Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

KPU mulai cetak logistik Pilkada 11 daerah di Sulsel

KPU mulai cetak logistik Pilkada 11 daerah di Sulsel Ilustrasi Pemilu. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Pilkada di 11 kabupaten/kota di Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) kurang lebih tinggal satu bulan. Menyambut pesta demokrasi tersebut, saat ini KPUD dalam proses pencetakan logistik Pilkada.

Pencetakan tersebut dimulai sejak Selasa, (3/11). Satu persatu file atau soft copy logistik yang akan dicetak masuk ke dua perusahaan percetakan yakni di PT Adi Perkasa di Jalan Adipura, Makassar dan PT Makassar Grafika di Jalan AP Pettarani.

Asrar Marlang, Kepala bagian Hukum, Teknis dan Humas KPUD Sulsel mengatakan, logistik Pilkada saat ini sudah mulai dicetak. Antara lain berupa formulir, surat suara dan alat-alat kelengkapan TPS lainnya.

"Waktu selesainya proses pencetakan logistik dari masing-masing daerah itu variatif, karena waktu tendernya berbeda-beda. Distribusi logistik ini nantinya diharap tidak terlambat. Targetnya, pertengahan November ini logistik-logistik tersebut sudah tiba di daerah masing-masing," kata Asrar Marlang.

Adapun 11 daerah yang akan menggelar Pilkada 9 Desember mendatang adalah Kabupaten Kepulauan Selayar, Bulukumba, Gowa, Maros, Pangkep, Barru, Soppeng, Tata Toraja, Toraja Utara, Luwu Utara dan Luwu Timur.

Sementara itu di percetakan PT Adi Perkasa, sudah terlihat kesibukan para pekerja. Kata James Anggrek, Direktur PT Adi Perkasa Makassar, yang pertama kali mereka terima soft copy logistik Pilkadanya adalah dari Kabupaten Maros. Diterima Selasa pagi, (3/11). Total pencetakan logistik Pilkada yang mereka layani dari sembilan daerah. Selebihnya dikerjakan perusahaan lain.

"Biasanya kalau file soft copynya masuk pagi maka sore harinya sudah ada yang bisa selesai," tutur James Anggrek.

Untuk pencetakan logistik kali ini, kata James, lebih sedikit dibandingkan saat Pilpres 2014 lalu karena saat ini hanya beberapa daerah saja. "Kita perkirakan logistik sembilan daerah yang kami layani sudah bisa rampung minggu depan, sehingga bisa langsung didistribusikan ke daerah," jelas James Anggrek. (mdk/cob)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemilihan di Makassar Potensi Pemungutan Suara Ulang, Begini Sebabnya
Pemilihan di Makassar Potensi Pemungutan Suara Ulang, Begini Sebabnya

Jika nantinya kajian tersebut dianggap memenuhi syarat pelanggaran Pemilu, maka tidak menutup kemungkinan adanya PSU.

Baca Selengkapnya
FOTO: Dua Minggu Lagi Coblosan, Logistik Pemilu 2024 di Tangerang Selatan Mulai Didistribusikan ke PPK
FOTO: Dua Minggu Lagi Coblosan, Logistik Pemilu 2024 di Tangerang Selatan Mulai Didistribusikan ke PPK

KPU Kota Tangerang Selatan mulai mendistribusikan logistik pemilu ke Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK).

Baca Selengkapnya
FOTO: Ribuan Logistik Kotak Suara KPU di Kota Administrasi Jakarta Pusat Siap Didistribusikan ke TPS
FOTO: Ribuan Logistik Kotak Suara KPU di Kota Administrasi Jakarta Pusat Siap Didistribusikan ke TPS

Target penyaluran logistik untuk keperluan Pemilu 2024 itu akan selesai pada 10 November 2023.

Baca Selengkapnya
FOTO: KPU Jakpus Mulai Distribusikan Logistik Pemilu 2024 di Kecamatan Tanah Abang
FOTO: KPU Jakpus Mulai Distribusikan Logistik Pemilu 2024 di Kecamatan Tanah Abang

KPU mulai mendistribusikan berbagai logistik Pemilu 2024, seperti bilik, kotak suara, alat coblos, hingga bantalan ke tingkat kecamatan.

Baca Selengkapnya
Polres Rohil Kawal Pendistribusian Logistik Pemilu ke 6 Kecamatan
Polres Rohil Kawal Pendistribusian Logistik Pemilu ke 6 Kecamatan

Setiap kecamatan dikawal oleh sejumlah anggota kepolisian berseragam lengkap.

Baca Selengkapnya
Bawaslu Sulsel Temukan 200 Ribu Surat Suara Pemilu 2024 Tak Sesuai Spesimen
Bawaslu Sulsel Temukan 200 Ribu Surat Suara Pemilu 2024 Tak Sesuai Spesimen

Bawaslu Sulsel menemukan 200 ribu lembar surat suara pemilu tidak sesuai spesimen saat pencetakan di dua perusahaan, yakni PT Adi Perkasa dan Fajar Grafika.

Baca Selengkapnya
Jelang Pemilu 2024, PPGI Cetak 1,2 Miliar Surat Suara
Jelang Pemilu 2024, PPGI Cetak 1,2 Miliar Surat Suara

PPGI merupakan asosiasi perusahaan percetakan yang akan mencetak surat suara pada pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Logistik Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan ke 498 TPS di Tanah Abang
FOTO: Melihat Logistik Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan ke 498 TPS di Tanah Abang

Distribusi logistik Pemilu 2024 ditargetkan sampai ke seluruh tempat pemungutan suara di Ibu Kota paling lambat hari ini.

Baca Selengkapnya
FOTO: Intip Kesibukan Gudang Logistik KPUD Mulai dari Melipat Lembaran Kertas hingga Merakit Kotak Suara Berbahan Kardus di Serpong
FOTO: Intip Kesibukan Gudang Logistik KPUD Mulai dari Melipat Lembaran Kertas hingga Merakit Kotak Suara Berbahan Kardus di Serpong

KPU Kota Tangerang Selatan mulai mencicil memasukkan kelengkapan logistik pemilu ke dalam kotak suara.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Kesibukan GOR Cempaka Putih Mendistribusikan Logistik Pemilu 2024 Jelang Pencoblosan
FOTO: Melihat Kesibukan GOR Cempaka Putih Mendistribusikan Logistik Pemilu 2024 Jelang Pencoblosan

KPU Jakarta Pusat mulai sibuk melakukan pendistribusian logistik Pemilu 2024 ke 3.129 TPS yang tersebar di 44 kelurahan dan delapan kecamatan di Jakarta Pusat.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Pilpres Dua Putaran, KPU Gandeng TNI-Polri Distribusikan Logistik ke Pelosok
Antisipasi Pilpres Dua Putaran, KPU Gandeng TNI-Polri Distribusikan Logistik ke Pelosok

KPU mengantisipasi pertarungan capres dan cawapres berlangsung dua putaran, kendati pendaftaran peserta Pilpres 2024 belum dibuka.

Baca Selengkapnya
FOTO: Ribuan Bilik dan Kotak Suara Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan ke Tingkat Kecamatan
FOTO: Ribuan Bilik dan Kotak Suara Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan ke Tingkat Kecamatan

Pemungutan suara Pemilu 2024 akan diselenggarakan pada 14 Februari 2024.

Baca Selengkapnya