Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lucky Hakim Sulit Dihubungi, Ridwan Kamil Belum Bisa Damaikan dengan Bupati Indramayu

Lucky Hakim Sulit Dihubungi, Ridwan Kamil Belum Bisa Damaikan dengan Bupati Indramayu lucky hakim dan Nina Agustin. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil belum bertemu dengan Lucky Hakim yang menyatakan mundur sebagai Wakil Bupati Indramayu. Upaya mencari tahu permasalahan masih belum terealisasi.

Upaya pemanggilan Lucky Hakim sudah dilakukan melalui surat resmi dikirimkan pada pertengahan pekan ini. Selain itu, Ridwan Kamil sudah mencoba menghubungi Lucky Hakim namun tak ada respons.

"Susah dihubungi itu saja kutip, saya sudah mencoba menelepon, ajudan sudah menelepon berkali-kali (susah dihubungi). Jadi kepada individunya masih susah dihubungi, sudah berkali-kali ajudan mengontak supaya segera menghadap saya karena perintah Mendagri. Tapi belum ada respons," kata Ridwan Kamil di Gedung Sate, Bandung, Jumat (17/2).

Kendati begitu, Ridwan Kamil mengaku sudah menginstruksikan tim khusus mencari tahu secara pasti alasan pengunduran diri Lucky Hakim. Tugas lainnya adalah menemui Bupati Indramayu, Nina Agustina.

Ridwan Kamil Kirim Timsus Temui Lucky Hakim

Pencarian fakta ini dinilai penting meski sudah banyak pemberitaan dan informasi mengenai pengunduran diri Lucky Hakim berseliweran di media sosial. Pria yang akrab disapa Kang Emil ini ingin mendapat informasi dari sumber yang jelas.

Terlebih, dia mendapat tugas dari Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian untuk menyelesaikan jika ada permasalahan di antara bupati dan wakil bupati.

"Tim sedang meluncur ke Indramayu untuk memproses dulu di level pencari fakta dulu. Tapi arahan pak Mendagri kalau bisa didamaikan dengan sebuah musyawarah karena kan prosesnya itu panjang untuk terpilih (menjadi Kepala daerah)," ujar dia.

"Mahal sekali dan panjang sekali, masa tidak bisa ada kebesaran hati masing-masing demi kepentingan rakyat Indramayu untuk mencari sebuah kesepakatan-kesepakata politik teknisi yang baik," tandasnya.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cerita Lucky Hakim Berkunjung ke Al-Zaytun hingga Wajah Bingungnya Viral
Cerita Lucky Hakim Berkunjung ke Al-Zaytun hingga Wajah Bingungnya Viral

Wajah bingung Lucky Hakim sempat viral ketika ia berjunjung ke Ponpes Al-Zaytun di Indramayu.

Baca Selengkapnya
Diragukan Dapat Rekomendasi Maju di Pilkada Indramayu, Lucky Hakim Beberkan Sejumlah Bukti
Diragukan Dapat Rekomendasi Maju di Pilkada Indramayu, Lucky Hakim Beberkan Sejumlah Bukti

Sejumlah Ketua PAC (Pimpinan Anak Cabang) Gerindra Indramayu menolak jika tiket calon bupati dari Partai Gerindra diberikan ke Lucky Hakim.

Baca Selengkapnya
Di Usia 44 Tahun, Potret Gagah Lucky Hakim yang Ogah Ikut Pilgub Jabar 'Mohon Ampun pada Allah'
Di Usia 44 Tahun, Potret Gagah Lucky Hakim yang Ogah Ikut Pilgub Jabar 'Mohon Ampun pada Allah'

Namanya menjadi yang tertinggi di survei elektoral Pilgub Jabar 2024, Lucky Hakim justru ingin fokus dengan Indramayu. 

Baca Selengkapnya
Ada Kabar Miring soal Al-Zaytun, Lucky Hakim Ngaku Sempat Mau 'Semprot' Panji Gumilang
Ada Kabar Miring soal Al-Zaytun, Lucky Hakim Ngaku Sempat Mau 'Semprot' Panji Gumilang

Kasus penistaan agama yang menyerat Panji Gumilang kini naik tahap penyidikan.

Baca Selengkapnya
Blak-blakan Lucky Hakim Ungkap Alasan Mundur jadi Wakil Nina Agustina: Gabut Tak Mau Bebankan Rakyat
Blak-blakan Lucky Hakim Ungkap Alasan Mundur jadi Wakil Nina Agustina: Gabut Tak Mau Bebankan Rakyat

Hal itu ia ungkap setelah mendapat pertanyaan dari Cabup Indramayu nomor urut 3, Bambang Hermanto

Baca Selengkapnya
Lucky Hakim Ungkap Ada Kriminalisasi, Mobilnya Disusupi Barang Haram
Lucky Hakim Ungkap Ada Kriminalisasi, Mobilnya Disusupi Barang Haram

Lucky Hakim mencalonkan diri sebagai Bupati Indramayu dalam pemilihan yang akan datang.

Baca Selengkapnya
Panggung Debat Panas Nina Agustina vs Lucky Hakim, Saling Serang Sampai Sindir ‘Bupati Bukan Raja’
Panggung Debat Panas Nina Agustina vs Lucky Hakim, Saling Serang Sampai Sindir ‘Bupati Bukan Raja’

Perseteruan panas Nina Agustina dan Lucky Hakim mulai terlihat pada Jumat (1/11).

Baca Selengkapnya
Membedah Kekuatan Lucky Hakim vs Putri Mantan Kapolri di Pilkada Indramayu
Membedah Kekuatan Lucky Hakim vs Putri Mantan Kapolri di Pilkada Indramayu

Pertarungan Pilkada Indramayu 2024 kini kian memanas usai Calon Bupati (Cabup) Nina Agustina ‘perang terbuka’ dengan rivalnya Lucky Hakim.

Baca Selengkapnya
Ngamuk! Momen Ricky Ham Pagawak Dorong Staf JPU KPK Gara-Gara Borgol Tak Dilepas
Ngamuk! Momen Ricky Ham Pagawak Dorong Staf JPU KPK Gara-Gara Borgol Tak Dilepas

Ricky Ham Pagawak Dorong Staf JPU KPK gara-gara masalah sepele ini.

Baca Selengkapnya
Kabaharkam Ketawa Ngakak Saat Bertanya Kepada Seorang Ibu Asal Sukabumi Malah Balik Bertanya
Kabaharkam Ketawa Ngakak Saat Bertanya Kepada Seorang Ibu Asal Sukabumi Malah Balik Bertanya

Kabaharkam Polri Komjen Fadil Imran menyapa seorang ibu-ibu asal Sukabumi yang menantikan kedatangannya di kampungnya.

Baca Selengkapnya
Firli Bahuri Mangkir dari Pemeriksaan Kasus Pemerasan SYL, Kuasa Hukum Ngaku Hilang Kontak
Firli Bahuri Mangkir dari Pemeriksaan Kasus Pemerasan SYL, Kuasa Hukum Ngaku Hilang Kontak

Kuasa hukum Firli Bahuri, Fahri Bachmid mengaku sudah lost kontak dengan kliennya

Baca Selengkapnya
Tiga Mobil Ini jadi Modal Lucky Hakim Blusukan, Elektabilitasnya Meningkat di Pilkada Indramayu
Tiga Mobil Ini jadi Modal Lucky Hakim Blusukan, Elektabilitasnya Meningkat di Pilkada Indramayu

"Paling sedikit blusukan ke 12 titik, tapi rata-rata bisa 16 titik. Target saya blusukan ke 25 titik," jelas Lucky.

Baca Selengkapnya