Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Longsor, jalur penghubung Sumbar dan Jambi lumpuh

Longsor, jalur penghubung Sumbar dan Jambi lumpuh Ilustrasi Tanah Longsor. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Jalur lintas penghubung Provinsi Sumbar dan Jambi, tepatnya antara perbatasan Ranah Ampek Hulu Tapan-Pessel dengan Kota Sungai Penuh-Kerinci putus akibat longsor yang terjadi sejak, Senin 19 Februari 2018 kemarin.

Informasi yang di lapangan longsoran ini terjadi di kilometer 35 pada Senin sore. Hingga, Selasa 20 Februari 2018 akses masih belum dilalui karena tumpukan longsor masih menghambat badan jalan.

Camat Ranah Ampek Hulu Tapan, Alamsyah menyebut, kondisi longsor yang tersebut sangat terbilang parah. Sebab longsor yang terjadi di perbatasan daerah terdapat sebanyak 18 titik dan harus ditangani supaya akses bisa normal lagi.

"Wilayah kita ada sekitar dua titik yang tampak, infonya longsor mencapai 18 titik masuk kawasan kita," jelasnya.

Ia menjelaskan, untuk menyikapi kondisi tersebut, pihaknya sudah menghubungi Pemko Sungai Penuh serta pihak Balai Jalan Provinsi. Dan kondisi itu juga dibantu penanganan dari BPBD Pessel untuk mengevakuasinya.

"Tim kita dari BPBD Painan sudah meluncur ke lokasi untuk membantu membuka akses jalan yang longsor. Sementara ini sampai siang tadi sekitar pukul 11.00 Wib seluruh kendaraan menuju ke Sungai Penuh masih terhenti dan menunggu penanganan tim," tandasnya.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Longsor Timbun Jalan Lintas Sitinjau Lauik, Pengendara Terjebak sejak Siang
Longsor Timbun Jalan Lintas Sitinjau Lauik, Pengendara Terjebak sejak Siang

Longsor Timbun Jalan Lintas Sitinjau Lauik, Pengendara Terjebak sejak Siang

Baca Selengkapnya
Sempat Tertimbun Longsor, Jalur Alternatif Padang-Bukittingi Via Sitinjau Lauik Kembali Bisa Dilewati
Sempat Tertimbun Longsor, Jalur Alternatif Padang-Bukittingi Via Sitinjau Lauik Kembali Bisa Dilewati

Polisi mengimbau kepada masyarakat untuk berhati-hati, lantaran hujan masih sering terjadi.

Baca Selengkapnya
Tanah Longsor di Mamuju Tengah Tutup Jalan Trans Sulawesi
Tanah Longsor di Mamuju Tengah Tutup Jalan Trans Sulawesi

Jalan Trans Sulawesi yang menghubungkan Mamuju, ibukota Sulbar, dan Provinsi Sulteng, di Kabupaten Mamuju Tengah, tertutup longsor akibat hujan deras

Baca Selengkapnya
Pengendara Wajib Waspada, Ini Titik-Titik Terdampak Longsor Sumbar
Pengendara Wajib Waspada, Ini Titik-Titik Terdampak Longsor Sumbar

Polisi mengimbau kepada masyarakat Riau agar tidak bepergian ke Sumatera Barat untuk sementara waktu.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Tebing di Jalan Lintas Padang-Solok Sumbar Kembali Longsor, Truk Tangki Nyaris Tertimbun Tanah
Detik-Detik Tebing di Jalan Lintas Padang-Solok Sumbar Kembali Longsor, Truk Tangki Nyaris Tertimbun Tanah

Longsor tersebut terjadi di atas panorama II Sitinjau Lauik pada Jumat (17/5/2024) siang,

Baca Selengkapnya
Tol Bocimi Longsor, Menhub Budi: Karena Faktor Alam, Bukan Kesalahan Pengelola
Tol Bocimi Longsor, Menhub Budi: Karena Faktor Alam, Bukan Kesalahan Pengelola

"Karena itu alam bukan karena kesalahan pengelola," kata Menhub Budi

Baca Selengkapnya
Dua Kecamatan di Lumajang Terisolir Dampak Banjir Lahar Semeru
Dua Kecamatan di Lumajang Terisolir Dampak Banjir Lahar Semeru

Warga yang berada di dua lokasi terisolir ini tidak bisa pergi ke mana-mana. Sebab, akses menuju lokasi tersebut terputus total dari dua arah sekaligus.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kondisi Terkini Jalan Penghubung Tangerang-Bogor Terputus Akibat Longsor 15 Meter
FOTO: Kondisi Terkini Jalan Penghubung Tangerang-Bogor Terputus Akibat Longsor 15 Meter

Longsornya jalan alternatif penghubung Kabupaten Tangerang dan Kabupaten Bohor ini terjadi ketika instensitas hujan cukup tinggi.

Baca Selengkapnya
Kapolri Beberkan Biang Kerok Penyebab Macet 12 Kilometer saat Mudik di Jalur Sumatera
Kapolri Beberkan Biang Kerok Penyebab Macet 12 Kilometer saat Mudik di Jalur Sumatera

Jalan lintas Sumatera terpantau macet parah sepanjang 12 kilometer pada Jumat (5/4) sore.

Baca Selengkapnya
Tol Bocimi Longsor, BPJT Sebut Perbaikan Jalan Butuh Waktu 3 Bulan
Tol Bocimi Longsor, BPJT Sebut Perbaikan Jalan Butuh Waktu 3 Bulan

Memperbaiki jalan tol bocimi yang longsor membutuhkan waktu berbulan-bulan

Baca Selengkapnya
VIDEO: Fakta-Fakta Ngeri Longsor Tol Bocimi, Begini Penjelasan Pengelola
VIDEO: Fakta-Fakta Ngeri Longsor Tol Bocimi, Begini Penjelasan Pengelola

Pihak pengelola jalan tol menduga akibat gerusan air saat hujan deras.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Ini Dugaan Awal Penyebab Longsor di Jalan Tol Bocimi Tadi Malam
Terungkap, Ini Dugaan Awal Penyebab Longsor di Jalan Tol Bocimi Tadi Malam

Terungkap, Ini Dugaan Awal Penyebab Longsor di Jalan Tol Bocimi Tadi Malam

Baca Selengkapnya