Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lulung prihatin lihat kondisi rusun Muara Baru

Lulung prihatin lihat kondisi rusun Muara Baru Rusun Muara Baru. ©2016 Merdeka.com/Ronauli

Merdeka.com - Bakal calon Gubernur DKI Jakarta Abraham Lunggana alias Lulung menyambangi rusun Muara Baru, Jakarta Utara, Minggu (22/5). Kedatangan dirinya disambut baik oleh warga yang tinggal di rusun tersebut.

Dari pantauan merdeka.com Lulung menelusuri blok 11. Dalam penelusurannya di blok tersebut, banyak warga rusun yang mengeluh dengan kondisi yang serba memprihatinkan.

Kebanyakan dari mereka mengeluh mengenai kesulitan mendapatkan air bersih untuk dikonsumsi, masalah parkiran mobil, fasilitas rusun yang rusak, dan lain sebagainya.

Karena kesulitan mencari air bersih, mereka pun akhirnya memilih untuk membeli. "Airnya sih gak keruh, cuman agak keset aja. Saya biasanya beli air 10 dirigen harganya 20 ribu. Itu saya pakai untuk air minum, masak, dan mencuci sayuran," kata Nur salah seorang warga rusun Muara Baru, Minggu (22/5).

Sementara fasilitas lain yang rusak seperti atap bocor, keadaan pintu toilet yang tidak layak, kondisi rusun yang tidak memenuhi syarat untuk dijadikan tempat tinggal, serta tempat usaha yang belum tersedia buat para warga yang ingin berjualan.

Setelah Lulung Lulung terkejut melihat kondisi rusun yang tidak terawat. Dirinya mengaku prihatin dengan kondisi itu. "Ini mesti dirawat, kok kotor sekali ya. Ini pelayanan terhadap warga yang tak baik. Pelayanan seperti ini diskriminasi," katanya.

Maka dari itu, menanggapi segala keluhan warga rusun tersebut, dia mengakui warga membutuhkan gubernur yang baru. " Dia (warga rusun) pengen cari gubernur baru. Pemimpin itu bangunlah komunikasi yang baik dengan rakyat pasti rakyat mencintai gubernurnya," tutupnya.

(mdk/hrs)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemulung Kaget Didatangi Jenderal Polisi, Hampir Pingsan karena Belum Makan
Pemulung Kaget Didatangi Jenderal Polisi, Hampir Pingsan karena Belum Makan

Rombongan polisi menemui pemulung dan memberikan bantuan tali asih untuk modal usaha.

Baca Selengkapnya
Jenguk Lansia Sebatang Kara, Bupati Ipuk: Terima Kasih Orang-Orang Baik
Jenguk Lansia Sebatang Kara, Bupati Ipuk: Terima Kasih Orang-Orang Baik

Jumhari, yang sakit dan tinggal sebatang kara, di Kecamatan Genteng, Selasa (26/3).

Baca Selengkapnya
Ganjar Bertemu Transmigran di Muba, Bahas Pekerjaan hingga Perlindungan Pekerja
Ganjar Bertemu Transmigran di Muba, Bahas Pekerjaan hingga Perlindungan Pekerja

Ganjar mengaku senang bisa bertemu masyarakat yang dominan berasal atau keturunan dari Tanah Jawa.

Baca Selengkapnya
170 Pengungsi Rohingya Berlabuh di Langkat, Ada yang Sakit dan Kelaparan
170 Pengungsi Rohingya Berlabuh di Langkat, Ada yang Sakit dan Kelaparan

170 pengungsi Rohingya berlabuh di Langkat, ada yang sakit dan kelaparan

Baca Selengkapnya
Ratusan Warga Aceh Barat Tolak Kedatangan 69 Warga Etnis Rohingya
Ratusan Warga Aceh Barat Tolak Kedatangan 69 Warga Etnis Rohingya

Polisi menjelaskan aksi warga itu karena masyarakat menolak desa mereka ditempatkan etnis Rohingya.

Baca Selengkapnya
Kampanye ke Kampung Rufei Sorong, Anies Janji Bangun Rumah Layak Huni
Kampanye ke Kampung Rufei Sorong, Anies Janji Bangun Rumah Layak Huni

Anies berjanji akan membangun rumah layak huni di Kampung Rufei, Sorong, Papua Barat Daya

Baca Selengkapnya
Alasan Warga Tak Ingin Huni Rusun Nagrak: Kampung Susun Bayam Sudah Ada, Untuk Apa Pindah
Alasan Warga Tak Ingin Huni Rusun Nagrak: Kampung Susun Bayam Sudah Ada, Untuk Apa Pindah

"kita sudah dapat SK calon penghuni, sudah dapat nomor unit, terus mau ngapain di pindahkan ke Nagrak? terus kampung susun yang sudah jadi buat apa?”

Baca Selengkapnya
VIDEO: Respons Gibran Soal Kemeja Putih dan Bukan Biru Saat Penetapan KPU
VIDEO: Respons Gibran Soal Kemeja Putih dan Bukan Biru Saat Penetapan KPU

Gibran menanggapi perihal pemilihan baju putih yang dipakai saat acara penetapan di KPU.

Baca Selengkapnya
Ridwan Kamil akan Datangi Warga Kampung Bayam: Mereka Berhak Tinggal dengan Nyaman dan Aman
Ridwan Kamil akan Datangi Warga Kampung Bayam: Mereka Berhak Tinggal dengan Nyaman dan Aman

Ridwan Kamil (RK) bakal mendatangi Kampung Bayam, Jakarta Utara.

Baca Selengkapnya
Potret Ganjar Blusukan di Pematang Sawah Cek Dampak Program Air Bersih untuk Warga Tasikmalaya
Potret Ganjar Blusukan di Pematang Sawah Cek Dampak Program Air Bersih untuk Warga Tasikmalaya

Warga setempat, harus berjalan berkilo-kilo meter dengan membawa jeriken ke sumber air di malam hari.

Baca Selengkapnya
Kemensos Melalui Sentra Abiyoso Cimahi Beri Bantuan Sarana Dapur dan Kamar Lansia Tunggal
Kemensos Melalui Sentra Abiyoso Cimahi Beri Bantuan Sarana Dapur dan Kamar Lansia Tunggal

Kemensos salurkan bantuan Rumah Sejahtera Terpadu (RST) dalam Bakti Sosial Peringatan Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) ke-28 di Kabupaten Aceh Utara.

Baca Selengkapnya
Suswono Temui Warga Kampung Bayam Korban Gusuran JIS, Janji Carikan Solusi Konflik Hunian
Suswono Temui Warga Kampung Bayam Korban Gusuran JIS, Janji Carikan Solusi Konflik Hunian

Suswono mengatakan, total ada 138 warga Kampung Bayam eks gusuran JIS, sebagian di antaranya tinggal di Rumah Susun (Rusun) Nangrak ditawarkan Pemprov Jakarta.

Baca Selengkapnya