Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Luhut sebut Nusakambangan terlalu bebas buat napi terorisme-narkoba

Luhut sebut Nusakambangan terlalu bebas buat napi terorisme-narkoba Menko Polhukam Luhut Panjaitan datangi KPK. ©2016 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Menko Polhukam Luhut Binsar Pandjaitan menyatakan, Lapas Nusa Kambangan terlalu bebas untuk napi kasus terorisme. Sebab, komunikasi antara napi kasus terorisme dengan jaringan teroris masih bisa terjadi.

"Kita buat agar komunikasi itu enggak bisa dilakukan. Kita buat sistem. Di sana ada banyak handphone dan email," katanya di DPR, Jakarta, Senin (15/2).

Menurutnya, hal itu juga terjadi pada napi kasus narkoba. Dia mengatakan, patut diduga orang di dalam lapas ikut terlibat.

"Kalapas sampai pada pengurusnya, makanya mereka bisa mengendalikan. 60 persen narkoba itu napinya. 71 persen peredaran itu dari narkoba," katanya.

Karenanya, kata dia, para dedengkot napi kasus narkoba dipindahkan ke Lapas Gunung Sindur. "Kita belum puas, nanti kita pegi ke sana biar enggak jadi masalah," katanya.

(mdk/dan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kemenkumham: Ada Tren Napi Narkoba Terpapar Terorisme
Kemenkumham: Ada Tren Napi Narkoba Terpapar Terorisme

Menurut Kemenkumham, saat ini ada sebanyak 135.823 orang yang mendekam di lapas se-Indonesia, terdiri atas 21.198 orang tahanan dan 114.625 orang narapidana.

Baca Selengkapnya
Menteri Luhut Minta Bareskrim Tindak Tegas WNA Pelaku Narkoba dan Judi Online
Menteri Luhut Minta Bareskrim Tindak Tegas WNA Pelaku Narkoba dan Judi Online

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan meminta agar warga negara asing (WNA) pelaku judi online dan narkoba ditindak tegas.

Baca Selengkapnya
Kapolri Jenderal Sigit Bicara Bahaya Narkoterorisme: Begitu Ada Teman Ubah Kebiasaan, Tolong Ikuti
Kapolri Jenderal Sigit Bicara Bahaya Narkoterorisme: Begitu Ada Teman Ubah Kebiasaan, Tolong Ikuti

Jenderal Sigit mengatakan saat ini gerakan terorisme menjadi lebih berbahaya karena bergabung dengan jaringan narkoba atau narkotika.

Baca Selengkapnya
Viral Napi Pesta Narkoba Sambil Putar Musik di Tahanan, Begini Penjelasan Kalapas Tanjung Raja Ogan Ilir
Viral Napi Pesta Narkoba Sambil Putar Musik di Tahanan, Begini Penjelasan Kalapas Tanjung Raja Ogan Ilir

Dalam video nampak belasan napi pria berjoget sambil menggoyangkan kepala dan mengangkat tangan dengan diiringi musik keras.

Baca Selengkapnya
Menkumham Janji Sanksi Tegas Petugas Terlibat Peredaran Narkoba di Lapas: Tidak Ada Toleransi
Menkumham Janji Sanksi Tegas Petugas Terlibat Peredaran Narkoba di Lapas: Tidak Ada Toleransi

Menkumham menegaskan, tak ada toleransi kepada seluruh petugas yang terlibat dalam penggunaan maupun peredaran narkoba di lapas.

Baca Selengkapnya
Bakal Ada Penjara 'Special Maximum Security' Khusus Kasus Narkoba di Nusakambangan
Bakal Ada Penjara 'Special Maximum Security' Khusus Kasus Narkoba di Nusakambangan

Jokowi memberikan arahan agar jajarannya bekerja sama dengan seluruh pemangku kepentingan untuk menjalankan program penanggulangan narkotika secara terukur

Baca Selengkapnya
Polisi Ringkus Bandar dan Kurir Narkoba Jaringan Lapas di Jakarta
Polisi Ringkus Bandar dan Kurir Narkoba Jaringan Lapas di Jakarta

Polisi berhasil membongkar kasus peredaran narkoba jenis sabu jaringan lapas di Jakarta Utara.

Baca Selengkapnya
Ganjar Bakal Jebloskan Koruptor ke Nusakambangan jika jadi Presiden
Ganjar Bakal Jebloskan Koruptor ke Nusakambangan jika jadi Presiden

Ganjar Pranowo mewacanakan menahan narapidana korupsi di Nusakambangan

Baca Selengkapnya
Penjelasan Ditjen Permasyarakatan Soal John Kei Pakai HP Berkomunikasi dengan Kelompok Nus Kei di Lapas Nusakambangan
Penjelasan Ditjen Permasyarakatan Soal John Kei Pakai HP Berkomunikasi dengan Kelompok Nus Kei di Lapas Nusakambangan

Dugaan komunikasi John Kei dari balik sel itu memicu bentrokan dengan kelompok Nus Kei.

Baca Selengkapnya