Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kotak hitam QZ8501 diduga masih berada di bagian pesawat

Kotak hitam QZ8501 diduga masih berada di bagian pesawat Lokasi penemuan pesawat airasia. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Badan SAR Nasional (Basarnas) hari ini melanjutkan pencarian dan evakuasi korban pesawat AirAsia QZ8501 di sekitar perairan Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah. Terkait pencarian kotak hitam, Basarnas akan bekerja sama dengan Komite Nasional Kecelakaan Transportasi (KNKT).

"Kita hanya konsen mengamankan flight recorder yang diduga masih berada di bagian pesawat. Perlakuan terhadap flight recorder, anak buah saya tidak boleh mengambil atau membawa, ini tugas dan kewajiban KNKT," kata Kepala Basarnas Marsdya TNI F Henry Bambang Sulistyo saat memberi keterangan pers di Jakarta, Rabu (31/12).

Henry Bambang menjelaskan teknis pengamanan kotak hitam pesawat nahas yang jatuh di sekitar perairan Pangkalan Bun. Ketika kotak hitam sudah ditemukan, tim akan membawa KNKT ke lokasi.

"Nanti mereka bekerja, mereka akan memperlakukan berdasarkan standar KNKT," lanjutnya.

Hari ini tim gabungan juga akan terus mengevakuasi serpihan bangkai pesawat yang mengambang di perairan.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
KNKT Evakuasi Puing Pesawat PK-IFP yang Jatuh di BSD ke Pondok Cabe
KNKT Evakuasi Puing Pesawat PK-IFP yang Jatuh di BSD ke Pondok Cabe

Upaya evakuasi terhadap puing atau badan pesawat PK-IFP ini dilakukan sebagai langkah proses investigasi atas penyebab kecelakaan tersebut.

Baca Selengkapnya
KNKT Analisis Percakapan Pilot yang Jatuh di BSD
KNKT Analisis Percakapan Pilot yang Jatuh di BSD

KNKT akan memeriksa seluruh serpihan dan menganalisis percakapan pilot dengan petugas pengaturan lalu lintas udara untuk mengetahui penyebab jatuhnya pesawat.

Baca Selengkapnya
Puing Pesawat Smart Air yang Jatuh di Binuang Ditemukan Tim SAR
Puing Pesawat Smart Air yang Jatuh di Binuang Ditemukan Tim SAR

Informasi Basarnas, pesawat Smart Air diawaki pilot Kapten M. Yusuf serta seorang Engineer on Board (EOB) bernama Deni S.

Baca Selengkapnya
Evakuasi Bangkai Pesawat TNI Super Tucano Terkendala Cuaca dan Medan yang Ekstrem
Evakuasi Bangkai Pesawat TNI Super Tucano Terkendala Cuaca dan Medan yang Ekstrem

Baru beberapa bagian dari dua bangkai pesawat telah berhasil dievakuasi dari lokasi kecelakaan.

Baca Selengkapnya
TNI AU Konsentrasi Cari Data Recorder, Seluruh Pesawat Super Tucano Jalani Pemeriksaan
TNI AU Konsentrasi Cari Data Recorder, Seluruh Pesawat Super Tucano Jalani Pemeriksaan

Tim TNI Angkatan Udara (AU) sedang berkonsentrasi mencari data recorder di lokasi jatuhnya dua pesawat Super Tucano di Pasuruan, Jawa Timur.

Baca Selengkapnya
KNKT Masih Selidiki Penyebab Kecelakaan Kereta Api di Cicalengka, Ini Subjek yang Diteliti
KNKT Masih Selidiki Penyebab Kecelakaan Kereta Api di Cicalengka, Ini Subjek yang Diteliti

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) belum bisa mengungkap penyebab tabrakan dua kereta api di Cicalengka. Mereka akan meneliti sejumlah subjek.

Baca Selengkapnya
KPK Temui Panglima TNI, Khawatir Kasus Suap Kabasarnas Disetop Seperti Heli AW-101
KPK Temui Panglima TNI, Khawatir Kasus Suap Kabasarnas Disetop Seperti Heli AW-101

KPK Temui Panglima TNI terkait kasus suap Kepala Basarnas

Baca Selengkapnya