Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kunker ke Yogyakarta, Jokowi cek kesiapan pembangunan bandara baru

Kunker ke Yogyakarta, Jokowi cek kesiapan pembangunan bandara baru Jokowi naik panser Anoa. ©2017 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Yogyakarta. Di Yogya, salah satu agenda Jokowi, sapaannya, meninjau persiapan pembangunan bandara baru.

Presiden Jokowi ditemani Ibu Iriana Joko Widodo dan rombongan bertolak ke Provinsi DI Yogyakarta dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma Jakarta menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 dan lepas landas pada Jumat sekitar pukul 07.35 WIB.

Dikutip dari Antara, Jumat (27/1), setibanya di Yogyakarta, Presiden Joko Widodo dan rombongan langsung menuju Kulonprogo. Di tempat itu, Presiden Joko Widodo akan meninjau kesiapan lahan yang nantinya akan dibangun di Bandara Internasional Yogyakarta.

Orang lain juga bertanya?

Siang harinya, setelah melaksanakan ibadah salat Jumat dan makan siang, Presiden bersama rombongan menuju salah satu SMK di Kulonprogo untuk membagikan Kartu Indonesia Pintar.

Pembagian Kartu Indonesia Pintar juga dilakukan Presiden di sebuah SMK di Magelang. Menutup agenda kunjungan kerja di Magelang, Presiden bersilaturahim dengan pelajar SMA Taruna Nusantara.

Turut mendampingi Presiden Joko Widodo Menteri Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani, Menteri Koordinator bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan, dan Menteri Sekretaris Negara Pratikno.

Selain itu juga, Kepala Sekretariat Presiden Darmansjah Djumala, Sekretaris Militer Presiden Marsda TNI Trisno Hendradi, Komandan Paspampres Mayjen TNI (Mar) Bambang Suswantono, Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana dan Kepala Biro Protokol Sekretariat Presiden Ari Setiawan.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kunjungi IKN, Jokowi Groundbreaking Bandara dan Infrastruktur Lain
Kunjungi IKN, Jokowi Groundbreaking Bandara dan Infrastruktur Lain

Jokowi bersama rombongan juga akan bermalam di kawasan IKN.

Baca Selengkapnya
Kunker ke Kalbar, Jokowi Resmikan Bandara Singkawang Senilai Rp427 Miliar
Kunker ke Kalbar, Jokowi Resmikan Bandara Singkawang Senilai Rp427 Miliar

Jokowi juga diagendakan menuju Kabupaten Mempawah menggunakan mobil meninjau Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) Mempawah.

Baca Selengkapnya
Jokowi Kunjungan ke Jateng saat Gibran Kampanye, Istana Tegaskan Tak Terkait Pemilu 2024
Jokowi Kunjungan ke Jateng saat Gibran Kampanye, Istana Tegaskan Tak Terkait Pemilu 2024

Istana menegaskan kunjungan Presiden Joko Widodo atau Jokowi ke Jawa Tengah tak terkait kampanye Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi Datangi IKN Usai Ganti Kepala Otorita, Ini Tujuannya
Jokowi Datangi IKN Usai Ganti Kepala Otorita, Ini Tujuannya

Presiden Jokowi ditemani sejumlah menteri. Ada beberapa agenda selama Jokowi di Kaltim

Baca Selengkapnya
Usai Blusukan Bertiga dengan Prabowo, Kini Jokowi dan Ganjar Jalan Bareng di Semarang
Usai Blusukan Bertiga dengan Prabowo, Kini Jokowi dan Ganjar Jalan Bareng di Semarang

Keduanya mengunjungi SMK Negeri Jateng di Semarang

Baca Selengkapnya
Kunjungi SMKN 1 Tanah Grogot, Jokowi Bagi-Bagi Sepeda
Kunjungi SMKN 1 Tanah Grogot, Jokowi Bagi-Bagi Sepeda

Presiden Jokowi tiba di SMKN 1 Tanah Grogot sekitar pukul 08.30 WITA, kemudian langsung meninjau minimarket di sekolah tersebut.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Jawa Tengah, Jokowi akan Tanam Padi hingga Resmikan Terminal
Kunjungi Jawa Tengah, Jokowi akan Tanam Padi hingga Resmikan Terminal

Jokowi tiba di Semarang sekitar pukul 07.35 WIB. Dia menggunakan pesawat kepresidenan Indonesia-1.

Baca Selengkapnya
Jokowi Kunker ke Lampung Tinjau Perbaikan Jalan Rusak
Jokowi Kunker ke Lampung Tinjau Perbaikan Jalan Rusak

Jalan rusak di Lampung itu sempat viral di media sosial.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tinjau Fasilitas Pendidikan di SMK Negeri 1 Tanah Grogot
Jokowi Tinjau Fasilitas Pendidikan di SMK Negeri 1 Tanah Grogot

Jokowi melihat langsung berbagai fasilitas mulai dari teaching factory pemasaran yang meliputi minimarket, edubank, hingga ruang praktik perkantoran.

Baca Selengkapnya
Momen Jokowi Mendarat Pertama Kali di Bandara IKN Pakai Boeing Jumbo
Momen Jokowi Mendarat Pertama Kali di Bandara IKN Pakai Boeing Jumbo

Jokowi menggunakan pesawat kepresidenan Boeing Bussines Jet 737-800.

Baca Selengkapnya
Jokowi akan Resmikan Sejumlah Infrastruktur di Yogyakarta Hari Ini
Jokowi akan Resmikan Sejumlah Infrastruktur di Yogyakarta Hari Ini

Jokowi dan rombongan bertolak ke Yogyakarta dengan menggunakan pesawat Kepresidenan Indonesia-1.

Baca Selengkapnya
Presiden Terbang ke Lampung Pagi Ini, Resmikan Gedung Jokowi Learning Center
Presiden Terbang ke Lampung Pagi Ini, Resmikan Gedung Jokowi Learning Center

Presiden Terbang ke Lampung Pagi Ini, Resmikan Gedung Jokowi Learning Center

Baca Selengkapnya